Anda di halaman 1dari 11

Makanan

Darmawisata
Oleh :
1. Mega Aulia Putri / G42200148
2. Miftachul Nur Abrilia F P / G42200326
01
Deskripsi Makanan
Darmawisata
TABLE OF
CONTENTS

01 02 03 04
Deskripsi Tips Prinsip Contoh menu
makanan menyiapkan makanan makanan
darmawisata makanan darmawisata darmawisata
darmawisata
Makanan darmawisata adalah makanan yang biasa
disajikan saat seseorang berkreasi atau piknik ke suatu
tempat yang di anggap nyaman dan dapat melepaskan
kepenatan. Makanan darmawisata diolah sedemikian rupa
sehingga menghasilkan makanan yang mengandung zat
gizi yang lengkap.
02
Tips Menyiapkan
Makanan
Darmawisata
Mak
ana
haru n yang d
s me
nggu ibuat
seler gah Pors Jeni
a s
in
untu ya haru netr makan
al a
k sek s
ali m kecil den , bisa d n harus
g
a ka n mes an hid ipaduk
k a a
bisa ipun di ngan la n
dim n in
akan gin teta
p
Tent
u
men kan ma
j n
selin adi mak a yang Gun
g a a a
disa an. Jan nan uta kan Jang
sesu kan tem
ntap g m mem an a
sem an langs a dan beka bawa
p
ding i. Mak at yang
ua ung i a
l ter cool n disim nan yan
bany lalu e p
yang r dan m an di
g
ak a
food panas d kanan
warm isim
er pan
di
03
Prinsip Makanan
Darmawisata
1. Makanan yang dibuat harus tahan lama tidak
mudah rusak/ basi
2. Makanan darmawisata itu
harus mudah dibawa
dan tidak berat
3. Mudah untuk dibagi dan
dimakan serta dapat
mengganjal perut, contohnya
sandwich
4. Praktis, misal tidak membawa
makanan
berkuah yang harus
dipanaskan terlebih dahulu
04
Contoh Menu
Makanan
Darmawisata
Makanan darmawisata yang biasa dibawa terdiri dari 2
macam yaitu makanan berat dan makanan ringan.
Contoh menu makanan berat yang biasa dibawa
misalnya timbel dan lauknya, nasi kebuli ayam, nasi
bungkus atau nasi kotak, nasi jamblang, dll. Contoh
menu makanan ringan yaitu sandwich, Kentucky, burger,
kebab, salad, yoghurt, dll.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai