Anda di halaman 1dari 20

narkoba

JENIS KENAKALAN REMAJA

PENYALAHGUNAAN NARKOBA SEKS BEBAS

TAWURAN ANTAR PELAJAR


BENTUK KENAKALAN REMAJA

• Kenakalan biasa seperti : suka berkelahi, suka


keluyuran, membolos sekolah, pergi rumah
tanpa pamit dan sebagainya.
• Kenakalan yang menjurus pada pelanggaran
dan kejahatan seperti : mengendarai sepera
motor tanpa SIM, mengambil barang orang tua
tanpa ijin
• Kenakalan khusus seperti : penyalahgunaan
narkotika, hubungan seks diluar nikah,
pemerkosaan dan lain sebagainya.
KENAKALAN REMAJA

NARKOB SEKS
A BEBAS
Data SDKI Bentuk Kenakalan Remaja Terbanyak di Indonesia
NAPZA
Zat-zat alamiah
NARKOTIKA
maupun sintetik dari
bahan candu/kokain
ALKOHOL atau turunannya dan
padanannya yang
PSIKOTROPI mempunyai efek
KA psikoaktif

ZAT ADIKTIF Berfungsi menurunkan/


mengubah kesadaran
NAPZA
NARKOTIKA
Zat aktif dalam
ALKOHOL berbagai minuman
keras, mengandung
PSIKOTROPI etanol
KA
berfungsi menekan
ZAT ADIKTIF syaraf pusat
NAPZA
NARKOTIKA
Zat atau obat, baik
ALKOHOL alamiah maupun
sintetis bukan
PSIKOTROPI narkotika, yang
KA berkhasiat psikoaktif

ZAT ADIKTIF berfungsi


mengganggu aktivitas
mental dan perilaku
NAPZA

NARKOTIKA
zat-zat yang
ALKOHOL mengakibatkan
ketergantungan
PSIKOTROPI
KA
berfungsi
ZAT ADIKTIF mematikan sel
otak.
1. Natural 1. Merangsang SSP
2. Sintetis 2. Menurunkan SSP
3. Mengacaukan SSP

Bahan
Efek Kerja

NAPZA
Cara Bentuk
Menggunakan

1. Bubuk
1. Oral 2. Pasta
2. Injeksi 3. Pil
3. Ditaruh di luka 4. Kristal
4. Sniffed / inhaled 5. Gas
5. Insersi anal 6. kertas
JENIS NAPZA
GANJA HEROIN / PUTAW

MDMA/ECSTASY SHABBU-SHABU
JENIS NAPZA
KOKAIN LSD

AMPHETAMINE SEDATIVA
PENYALAHGUNAAN NAPZA

Yang disebut Penyalahgunaan Napza jika :


• bukan untuk pengobatan
• tanpa pengawasan dokter
FAKTOR PENYEBAB
Kurangnya
INTERNAL konsep diri
akan nilai-nilai
baik
EKSTERNAL

ZAT
KANDUNGAN
FAKTOR PENYEBAB
INTERNAL
Pengaruh,
EKSTERNAL dorongan atau
gaya hidup
ZAT
KANDUNGAN
FAKTOR PENYEBAB
INTERNAL

EKSTERNAL
Adanya
ZAT ‘kenikmatan’
KANDUNGAN dari efek yang
ditimbulkan
DAMPAK
Gangguan :
FISIK 1. Sistem saraf
2. Jantung
PSIKOLOGI 3. Pembuluh darah
4. Kulit
SOSIAL- 5. Paru
EKONOMI 6. Darah
7. Pencernaan
8. Otot dan tulang

Lain-lain:
DAMPAK
Gangguan :
FISIK
1. Depresi
2. Paranoid
PSIKOLOGI 3. Ingin bunuh
diri
SOSIAL-
EKONOMI Gejala:
4. Intoksikasi
5. Toleransi
6. Putus obat
7. Ketergantungan
DAMPAK
FISIK

Gangguan :
PSIKOLOGI 1. Aspek
kesehatan
SOSIAL- 2. Aspek sosial
EKONOMI
psikologis
3. Aspek
keamanan
4. Aspek ekonomi
PENANGGULANGAN
1. Mengurangi pasokan narkoba
2. Mengurangi permintaan narkoba
3. Mengurangi dampak buruk akibat
narkoba
4. Terapi rehabilitatif

Anda mungkin juga menyukai