Anda di halaman 1dari 15

POSYANDU

PRIMA
dr. Trise Kurniasari, MKK
Perlu diketahui :
Desember 2022 akan dilaksanakan persiapan pembentukan dan
pembinaan kegiatan posyandu prima

Posyandu prima melakukan pelayanan setiap hari, pelayanan mulai


dari bayi - lansia
Dan posyandu rutin tetap seperti biasa berjalan 1x/bulan
DEFINISI
POSYANDU sebagai wadah
pemberdayaan masyarakat
yang memberikan pelayanan
kesehatan sesuai kebutuhan
secara terintergrasi di Desa
atau Kelurahan
BERASAL DARI
1. PUSTU
2. POSKESDES
3. BAGI YANG TIDAK MEMILIKI
PUSTU ATAU POSKESDES, SESUAI
PERATURAN DAN KETENTUAN
YANG BERLAKU
PERSYARATAN
• Desa atau kelurahan yang terdapat puskesmas, maka
pelayanan kesehatan tetap dilakukan di puskesmas
• Sedang di posyandu prima sebagai pemberdayaan masyarakat
ORGANISASI
TANGGUNG JAWAB KADER POSYANDU
PRIMA
• MELAKUKAN KUNJUNGAN RUMAH
1. MEMASTIKAN SUDAH MENDAPAT PENGOBATAN
2. MENEMUKAN MASALAH KESEHATAN SECARA DINI DAN TANDA
BAHAYA
3. MONITOR KEPATUHAN MINUM OBAT
• MELAKUKAN PENCATATAN DAN PELAPORAN SECARA REEL TIME VIA
APLIKASI ASIK
PENDANAAN
1. APBN
2. APBD PROVIMSI
3. APBD KABUPATEN
4. APBDes
5. Sumber lainnya yang sah dan
tidak mengikat

Anda mungkin juga menyukai