Anda di halaman 1dari 42

LAPORAN LABA RUGI DAN

PENGHASILAN KOMPREHENSIF
(STATEMENT OF COMPREHENSIVE
INCOME)
Laporan Laba Rugi
(Income Statement)

•  suatu laporan yang mengukur keberhasilan


operasi perusahaan untuk periode tertentu (Kieso)
• diatur dalam PSAK no. 1 (reviis tahun 2009) ttg
penyajian laporan keuangan
Manfaat Laporan Laba Rugi

1. Mengevaluasi kinerja perusahaan masa lalu


2. Menyediakan suatu dasar untuk memprediksi
kinerja masa depan
3. Membantu menilai resiko dan ketidakpastian
pencapaian aliran kas masa depan.
Keterbatasan Laporan Laba Rugi

• Perusahaan menghilangkan pos dari laporan laba rugi


yang tidak dapat diukur secara andal.
• Jumlah laba rugi dipengaruhi oleh metode akuntansi
yang digunakan
• Pengukuran laba melibatkan penilaian.
Elemen Laporan Laba Rugi

• Pendapatan (Revenue)
kenaikan manfaat ekonomi selama suatu periode
akuntansi yang menyebabkan keanikan aset neto
(ekuitas) dlm bentuk penambahan atau pemasukan
aset atau penurunan liabilitas, yang tidak berasal dari
kontribusi pemilik modal
• Beban (Expense)
 Penurunan manfaat ekonomi selama suatu periode
akuntansi yang menyebabkan penurunan aset neto
(ekuiras) dlm bentuk arus keluar atau berkurangnya
aset atau bertambahnya liabilitas yang bukan berasal
dari distribusi pemilik modal
Elemen Laporan Laba Rugi

• Untung (Gain)
 Kenaikan ekuitas atau aset bersih sebagai aset bersih
sebagai dari peripheral atau transaksi-transaksi insidental
dari suatu perusahaan, dan lain-lain transaksi atau peristiwa
yang mempengaruhi perusahaan dalam suatu periode, selain
yang mengakibatkan timbulnya pendapatan dan investasi
oleh pemilik

• Rugi (Loss)
 Penurunan ekuitas atau aset bersih sebagai aset bersih
sebagai dari peripheral atau transaksi-transaksi insidental
dari suatu perusahaan, dan lain-lain transaksi atau peristiwa
yang mempengaruhi perusahaan dalam suatu periode, selain
yang mengakibatkan timbulnya beban dan distribusi kepada
pemilik
Total laba komprehensif

• Laba bersih
• OCI (other comprehensif income)
Bentuk Laporan Laba Rugi

• Single Step (Bentuk Langsung)


• Multiple Step (Bentuk Bertahap)
Laporan Laba-Rugi Bentuk Langsung

Laporan Laba-Rugi
Laporan bentuk-langsung
Pendapatan:
hanya terdiri dari dua Penjualan ####
kelompok: Pendapatan bunga 17,000
Pendapatan total ####
Beban:
Pendapatan
Bentuk Harga pokok penjualan
149,000
Beban Langsung Beban iklan 10,000
Beban penyusutan 43,000
Laba Bersih beban bunga 21,000
beban pajak penghasilan
24,000
Beban total ####
Laba bersih ####
Tak ada perbedaan antara
kategori Operasi dan Non-
Laba per saham $ 0.75
operasi.
LO 2 Prepare a single-step income statement.
Laporan Laba-Rugi Bentuk Langsung

Review
Laporan laba-rugi bentuk langsung menekankan
a. Nilai laba kotor.
b. Pendapatan total dan beban total.
c. Pos-pos luar biasa lebih dari yang ditekankan
pada laporan laba-rugi bertahap.
d. berbagai komponen laba dari operasi.

LO 2 Prepare a single-step income statement.


Laporan Laba-Rugi Bertahap

Latar Belakang

Memisahkan transaksi operasi dari transaksi


non-operasi.
Menandingkan biaya dan beban dengan
pendapatan terkait.
Menekankan komponen intermediate tertentu
dari laba yang analis gunakan.

LO 3 Prepare a multiple-step income statement.


Laporan Laba-Rugi Bertahap
Laporan laba-rugi (dalam ribuan)
Penyajian membagi Penjualan $ 285,000

informasi ke dalam Harga pokok penjualan 149,000


Laba kotor 136,000
bagian-bagian utama. Beban operasi
Beban iklan 10,000
1. Bagian operasi Beban penyusutan 43,000
Total beban operasi 53,000
Laba operasi 83,000
2. Bagian nonoperasi Pendapatan (beban) lain:
Pendapatan bunga 17,000
Beban bunga (21,000)
Total lain-lain (4,000)
Laba sebelum pajak 79,000
3. Pajak penghasilan Beban pajak pendapatan 24,000
Laba bersih $ 55,000

Laba per saham $ 0.75

LO 3 Prepare a multiple-step income statement.


Laporan Laba-Rugi Bertahap

Review
Pemisahan aktivitas operasi dan non-operasi dari suatu
perusahaan ada dalam
a. Baik laporan laba-rugi bertahap dan bentuk langsung.
b. Laporan laba-rugi bertahap tapi tidak di bentuk langsung.
c. Laporan laba-rugi bentuk langsung tapi tidak bertahap.
d. Tidak di laporan laba-rugi langsung atau bertahap.

LO 3 Prepare a multiple-step income statement.


Pelaporan Pos-pos Tidak Biasa
Perusahaan diharuskan melaporkan pos-pos tidak biasa
dalam laporan keuangan sehingga pemakai bisa menentukan
kemampuan menghasilkan jangka-panjang Illustration 4-5 Jumlah
pos-pos tidak biasa
dari perusahaan. yang dicatat oleh 600
perusahaan besar
Pelaporan Pos-pos Tidak Biasa

Pos-pos tidak biasa terbagi dalam enam kategori

Operasi yang dihentikan (discontinued operations).


Pos-pos luar biasa (extraordinary items) tidak di
atur dalam SAK baru.
Keuntungan dan Kerugian Tidak Biasa.
Perubahan prinsip akuntansi.
Perubahan estimasi.
Koreksi kesalahan.

LO 4 Explain how to report irregular items.


Bagian-Bagian Laporan Laba Rugi
dengan Metode Multiple Step

• Bagian Operasi
• Penjualan
• Harga Pokok Penjualan
• Beban Penjualan
• Beban Umum dan Administratif
• Bagian Nonoperasi
• Pendapatan lain-lain dan untung
• Beban lain-lain dan Rugi
• Pajak Penghasilan
• Penutupan segmen (discontinued operations)
• Pos luar biasa (extra ordinary items)
• Laba per saham (earnings per share)
Discontinued Operation (Operasi yang
dihentikan)

• Efek penghentian operasi atau penutupan segmen


perusahaan harus disajikan secara terpisah dalam
jumlah “netto setelah pajak”
Pelaporan Pos-pos Tidak Biasa

Operasi yang dihentikan terjadi ketika,


(a) Perusahaan menghilangkan
Hasil operasi dan
Arus kas komponen.
(b) Tidak ada lagi aktivitas yang dilakukan
komponen itu.
Jumlah dilaporkan “setelah pajak.”

LO 4 Explain how to report irregular items.


Pelaporan Operasi yang Dihentikan
Latihan: McCarthy Corporation memiliki laba dari operasi
berlanjut $55,000,000 pada 2007. Selama 2007,
perusahaan melepaskan divisi restoran dengan rugi sebelum
pajak $270,000. Sebelum pelepasan, divisi itu beroperasi
dengan rugi pra-pajak $450,000 pada 2007. Asumsikan
pertumbuhan pajak 30%. Buat laporan laba-rugi parsial
untukMcCarthy.
Laba dari operasi berlanjut $55,000,000
Operasi yang dihentikan:
Rugi dari operasi, setelah pajak $135,000 315,000
Rugi pelepasan, setelah pajak $81,000 189,000
Rugi total operasi yang dihentikan 504,000
Laba bersih $54,496,000

LO 4 Explain how to report irregular items.


Pelaporan Operasi yang Dihentikan

Laporan Laba-Rugi (dalam ribuan)


Operasi yang dihentikan
Penjualan $ 285,000
dilaporkan setelah “Laba
dari operasi berlanjut.” Harga pokok penjualan 149,000
Pendapatan (beban) lain:
Pendapatan bunga 17,000
beban bunga (21,000)
Total lain-lain (4,000)
Laba sebelum pajak 79,000
Beban pajak pendapatan 24,000
Dilabeli sebelumnya
Laba dari operasi berjalan 55,000
sbg “Laba Bersih”. Operasi yg dihentikan:
Rugi operasi, setelah pajak 315
Rugi pelepasan, setelah pajak 189
Total rugi operasi yg dihentikan 504
Dipindahkan ke
Laba bersih ####
Extraordinary Items

• peristiwa atau transaksi-transaksi yang bersifat


luar biasa (unusual) dan tidak diharapkan akan
terjadi (infrequent in occurance) di kemudian hari.
• Kriteria:
1. Derajad abnormalitas yang tinggi
2. Tidak berhubungan dengan, atau hanya secara
insidental berhubungan dengan kegiatan normal
perusahaan
3. Tidak dapat diharapkan akan terjadi di masa
mendatang atau tidak terjadi secara berulangkali.
Perubahan Prinsip Akuntansi
(Changes in Accounting Principle)

• Menyebabkan terjadinya inkonsistensi


• Standar atau prinsip akuntansi:
• Efek kumulatif perubahan prinsip akuntansi tsb (dlm
jumlah neto sesudah pajak) disajikan atau
diungkapkan sebagai item terpisah
• Efek kumulatif terhadap rek. Neraca dan L/R terkait
harus diungkapkan
Perubahan Taksiran
(Changes in Estimates)

• Perubahan taksiran tidak memerlukan


pengungkapan secara khusus, baik dalam batang
tubuh lap L/R maupun batang tubuh Lap Laba
ditahan.
• Cukup diperlakukan secara prospektif ke dalam
tahun terjadinya perubahan taksiran dan tahun2
berikutnya.
Contoh Perubahan Estimasi

Arcadia HS, membeli peralatan seharga $510,000 yang


diestimasi memiliki umur manfaat 10 tahun dengan nilai
sisa $10,000 pada akhir waktu. Penyusutan telah
dicatat untuk 7 tahun pada dasar garis-lurus. Pada 2005
(tahun 8), ditentukan bahwa total masa estimasi
seharusnya 15 tahun dengan nilai sisa $5,000 pada akhir
waktu.
Pertanyaan:
• Apa ayat jurnal untuk mengoreksi penyusutan
No Entry
tahun lalu? Required
• Hitung beban penyusutan untuk
2005.

LO 4 Explain how to report irregular items.


Contoh Perubahan Estimasi Setelah 7 tahun

Biaya peralatan $510,000 Pertama, establish


Nilai sisa - 10,000 NBV pada tgl
Dasar penyusutan 500,000 perubahan estimasi.
Umur manfaat (orisinal) 10 tahun
Penyusutan tahunan $ 50,000 x 7 tahun = $350,000

Neraca (31 Des., 2004)


aset Tetap:
Peralatan $510,000
Penyusutan terakumulasi 350,000
Nilai buku bersih (NBV) $160,000

LO 4 Explain how to report irregular items.


Contoh Perubahan Estimasi Setelah 7 tahun

Nilai buku bersih $160,000 Perhitungan Beban


Nilai sisa (baru) 5,000 Penyusutan untuk
Basis penyusutan 155,000 2005.
Umur manfaat tersisa 8 tahun
Penyusutan tahunan $ 19,375

Ayat jurnal untuk 2005

Beban Penyusutan 19,375


Akumulasi Penyusutan 19,375

LO 4 Explain how to report irregular items.


Laporan Laba Komprehensif
Menurut PSAK No.1 (Edisi Revisi 2009) –
Konvergensi IFRS
Laporan laba rugi
• Penyajian laporan laba rugi dengan memasukkan unsur
laba komprehensif
• Laba dialokasikan untuk pemegang saham minoritas dan
mayoritas
• Ketentuan minimum item dalam laporan laba rugi.
• Klasifikasi beban berdasarkan fungsi dan sifat, jika
disajikan berdasarkan fungsi ada pengungkapan
berdasarkan sifat
• Penyajian “pos luar biasa / extraordinary item” tidak
diperkenankan lagi
Laporan laba komprehensive
• Laba komprehensif: Perubahan aset atau laibilitas yang
tidak mempengaruhi laba pada periode rugi
• Selisih revaluasi aset tetap
• Perubahan nilai investasi available for sales
• Dampak translasi laporan keuangan
• Dalam dua laporan :
• Laba sebelum laba komprehensif
• Laporan laba komprehensif dimulai dari laba/rugi bersih

Ref: PSAK 1
Pendapatan komprehensif lainnya

• Perubahan dalam surplus revaluasi aset tetap dan


aset tak berwujud
• Keuntungan dan kerugian aktuarial atas program
manfaat pasti yang dapat diakui
• Keuntungan dan kerugian yang timbul dari
penjabaran laporan keuangan dari entitas asing
• Keuntungan dan kerugian dari pengukuran kembali
aset keuangan yang dikategorikan sebgai aset TUD
“tersedia untuk dijual”
• Bagian efektif dari keuntungan dan kerugian lindung
nilai dalam rangka lindung nilai arus kas masa depan
Ilustrasi Laba Rugi Komprehensif
digabung

Ref: PSAK 1
Ilustrasi Laba Rugi Komprehensif
digabung

Ref: PSAK 1
Ilustrasi Laba Rugi Komprehensif
Digabung

Ref: PSAK 1
Ilustrasi Laba Rugi Komprehensif Dipisah

Ref: PSAK 1
Informasi dalam L/R Komprehensif
80. Laporan laba rugi komprehensif, sekurang-kurangnya mencakup
a. pendapatan;
b. biaya keuangan;
c. bagian laba rugi dari entitas asosiasi dan joint ventures yang dicatat dengan
menggunakan metode ekuitas;
d. beban pajak;
e. suatu jumlah tunggal yang mencakup total dari:
a. laba rugi setelah pajak dari operasi yang dihentikan; dan
b. keuntungan atau kerugian setelah pajak yang diakui dengan pengukuran nilai wajar dikurangi
biaya untuk menjual atau dari pelepasan aset atau kelompok yang dilepaskan dalam rangka
operasi yang dihentikan;
f. laba rugi;
g. setiap komponen dari pendapatan komprehensif lain yang diklasifikasikan sesuai
dengan sifat (selain jumlah dalam huruf (h));
h. bagian pendapatan komprehensif lain dari entitas asosiasi dan joint ventures
yang dicatat dengan menggunakan metode ekuitas;

Ref: PSAK 1
Informasi dalam L/R Komprehensif
• Entitas mengungkapkan pos-pos di bawah ini dalam laporan laba
rugi komprehensif :
1. Laba rugi periode berjalan yang dapat diatribusikan kepada:
• (i) kepentingan non-pengendali; dan
• (ii) pemilik entitas induk
2. Total laba rugi komprehensif periode berjalan yang dapat
diatribusikan kepada:
• (i) kepentingan non-pengendali; dan
• (ii) pemilik entitas induk

Ref: PSAK 1
Pos Luar Biasa
• 85. Entitas tidak diperkenankan menyajikan pos-pos
pendapatan dan beban sebagai pos luar biasa dalam laporan
laba rugi komprehensif, laporan laba rugi terpisah (jika
disajikan), atau dalam catatan atas laporan keuangan.

Ref: PSAK 1
Laba Rugi Selama Periode

• 86. Entitas mengakui seluruh pos-pos pendapatan dan beban


pada suatu periode dalam laba rugi kecuali suatu PSAK
mensyaratkan atau memperkenankan lain.

• Koreksi kesalahan PSAK 25 menjelaskan pada periode mana


dampak koreksi.

Ref: PSAK 1
Pendapatan Komprehensif Lain

• 88. Entitas mengungkapkan jumlah pajak penghasilan terkait


dengan setiap komponen dari pendapatan komprehensif lain,
termasuk penyesuaian reklasifikasi, baik dalam laporan
pendapatan komprehensif atau catatan atas laporan
keuangan.
• 89. Entitas dapat menyajikan komponen pendapatan
komprehensif lain:
• (a) jumlah neto dari dampak pajak terkait, atau
• (b) jumlah sebelum dampak pajak terkait disertai dengan total
pajak penghasilan tersebut

Ref: PSAK 1
Informasi dalam L/R Komprehensif
• Ketika pos-pos pendapatan atau beban bernilai material, maka
entitas mengungkapkan sifat dan jumlahnya secara terpisah.
Penyebab pengungkapan terpisah:
• penurunan nilai persediaan /aset tetap dan pemulihannya
• restrukturisasi atas aktivitas-aktivitas suatu entitas dan untuk setiap laibilitas diestimasi
atas biaya restrukturisasi;
• pelepasan aset tetap;
• pelepasan investasi;
• operasi yang dihentikan;
• penyelesaian litigasi; dan
• pembalikan laibilitas diestimasi lain.
• Entitas menyajikan analisis beban yang diakui dalam laba rugi
dengan menggunakan klasifikasi berdasarkan sifat atau fungsinya
dalam entitas, mana yang dapat menyediakan informasi yang lebih
andal dan relevan.

Ref: PSAK 1
Klasifikasi Beban - Sifat
• Pemilihan klasifikasi berdasarkan faktor historis dan industri
• Klasifikasi berdasarkan sifat lebih mudah karena tidak perlu alokasi
beban menurut fungsi

Ref: PSAK 1
Klasifikasi Beban - Fungsi
• Minimal biaya penjualan berdasarkan metode fungsi secara terpisah dari beban lain.
• Jika klasifikasi berdasarkan fungsi maka harus mengungkapkan informasi tambahan
tentang sifat beban, termasuk beban penyusutadan & amortisasi dan imbalan kerja

Ref: PSAK 1

Anda mungkin juga menyukai