Anda di halaman 1dari 12

KELOMPOK 5

Gintania Putia Divo ( 204110334 )


Ilsa Putri Rahmi ( 204110336 )
Nurjanatul Fadillah ( 204110343 )
Reza Yuliatmi Saputri ( 204110346 )
Vanny Arfianti ( 204110357 )
SLIDESMANIA
Konsep Deteksi Tumbuh
Kembang

 Deteksi dini penyimpangan perkembangan anak

 Deteksi dini penyimpangan mental emosional

 Intervensi dan rujukan dini penyimpangan tumbuh


kembang anak
SLIDESMANIA
Deteksi dini penyimpangan
perkembangan anak

a. Tes Daya Dengar ( TDD )


● Tujuan Tes Daya Dengar adalah untuk menemukan gangguan
pendengaran sejak dini agar dapat segera ditindaklanjuti
untukmeningkatkan kemampuan daya dengar dan daya bicara
anak.
●  Jadwal TDD : Bayi umur kurang dari 12 bulan setiap 3
bulan Anak umur lebih dari 12 bulan setiap 6 bulan
SLIDESMANIA
• Alat/sarana yang diperlukan :
- Instrumen TDD menurut umur anak
- Gambar binatang dan manusia
- Mainan

• Cara melakukan TDD :


- Tanyakan tanggal, bulan, tahun lahir anak, hitung umur anak dalam
bulan.
- Pilih daftar pertanyaan TDD sesuai dengan umur anak.
- Pada umur anak kurang dari 24 bulan :
a. Jawaban YA jika menurut orang tua/pengasuh, anak dapat
melakukan dalam satu bulan terakhir.
b. Jawaban TIDAK jika menurut orang tua/pengasuh, anak tidak
pernah, tidak tahu atau tidak dapat melakukannya dalam satu bulan terakhir.
- Pada umur anak lebih dari 24 bulan atau lebih :
a. Jawaban YA jika anak dapat melakukan perintah orang
tua/pengasuh.
b. Jawaban TIDAK jika anak tidak dapat atau tidak mau melakukan
SLIDESMANIA

perintah orang tua/pengasuh.


 Interpretasi :
Bila ada satu atau lebih jawaban TIDAK,
kemungkinan anak mengalami gangguan pendengaran.

 Intervensi :
• Tindak lanjut sesuai dengan buku pedoman yang
ada.
• Rujuk ke RS bila tidak dapat ditanggulangi.
SLIDESMANIA
b. Tes Daya Liat ( Tes Kesehatan Mata )

Tujuan TDL adalah untuk mendeteksi secara dini kelainan


daya lihat agar segera dapat dilakukan lanjutan.
Jadwal TDD dilakukan setiap 6 bulan pada anak usia pra
sekolah umur 36 sampai 72 bulan.

• Alat/sarana yang diperlukan :


- Ruangan yang bersih dan tenang dengan
penyinaranyang baik.
- Dua buah kursi, satu untuk anak satu untuk
pemeriksa.
- Poster “E” untuk digantung dan kartu “E” untuk
dipegang anak.
SLIDESMANIA

- Alat penunjuk.
• Cara melakukan TDL :
- Pilih ruangan yang bersih, tenang dengan penyinaran yang
cukup.
- Gantungkan poster “E” setinggi anak pada posisi duduk.
- Letakkan kursi sejauh 3 meter dan menghadap poster “E”.
- Pemeriksa memberikan kart “E” pada anak, latih anak
dalam mengarahkan kartu “E” menghadap atas, bawah,
kiri, kanan sesuai yang ditunjuk pada poster “E”.
- Selanjutnya anak diminta menutup sebelah matanya
dengan buku/kertas, kemudian tunjuk huruf “E” pada
poster satu persatu sampai pada huruf “E” terkecil yang
dapat dilihat.
- Lakukan pada mata yang satunya.
SLIDESMANIA
Interpretasi :

Anak pra sekolah pada umumnya tidak mengalami kesulitan melihat sampai
baris ketiga pada poster “E”. Bila kedua mata anak tidak dapat melihat baris
ketiga poster “E” artinya tidak dapat mencocokkan arah kartu “E” yang
dipegangnya dengan arah “E” pada baris ketiga yang ditunjuk oleh
pemeriksa, kemungkinan anak mengalami gangguan daya lihat.

Intervensi :

Bila kemungkinan anak mengalami gangguan daya lihat, minta anak datang
lagi untuk pemriksaan ulang. Bil pada pemeriksaan selanjutnya anak tidak
dapat melihat sampai pada baris yang sama dengan kedua matanya, rujuk
ke Rumah Sakit.
SLIDESMANIA
Deteksi Dini Penyimpangan Mental
Emosional
a. Deteksi Dini Masalah Mental
● Cara melakukan :
Emosional Pada Anak Pra Sekolah
 Tanyakan setiap pertanyaan
● Tujuannya adalah untuk mendeteksi secara dini pada KMME kepada orang
adanya penyimpangan/masalah mental emosional tua/pengasuh anak
pada anak pra sekolah.  Catat jawaban YA dan hitung
● Jadwal deteksi dini masalah mental emosional jawabannya
adalah rutin setiap 6 bulan pada anak umur 36 ● Interpretasi
bulan sampai 72 bulan. Bila ada jawaban YA, maka
● Alat yang digunakan adalah Kuesioner Masalah
kemungkinan anak mengalami
Mental Emosional (KMME) yang terdiri dari 12
pertanyaan untuk mengenali problem mental
masalah mental emosional.
emosional anak umur 36 bulan sampai 72 bulan.
SLIDESMANIA
b. Deteksi Dini Autis Pada Anak ● Cara menggunakan CHAT
Pra Sekolah  Ajukan pertanyaan yang tertulis pada
CHAT
 Lakukan pengamatan kemampuan anak
sesuai dengan tugas pada CHAT
● Tujuannya adalah untuk mendeteksi secara  Catat jawaban orang tua/pengasuh anak
dini adanya autis pada anak umur 18 bulan dan kesimpulan hasil pengamatan YA
sampai 36 bulan. atau TIDAK
● Jadwal deteksi dini autis pada anak pra
sekolah dilakukan atas indikasi atau bila ada ● Interpretasi
 Resiko tinggi menderita autis, bila
keluhan dari ibu/pengasuh anak atau ada
jawaban TIDAK pada pertanyaan A5, A7,
kecurigaan tenaga kesehatan, kader kesehatan. B2, B3 dan B4
● Keluhan dapat berupa :  Resiko rendah menderita autis, bila
 Keterlambatan bicara jawaban TIDAK pada pertanyaan A7 dan
 Gangguan komunikasi/interaksi sosial B4
 Perilaku yang berulang-ulang  Kemungkinan gangguan perkembangan
● Alat yang digunakan adalah Checklist for lain, bila jawaban TIDAK jumlahnya 3
Autism in Toddlers (CHAT) , CHAT ada 2 atau lebih untuk pertanyaan A1-A4, A6,
A8-A9, B1, B5
jenis pertanyaan, yaitu :  Anak dalam batas normal bila tidak
 9 pertanyaan untuk orang tua/pengasuh termasuk dalam kategori 1, 2, 3
SLIDESMANIA

 5 perintah bagi anak


c. Deteksi Dini Gangguan Pemusatan Perhatian dan Hiperaktivitas (GPPH) Pada Anak Pra
Sekolah

● Interpretasi
● Tujuannya adalah untuk ● Alat yang digunakan adalah
 Beri nilai pada masing-
mengetahui secara dini formulir GPPH (Abbreviated
masing jawaban
adanya GPPH pada anak Conners Rating Scale)
 Nilai 0 : jika keadaan
● Cara menggunakan formulir
umur 36 bulan ke atas. deteksi dini GPPH :
tersebut tidak ditemukan
● Jadwal deteksi dini GPPH pada anak
 Ajukan pertanyaan yang tertulis
dilakukan atas indikasi atau  Nilai 1 : jika keadaan
pada formulir GPPH
tersebut kadang-kadang
bila ada keluhan dari orang  Lakukan pengamatan
ditemukan pada anak
tua atau ada kecurigaan dari kemampuan anak sesuai dengan
 Nilai 2 : jika keadaan
tenaga kesehatan, kader pertanyaan pada formulir deteksi
tersebut sering ditemukan
kesehatan. dini GPPH
pada anak
●  Keadaan yang ditanyakan/diamati
Keluhan tersebut dapat  Nilai 3 : jikak keadaan
ada pada anak dimanapun anak
berupa : berada
tersebut selalu ditemukan
 Anak tidak bisa duduk pada anak
 Catat jawaban dan hasil
tenang  Bila nilai total 13 atau
pengamatan perilaku anak
 Anak selalu bergerak lebih kemungkinan anak
selama dilakukan pemeriksaan. tersebut GPPH
tanpa tujuan dan tidak
mengenal lelah.
SLIDESMANIA

 Perubahan suasana hati


yang mendadak/impulsif
Intervensi dan Rujukan Dini Penyimpangan Tumbuh Kembang Anak

Deteksi Dini Autis Pada Anak Deteksi Dini Gangguan


Deteksi Dini Masalah Mental
Pra Sekolah Pemusatan Perhatian dan
Emosional Pada Anak Pra
Sekolah Hiperaktivitas (GPPH) Pada
● Intervensi Anak Pra Sekolah
 Bila anak resiko menderita
● Intervensi autis atau ada ● Intervensi
 Bila jawaban YA hanya kemungkinan gangguan  Anak dengan kemungkinan
satu, lakukan konseling perkembangan, rujuk ke GPPH perlu dirujuk ke RS
kepada orang tua dan RS yang memiliki fasilitas yang memiliki fasilitas
lakukan evaluasi setelah kesehatan jiwa/tumbuh jiwa/tumbuh kembang
kembang anak. anak
3 bulan
 Bila jawaban YA  Bila nilai total kurang dari
ditemukan 2 atau lebih, 13 tetapi ragu-ragu,
jadwalkan pemeriksaan 1
rujuk ke RS yang
bulan lagi.
memiliki fasilitas
kesehatan jiwa/tumbuh
kembang anak.
SLIDESMANIA

Anda mungkin juga menyukai