Anda di halaman 1dari 9

Materi

PPM 2021
Bersama Kakak Pandion
dan Pandion 12
Materi-materi PPM

Sejarah Departemen
01. Sejarah UNDIP 04. Biologi

Pekan Kreatifitas
02. Struktur Birokrasi
05. Mahasiswa

03. Sejarah FSM 06. Organisasi Mahasiswa


01
Sejarah
UNDIP
Sejarah UNDIP
Sekitar awal tahun 1950-an
masyarakat Jawa Tengah pada
umumnya dan khususnya
masyarakat Semarang,
membutuhkan kehadiran sebuah
universitas sebagai pelaksana
pendidikan dan pengajaran
tinggi. Tujuannya tidak lain yaitu
untuk membantu pemerintah
dalam menangani dan
melaksanakan pembangunan di
segala bidang khususnya bidang
pendidikan.
Sejarah UNDIP
Menyadari akan kebutuhan
pendidikan tinggi yang semakin
mendesak, kemudian dibentuk
Yayasan Universitas Semarang
dengan Akte Notaris R.M.
Soeprapto No. 59 tanggal 4
Desember 1956 sebagai langkah
awal didirikannya universitas di
Semarang dengan nama
Universitas Semarang yang secara
resmi dibuka pada tanggal 9
Januari 1957, dengan Presiden
Universitas yang pertama adalah
Mr. Imam Bardjo.
Sejarah UNDIP

9 Januari 1957 9 Januari 1960 15 Oktober 1957

Resmi dibuka dengan Presiden Dies Natalis Ke-3 Bapak Presiden Ditetapkan sebagai Dies Natalis
Universitas yang pertama Ir. Soekarno mengganti nama Undip mengingat pada tanggal
adalah Mr. Imam Bardjo Universitas Semarang menjadi tersebut terjadi “pertempuran
Universitas Diponegoro lima hari” revolusi fisik di kota
Semarang
02
Struktur
Birokrasi
Struktur Birokrasi

Kepala
Departemen Biologi
Prof. Drs. Sapto Purnomo Putro, M.Si., Ph.D.
Sekretaris Departemen
Biologi

Dr.Dra. Sri Darmanti, M.Si.


Struktur Birokrasi

Kalab Bioteknologi Kalab BSFT Kalab BSFH


Dr.Dra. Susiana Purwantisari, M.Si. Dr. Endang Saptiningsih, M.Si Dr. Sri Isdadiyanto, M.Si

Kalab Ekologi Kalab Biodas


Rully Rahadian, S.Si., M.Si., Ph.D. Bu lilih

Anda mungkin juga menyukai