Anda di halaman 1dari 7

MODUL 11 KB.

1
KELOMPOK 2
1.Amanda Ayu S
2.Arma A
3.Dian Mareta A
4.Dwi Isma H
A. Hakikat Evaluasi Program dan
Evaluasi Program Pembelajaran
Evaluasi program merupakan pendekatan
formal yang digunakan untuk menilai
kebijakan, pekerjaan, atau satu program
tertentu.
Hasil penilaian ini pada umumnya digunakan
untuk mengambil keputusan, apakah kebijakan
atau program tertentu perlu diteruskan,
direvisi, atau dihentikan.
Komponen yang dinilai dalam
Evaluasi Program Pembelajaran :
 Kurikulum
 Bahan ajar
 Guru
 Siswa
 Pencapaian Siswa
Apa yang terjadi jika evaluasi program
pembelajaran tidak dilaksanakan?
 Guru dan sekolah tidak tahu kualitas program
yang ditawarkan pada masyarakat
 Tidak akan ada budaya perbaikan secara

sistematis
 Tidak ada tantangan untuk mengembangkan

profesionalitas guru secara berkelanjutan


 Siswa akan belajar secara rutin karena tidak

pernah ada upaya perbaikan sistematis yang


dilakukan.
Manfaat Evaluasi Program
Pembelajaran
 Bagi Siswa : siswa akan mendapatkan pelayanan
pendidikan yang lebih baik
 Bagi Guru : guru dapat mengembangkan
profesionalitasnya secara berkelanjutan
 Bagi Sekolah : sekolah berani menjamin kendala
program pembelajaran yang ditawarkan kepada
masyarakat.
 Bagi masyarakat : dengan adanya evaluasi
prograpembelajaran masyarakat akan merasa
puas terhadap layanan pendidikan yang
ditawarkan,karena terus dievaluasi.
B. Potret Evaluasi Pembelajaran di SD

Evaluasi program di tingkat kelas


Dapat diketahui bahwa dalam rencana
pembelajaran, evaluasi program sudah
direncanakan, namun pada pelaksanaanya
masih jadi tanda tanya.
 Di tingkat sekolah, evaluasi program
pembelajaran dilakukan melalui rapat guru,
minimal pada setiap akhir semester,
sedangkan evaluasi program yang dilakukan
secara formal oleh satu tim yang melibatkan
komite masih belum banyak ditemukan.

Anda mungkin juga menyukai