Anda di halaman 1dari 2

Case study

Pasien baru datang dari IGD dengan keluhan sesak napas. Kemudian
masuk ICU. Pasien mempunyai riwayat HT sejak 6th yang lalu. KU
gelisah, hemodinamik dengan TD = 90/50 mmHg, HR = 138x/menit, RR
= 36x/menit SpO2 = 88%. Dari pemeriksaan fisik terdengar ronchi di
kedua lapang paru, Dari pemeriksaan penunjang Ro Thorak = LVH,
oedem pulmo. Hasil EKG terdapat gambaran ST Elevasi di V1 – V4,
Cholesterol = 456, Ur = 112, Cr = 3,2 Terpasang NRM 10LPM, IVL RL
5TPM

Anda mungkin juga menyukai