Anda di halaman 1dari 8

Sistem Kekebalan Tubuh

APA ITU SITEM KEKEBALAN


TUBUH ?
• Sistem kekebalan tubuh (sistem
imun)  sistem perlindungan
dari pengaruh luar biologis yang
dilakukan oleh sel dan organ
PENGERTIAN khusus pada suatu organisme
sehingga tidak mudah terkena
penyakit.
• Perlindungan terhadap infeksi
bakteri dan virus, serta
menghancurkan sel kanker dan
zat asing lain dalam tubuh
APA SIH FUNGSI
SISTEM KEKEBALAN
TUBUH ?
• Melindungi tubuh dari serangan
benda asing atau bibit penyakit
yang masuk ke dalam tubuh.
• Menghilangkan jaringan sel yang
mati atau rusak (debris cell)
FUNGSI untuk perbaikan jaringan.
• Mengenali dan menghilangkan
sel yang abnormal.
• Menjaga keseimbangan
homeostatis dalam tubuh.
Mengapa vaksin
dan imunisasi
penting bagi
sistem kekebalan
tubuh ?
• Vaksin diberikan untuk merangsang
munculnya atau terbentuknya kekebalan
tubuh yang dapat mencegah infeksi penyakit
tertentu.

• Imunisasi memberikan perlindungan


kekebalan terhadap penyakit secara spesifik
sesuai vaksin yang diberikan.
Gangguan Pada Sistem Kekebalan Tubuh

• Alergi
Respons imun yang berlebihan terhadap
suatu senyawa yang masuk ke dalam
tubuh.
• Autoimunitas
Antibodi yang diproduksi menyerang sel-
sel tubuh sendiri karena tidak mampu
membedakan antara sel tubuh sendiri
dengan sel asing yang masuk ke dalam
tubuh. Ex: Diabetes melitus, Lupus
• AIDS
Kumpulan berbagai penyakit yang
disebabkan oleh melemahnya sistem
kekebalan tubuh karena infeksi virus HIV.

Anda mungkin juga menyukai