Anda di halaman 1dari 10

K3 DI LINGKUNGAN TI

TEKNOLOGI INFORMASI POLITEKNIK NEGERI TANAH LAUT


HAL YANG MEMPENGARUHI PENGGUNAAN IT
YANG DAPAT MEMBAHAYAKAN PADA
MANUSIA
• Cahaya yang dipantulkan oleh laptop atau komputer dapat membuat
mata iritasi karena kelelahan melihat monitor
• Apablika kita mendengarkan lagu menggunakan hea dset maka telinga
kita akan rentan pada suara dan hanya dapat mendengar suara-suara
yang besar dan dekat jika jauh dan kecil maka tidak akan terdengar
• Pada saat memasang peripheral pada CPU pastikan kabel listrik tidak
dalam kondisi terhubung arus listrik karena tangan dapat terkena aliran
listrik
AKIBAT YANG DI SEBABKAN OLEH PENGARUH
PENGGUNAAN IT PADA MANUSIA DAN
PERALATAN

• Banyak kesehatan pada organ tubuh kita yang gaya kinerjanya


berkurang, contohnya dari mata telinga,tangan,kaki,dll.
HAL-HAL YANG BERKAITAN DENGAN
K3 IT
• Gunakan komputer yang bebas radiasi atau LCD (Liquor Crystal
Display)
• Memanfaatkan kesepuluh jari
• Istirahatkan mata dengan melihat kejauhan setiap 15-20 menit
• Istirahat 5-10 menit tiap satu jam kerja
• Lakukan peregangan
• Sudut lampu 45 derajat
• Jangan sampai ada cahaya yang menyilaukan, cahaya datang harus
dari belakang
• Sudut pandang 15 derajat, jarak layar dengan mata 30 – 50 cm
• Kursi ergonomis (adjusted chair)
• Jarak meja dengan paha 20 cm
• Senam waktu istirahat
MENGATASI HAL BERBAHAYA AKIBAT
PENGGUNAAN IT PADA MANUSIA DAN
PERALATAN
• Berhati – hatilah ketika mengerjakan sesuatu dan jangan terlalu lelah karena
dapat membuat tubuh / organ dalam tubuh kita yang berkurang kinerjanya.
• Jangan merokok, karena abu rokok bisa mengotori dan merusak komponen
PC, terutama prosesor. Tempatkan air minum Anda jauh dari meja kerja.
Gunakan pula lampu penerangan yang cukup kuat.
• Dalam menghindari arus statik sebaiknya pastikan lebih dulu outlet listrik di
rumah Anda telah dibumikan (grounding) basuhlah tangan Anda terlebih
dahulu dan keringkan. Ini untuk menghindari keringat dan kotoran di tangan
yang bisa menyebabkan komponen PC berkarat
• Jauhkan air minum dari meja kerja anda
• Pastikan penerangan dalam ruangan cukup terang
• Gunakan meja kerja yang cukup lebar dan aturlah barang-barang anda
di meja kerja anda
• Hindari tangan yang basah akibat keringat atau terkena air.
• Mengatur kabel-kabel komputer dengan rapi agar tidak mengganggu
pekerjaan anda
• Berhati-hati saat menyambungkan kabel pada komputer.
TIPS BEKERJA DI DEPAN KOMPUTER

• https://www.youtube.com/watch?v=4Eqi7kAFgxo
• https://www.youtube.com/watch?v=uAwbOpnAYro
RELAKSASI SEJENAK DI DEPAN
KOMPUTER

• https://www.youtube.com/watch?v=o2vLNVrImuQ
THANK YOU!

Anda mungkin juga menyukai