Anda di halaman 1dari 58

JARINGAN

DASAR
Zaki Ammar Fauzan
Konten
PENGENALAN
01 DASAR-DASAR 02 TCP/IP
NETWORKING

PENGENALAN
03 PERANGKAT 04 STUDY CASE
NETWORKING
01
PENGENALA
N
NETWORKIN
G
APA ITU
JARINGAN?
TUJUAN DIBUATNYA
JARINGAN

BERBAGI SHARING KOMUNIKASI SISTEM


PERALATAN DAN DATA KEAMANAN
SUMBER DAYA
MACAM MACAM
KOMUNIKASI
SIMPLEX
HALFDUPLEX
FULLDUPLEX
BERDASARKAN
JANGKAUANNYA
● PAN
● LAN
● MAN
● WAN
● CAN
PAN
(Personal Area Network) 1 – 100m
LAN
(Local Area Network) 100m – 1km
MAN
(Metropolitan Area Network) 1km – 100km
WAN
(Wide Area Network) 100km – 1000km
GAN
(Global Area Network)
JARINGAN BERDASARKAN
Media Transmisi

Jaringan
Jaringan Wired
Wireless
PERNAH DENGAR ISTILAH INI?

WIFI

THETRING
HOTSPOT
WIRELES
S
WIF
I (Wireless Fidelity)

teknologi jaringan tanpa kabel yang


menggunakan gelombang radio untuk
menyediakan akses internet tanpa kabel
dengan kecepatan yang tinggi.
Tethering
Hotspot

Hotspot adalah lokasi fisik tempat orang


dapat mengakses Internet, biasanya
menggunakan Wi-Fi, melalui jaringan
(WLAN)
Microwave
adalah gelombang elektromagnetik dengan frekuensi super tinggi
(Super High Frequency, SHF), yaitu berada di atas 3 GHz
(3x109 Hz) Jika gelombang mikro diserap oleh sebuah benda,
akan muncul efek pemanasan pada benda tersebut.
WIRE
D
Kabel Coaxial

Kabel sepaksi/sesumbu adalah sarana


penyalur atau pengalirhantar yang
bertugas menyalurkan setiap informasi
yang telah diubah menjadi sinyal–sinyal
listrik.
Kabel LAN

Unshield Twisted Pair (UTP) dan Shield


Twisted Pair (STP) merupakan tipe
kabel untuk menghubungkan antar
komputer sehingga dapat membentuk
sebuah jaringan. Secara teori,
maksimal panjang kabel yang
diperbolehkan adalah 100 meter.
Kabel Fiber
Optik
Serat optik adalah saluran transmisi atau
sejenis kabel yang terbuat dari kaca atau
plastik yang sangat halus dan lebih kecil dari
sehelai rambut, dan dapat digunakan untuk
mentransmisikan sinyal cahaya dari suatu
tempat ke tempat lain. Sumber cahaya yang
digunakan biasanya adalah laser atau LED
Crimping
LAN
Crimping adalah salah satu proses pada saat
instalasi jaringan menggunakan kabel LAN atau
UTP, dengan melaksanakan proses crimping kita
dapat menghubungkan kabel kita dengan device
atau alat yang akan diberi akses internet.
LAN
Tang Crimping
Tester

Rj- LAN
45 Kabel
TOPOLOGI
JARINGAN
● BUS
● RING
● STAR
● TREE
● MESH
TOPOLOGI BUS
1. Kelebihan Topologi Jaringan Bus
Mudah untuk membuatnya (a
Memiliki layout sederhana (b
Memerlukan biaya yang sedikit untuk membuatnya (c
Mudah dikembangkan tanpa mengganggu perangkat jaringan lainnya (d

2. Kekurangan Topologi Jaringan Bus


Apabila terjadi gangguan, akan sulit untuk mendeteksi kerusakannya. (a
Sering terjadi kepadatan lalu lintas data pada jalur utama. (b
Apabila jalur utama mengalami kerusakan, seluruh jaringan akan lumpuh (c
Memerlukan repeater untuk memperkuat signal (d
Topologi Ring
1. Kelebihan/Keuntungan Topologi Ring
• Lebih murah 
• Tidak diperlukannya host
• Kecepatan dalam pengirimannya yang tinggi
• Mudah dalam perancangan 
• Pengaksesan data yang optimal
• Penggunaan kabel yang sedikit
• Komunikasi antar terminal mudah
• Mampu melayani traffic yang padat

2. Kekurangan/Kelemahan Topologi Ring


• Pengiriman suara, video, dan data yang buruk
• Kerusakan pada salah satu komputer dapat menyebabkan jaringan lumpuh
• Memerlukan penanganan dan pengelolaan khusus bandles
• Perusabahan jumlah perangkat yang sulit
• Kinerja komunikasi bergantung dari banyaknya node yang terdapat pada jaringan
Topologi Star
1. Kelebihan/Keuntungan Topologi Star (Bintang)
• Bersifat fleksibel
• Keamanan data yang tinggi
• Mudah dalam mendeteksi kerusakan pada jaringan
• Jika salah satu komputer mengalami kerusakan , jaringan akan
tetap berjalan dan tidak menimbulkan masalah
bagi komputer lainnya

2. Kekurangan/Kelemahan Topologi Star (Bintang)


• Menggunakan biaya yang cukup mahal karena menggunakan banyak kabel
• Jika hub/switch mengalami kerusakan, maka dapat melumpuhkan jaringan
• Jumlah terminal yang terbatas, bergantung dari jumlah port pada hub/switch
• Jika lalu lintas padat maka jaringan akan melambat
TOPOLOGI TREE
1. Kelebihan/Keuntungan Topologi Tree 
• Mudah mengembangkan menjadi jaringan luas
• Mudahnya mendeteksi kerusakan atau kesalaahan
• Manajemen data yang baik 

2. Kekurangan/Kelemahan Topologi Tree


• Kinerja yang lambat
• Hub menjadi peran penting
• Menggunakan biaya yang banyak karena menggunakan
banyak kabel dan hub
• Jika komputer yang ada di tingkat tinggi mengalami
masalah, maka komputer yang dibawahnya juga
mengalami masalah
1. Kelebihan/Keuntungan Topologi Mesh (Jala)
TOPLOGI
Keamanan yang dapat dikatakan baik-  MESH
Besar bandwith yang cukup lebar-
Tidak perlu khawatir mengenai tabrakan data-
Pengiriman dan pemrosesan data yang terbilang cepat -

2. Kekurangan/Kelemahan Topologi Mesh (Jala)


Biaya pemasangan yang besar-
Biaya yang cukup mahal karena menggunakan banyak-
kabel dan port
Instalasi dan konfigurasi yang rumit dan sulit-
02
TCP/IP
standar komunikasi data yang digunakan oleh
komunitas internet dalam proses tukar-menukar
data dari satu komputer ke komputer lain di
dalam jaringan Internet.
TCP/IP
IP Address MAC Address
Jaringan Privat merupakan sebuah jaringan yang dibangun oleh suatu kelompok, lembaga,
perusahaan, institusi atau bahkan seseorang dilingkungan internalnya sendiri, dengan
harapan komunikasi internal dapat dilakukan dengan lebih cepat, aman, dan murah.
Contohnya adalah :LAN (Local Area Network), dan VPN (Virtual Private Network).

Jaringan Publik adalah jaringan yang dibangun oleh pemerintah maupun penyedia jasa
telekomunikasi kepada publik, baik yang berorientasi profit maupun non-profit, sehingga
masyarakat luas dapat memanfaatkannya dalam bertukar informasi. Contohnya adalah
Wifi, Internet.
APA ITUDNS ?
DNS (Domain Name System)
Fungsi DNS

1. Meminta informasi IP Address sebuah website berdasarkan nama domain;


2. Meminta informasi URL sebuah website berdasarkan IP Address yang dimasukkan;
3. Mencari server yang tepat untuk mengirimkan email.
Kelebihan DNS
Lebih Mudah untuk Berinternet. Dibanding mengingat deretan angka IP address,
tentu akan lebih nyaman untuk mengingat nama website.

Lebih Konsisten dalam Penggunaan. Anda bisa menggunakan nama DNS yang


sama meskipun ada perubahan pada IP Address yang digunakan.

Lebih Mudah Dikonfigurasi. Saat terjadi kendala pada IP Address yang digunakan,
Anda bisa mengganti dengan IP yang berbeda dengan mudah. 

Lebih Aman. Ketika menggunakan sistem DNS, semua aktivitas transfer data online
akan melalui server DNS yang terjaga keamanannya.
VPN (Virtual Private Network
Fungsi VPN

1. Menyembunyikan Aktivitas Browsing


2. Memungkinkan Akses Situs yang Diblokir
3. Mengamankan Transaksi Online
4. Meningkatkan Kecepatan Download
Komponen – Komponen Jaringan

• NIC (Network Interface Card) • Access Point


• Kabel Jaringan • Bridge
• HUB • Router
• Switch • Splitter
• Repeater
NIC
(Network Interface Card)
KABEL
JARINGAN
Kabel UTP dan STP Kabel Coaxial
KABEL
JARINGAN
Kabel Fiber Optic
HUB
SWITCH
REPEATER
Wired ⬡ Wireless
ACCESS POINT
BRIDGE
ROUTER
SPLITTER

Anda mungkin juga menyukai