Anda di halaman 1dari 10

ASAM URAT

Nama: farah Nabyla Noviantika


npm : 09180000021
kelas : 6b
mata kuliah : Pendidikan dalam
keperawatan
POKOK BAHASAN

1 2 3 4
Definisi Penyebab Tanda Klasifikasi
& Gejala

5
Komplikasi
6
Pencegahan
7
Pengobatan
PEGERTIAN
Asam urat adalah penyakit yang menyerang persendian dan
jaringan tulang oleh penumpukan kristal asam urat sehingga
menimbulkan peradangan. Gout adalah penyakit dimana terjadi
penumpukan asam urat dalam tubuh secara berlebihan, baik
akibat produksi yang meningkat, pembuangannya melalui ginjal
yang menurun, atau akibat peningkatan asupan makanan kaya
purin. Gout terjadi ketika cairan tubuh sangat jenuh akan asam
urat karena kadarnya yang tinggi (Zahara, 2013).
Penyebab asam
urat

1. Faktor genetik seperti gangguan


metabolisme purin yang
menyebabkan asam urat
berlebihan
2. Penyebab sekunder yaitu akibat
obesitas, diabetes mellitus,
hipertensi, gangguan ginjal yang
akan menyebabkannya
Tanda dan gejala
Sendi yang
terkena asam urat
Kesemutan terlihat bengkak,
01. dan linu 03. kemerahan, panas,
dan nyeri luar
biasa

Nyeri terutama
malam hari atau
02. pagi hari saat
bangun tidur
klasifikasi Asam
urat
1. Penyakit asam urat
primer

2. Penyakit asam urat


sekunder
komplikasi

1. Tophi atau tofus

2. Deformitas sendi

3. Batu ginjal

4. Penyakit ginjal

5. Penyakit jantung
pencegahan

1. Menghindari makanan yang mengandung zat purin tinggi


2. Perbanyak minum air putih
3. Tidak mengkonsumsi minuman beralkohol
4. Minum kopi secukupnya
5. Konsumsi buah yang memiliki antioksidan tinggi
6. Menghindari obesitas
7. Rutin berolahraga
pengobatan
Obat Medis :
1. Allopurinol
2. Febuxostat
3. Probenecid

Obat Herbal/Tradisional :
4. Daun Sirsak
5. Jahe
6. Seledri
7. Danelion
8. Kembang sepatu
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai