Anda di halaman 1dari 4

STUDI KASUS KEGIATAN INSTANSI YANG

TIDAK EFEKTIF DAN TIDAK EFISIEN

KELOMPOK 2
FAISAL POTABUGA, A.MD.KEP

FAHIRA TINONDIGHANG,A.MD.KEP
LILIYANTI UHRAWI SARDI,A.MD.KEP
BUDIARTI SETIANIDJENAAN, A.MD.KEB
CONTOH KASUS

Pada suatu instansi pemerintah yaitu puskesmas yang menjadwalkan


kegiatan dengan tujuan agar program dari pemerintah bisa berjalan dengan
baik akan tetapi karena kurangnya informasi dan kegiatan tersebut
dilakukan di lokasi yang sulit diakses oleh masyarakat serta sumber daya
manusia yang dibawah lebih banyak dari jumlah pengunjung sehingga
kegiatan tersebut dijadwalkan hanya satu hari saja, akan tetapi molor
menjadi dua hari.
TIDAK EFEKTIF & TIDAK EFISIEN

- Tidak tepat sasaran karena kurangnya kunjungan masyarakat di kegiatan


tersebut
- Tidak mencapai target karena kurangnya informasi yang di terima
masyarakat
- Biaya yang dikeluarkan tinggi karena memakan waktu yang panjang
- Terlalu banyak sumber daya
SARAN

- Melakukan koordinasi dengan pemerintah wilayah agar bisa menyediakan tempat yang
mudah di akses
- Memberikan informasi lebih jelas dan menjadwalkan kegiatan dengan baik agar
meningkatkan pengunjung
- Manajemen waktu dengan baik agar sesuai dengan jadwal yang direncanakan
- Mengurangi sumber daya

Anda mungkin juga menyukai