Anda di halaman 1dari 40

PRAMUKA

GARUDA
SK Kwarnas
No. 038/2017
• SIAGA
• MULA
ROADMAP PESERTA DIDIK
• BANTU

• TATA

• GARUDA

• PENGGALANG
• RAMU

• RAKIT

• TERAP

• GARUDA

• PENEGAK
• BANTARA

• LAKSANA

• GARUDA

• PANDEGA
• PANDEGA
PENGERTIAN :
• PRAMUKA GARUDA ADALAH
SEORANG ANGGOTA MUDA
GERAKAN PRAMUKA YANG TELAH
MENCAPAI KECAKAPAN DAN
PENGHARGAAN TERTINGGI PADA
MASING-MASING PENDIDIKAN
KEPRAMUKAAN
TUJUAN

Memotivasi PESDIK :
A. mengamalkan Satya dan Darma
Pramuka
B. Melatih diri sehingga menjadi
teladan bagi anggota Pramuka
lainnya
C. Menarik minat kaum muda, terutama
PESDIK untuk mengikuti jejak garuda
Syarat Pramuka Garuda Siaga
1. Telah menyelesaikan SKU Siaga Tata dan
berlatih sekurang2nya 2 bulan setelah
dilantik
2. Memiliki 4 Macam TKK dari tiap Bidang
TKK
3. Dapat menunjukkan 3 macam hasta
karyanya
4. Pernah mengikuti Pertemuan Siaga di
Kwartirnya
5. Pernah mengikuti Perkemahan Satu Hari
6. Dapat menggunakan perangkat komputer
Syarat Pramuka Garuda Penggalang
1. Telah menyelesaikan SKU Penggalang Terap, aktif
berlatih sekurang2nya 2 bulan setelah dilantik
2. Memiliki 5 Macam TKK dari tiap Bidang TKK, sedikitnya
2 Macam TKK Utama dan 3 macam TKK Madya sesuai
jenis TKK yang diwajibkan gudepnya
3. Menjadi contoh yang baik di Pasukan Penggalang,
rumah, di sekolah dan bermanfaat dalam lingkungan
pergaulannya, sesuai satya dan darma
4. Dapat membuat 6 macam hasta karya
5. Dapat menggunakan komputer, minimal Internet
6. Dapat berkomunikasi dengan salah satu bahasa
Internasional
Syarat Pramuka Garuda
Penegak
1. Memahami UUD RI 1945, UU 12/2010 ttg GP
2. Telah menyelesaikan SKU Penegak Laksana, dan
berlatih sekurang2nya 3 bulan setelah dilantik
3. Menjadi contoh yang baik dalam Gudep, Rumah,
Sekolah/PT, tempat kerja dan masyarakat sesuai
Tri Satya dan Dasadarma
4. Memiliki 9 Macam TKK dari masing-masing
Bidang TKK, sedikitnya 2 Macam TKK Utama dan
3 macam TKK Madya sesuai ketentuan gudepnya
5. Pernah mengikuti pertemuan Penegak di Tingkat
Ranting, Cabang, Daerah
Syarat Pramuka Garuda
Penegak
6. Tergabung dalam salah satu satuan karya dan
mampu mengaplikasikan keterampilan di satuan
karya tersebut
7. Aktif membantu Pembina di Gugus Depan
8. Dapat mengoperasikan komputer dan
memanfaatkan teknologi informasi internet
9. Secara aktif menggunakan salah satu bahasa
internasional
10.Dapat menyelenggarakan suatu proyek produktif
yang bersifat perorangan atau bersama di
lingkungan
11. Sebagai penabung yang rajin dan teratur
Syarat Pramuka Garuda
Penegak
12.Mampu menampilkan kecakapan dibidang Seni
Budaya, Olahraga, Ilmu Pengetahuan dan
Teknologi di depan umum
13.Dapat melakukan kegiatan pembangunan di
lingkungannya mulai dari perencanaan,
pelaksanaan dan penilaian
Syarat Pramuka Garuda
Pandega
1. Memahami dan dapat menjelaskan dengan
baik UUD 1945
2. Menjadi contoh yang baik dalam GP, di
rumah, sekolah/PT, tempat kerja dan di
masyarakat
3. Sekurang-kurangnya telah mengikuti 3 kali
acara yang dipilihnya antara lain : .......
Syarat Pramuka Garuda
Pandega
a. Pertemuan Pramuka T/D di Ranting, Cab,
Da, Nas/Internasional
b. PW, Perkemahan salah satu saka, kemah
bakti minimal di cabang
c. Integrasi masyarakt atau pembuatan
proyek2 kegiatan
4. Pernah membuat perencanaan, persiapan,
pelaksanaan, pengawasan dan penilaian
dari kegiatan S, G, T
Syarat Pramuka Garuda
Pandega
5. Aktif membantu pembina di gudep
6. Dapat mengoperasikan komputer dan
memanfaatkan teknologi informasi internet
7. Secara aktif menggunakan salah satu
bahasa internasional
HAK DAN KEWAJIBAN

HAK

• Mendapatkan dan mengenakan TPG


• Menerima Sertifikat Pramuka Garuda

KEWAJIBAN

• Mengamalkan Satya dan Darma Pramuka


• Selalu meningkatkan kemampuannya dan jadi teladan bagi lingkungan
dimana ia berada
• Membantu menggiatkan Gudep dimana ia berada
TIM PENILAI
1. Tim penilai terdiri dari Ketua Gudep,
Pembina Satuan, Orang tua/wali Calon
Pramuka Garuda, Andalan Ranting, serta
Tokoh Masyarakat. Bilamana andalan ranting
tidak tersedia diisi oleh Andalan satu tingkat
diatas dan seterusnya
2. Tim Penilai sebagaimana poin 1 disahkan
dengan SK Ka Kwarcab
3. Tim Penilai Pramuka Garuda di Luar Negeri
terdiri dari unsur Ketua Gudep, Pembina
Satuan, dan orang tua/wali calon Pramuka
Garuda
4. Tim Penilai pada poin 3 disahkan dengan SK
Ka Kwarnas
CARA MENILAI
TIM PENILAI melaksanakan tugasya dengan memperhatikan :

• Keadaan, waktu, dan lingkungan setempat


• Sifat, kebiasaan dan perilaku calon pramuka garuda yaitu bakat, kecerdasan,
ketangkasan dan keterampilan, kondisi awal calon serta usaha dan kemajuan
yang telah dicapainya
• Keterangan tertulis (Guru, Orang tua, Tomas/Pimpinan tempat kerja bagi
calon yg sudah bekerja
CARA MENILAI
• Penilaian atas calon Pramuka Garuda
pada hakekatnya dilakukan secara
perorangan
• Penilaian terhadap claon pramuka siaga
garuda, penggalang garuda, penegak
garuda dilakukan dengan cara :
CARA MENILAI
1. Pengamatan langsung
2. Wawancara langsung
3. Membaca dan mendengar keterangan
dari pihak ketiga (teman, teman sebaya,
dan unsur lingkungan terdekat)
4. Mengisi formulir penilaian pramuka
garuda
5. Beberapa diantaranya melalui uji
kecakapan
CARA MENILAI - KHUSUS
PRAMUKA PANDEGA GARUDA
1. Pengamatan langsung
2. Tanya jawab secara panel minimal 3 tim penilai
3. Membaca dan mendengar keterangan dari pihak
ketiga (teman, teman sebaya, dan unsur
lingkungan terdekat)
4. Mengisi formulir penilaian pramuka garuda
5. Beberapa diantaranya melalui uji kecakapan
KALUNG LEHER
TANDA
PENGHARGAAN
PRAMUKA
GARUDA
ARTI SEMBOYAN
PADA TANDA PRAMUKA GARUDA
⦿SETIA artinya seorang Pramuka Garuda
akan selalu setia pada Tuhan, Bangsa dan
Negara, pimpinan dan keluarganya
⦿SIAP artinya seorang Pramuka Garuda
akan selalu siap untuk berbuat kebajikan
dan berbuat jasa setiap waktu
⦿SEDIA artinya seorang Pramuka Garuda
akan selalu mempunyai rasa kesediaan atau
keihklasan untuk berbakti
TANDA PENGHARGAAN PRAMUKA
GARUDA

PRAMUKA
SIAGA PRAMUKA
PENGGALANG

PRAMUKA PRAMUKA
PANDEGA
PENEGAK
KETENTUAN DAN PENGGUNAAN TPG
1. TPG berbentuk lencana pada acara khusus :
HUT RI, Hari Pramuka, Upacara Pelantikan
Pramuka Garuda
2. Lencana dikalungkan pada Seragam Pramuka
3. TPG harian digunakan pada kegiatan sehari-
hari
4. TPG harian diletakkan di dada sebelah kiri di
atas tanda penghargaan lainnya pada
seragam pramuka
PENETAPAN DAN UPACARA
PEMBERIAN TPG
1. PENETAPAN
a. Oleh Ka Kwarcab berdasarkan
rekomendasi Tim Penilai
b. Bagi anggota di Luar Negeri oleh
Ka Kwarnas atas rekomendasi tim
penilai
PENETAPAN DAN UPACARA
PEMBERIAN TPG
2. UPACARA PEMBERIAN
a. Dapat diawali upacara adat sesuai kondisi daerah,
berdoa sesuai agama, ulang janji (Dwisatya/Trisatya)
dan menyampaikan terima kasih kepada orang tua
yang disaksikan semua yang hadir
b. Upacara dikaitkan Hari besar nasional, hari penting
lainnya dihadiri pembina, anggota gudep, orang tua,
guru, serta dapat dihadiri pimpinan kantor, tomas dan
pihak lain yang berhubungan erat dengan ybs
c. Pemberian TPG dilakukan di Kwarcab
d. Pemberian TPG di LN dilakukan oleh Perwakilan
Pemerintah RI setempat selaku Kamabigus
STRATEGI PENCAPAIAN SPG
• BAGI PEMBINA GUDEP,
KEBERHASILAN PESERTA
DIDIK DALAM MENCAPAI
SKU-SKK-SPG MERUPAKAN
TOLOK UKUR KINERJA
PEMBINA
LANJUTAN…..
HAL-HAL YANG HARUS DIPERSIAPKAN
OLEH PEMBINA GUDEP
• MEMASUKKAN TARGET PEMBINAAN PESDIK DALAM HAL PROGRAM
GUGUS DEPAN MENGACU PADA VISI DAN MISI GUDEP
• MENENTUKAN TARGET PENCAPAIAN SKU-SKK-SPG DALAM PROGRAM
GUGUS DEPAN SEBAGAIMANA RTL DALAM KML
UNTUK DIINGAT ….
SALAH SATU RTL KURSUS KML SIAGA

• 1) 3 orang Siaga Mula


2) 2 orang Siaga Bantu dengan masing2 3 TKK
3) 1 orang Siaga Tata dengan 5 TKK,
4) 1 orang Siaga Garuda, dengan 10 TKK
MANAJEMEN WAKTU
MEMETAKAN PESERTA DIDIK YANG AKAN DIARAHKAN MENUJU SPG

MELAKUKAN PENDAMPINGAN DAN MOTIVASI (TERMASUK KE ORANG


TUA)

MENGATUR TIME SCHEDULE PEMBINAAN PESERTA DIDIK DALAM


PROGRAM KERJA GUDEP (PROSEM/PROTA)
TIME SCHEDULE SIAGA
KELAS KELA KELAS KELAS
GOL
3/1/ S 3/2 4/1 4/2
SIAGA SIAGA SIAGA SIAGA SPG
MULA BANTU TATA SKK
SKK SKK

SIAGA USIA 7-10 TAHUN


TIME SCHEDULE PENGGALANG
KLS KLS KLS KLS KLS
GOL
VII/1 VII/2 VIII/1 VIII/2 IX/1
PENGG RAMU RAKIT TERAP SPG SPG
ALANG SKK SKK SKK SKK

PENGGALANG USIA 11-15 TAHUN


TIME SCHEDULE PENEGAK
KLS X/ KLS KLS KLS KLS
GOL
1 X/2 XI / 1 X IX/1
TEGAK PTT, BANTA LAKSA SPG SPG
PCT RA NA SKK SKK
SKK SKK

PENEGAK USIA 16-20 TAHUN


SISTEM
PENGEMBANGAN PRAMUKA GARUDA
KWARTIR CABANG 11 15 GROBOGAN
TAHUN 2017-2022
SISTEM PENGEMBANGAN
PRAMUKA GARUDA KWARCAB
GROBOGAN
KWARTIR RANTING

• Mendorong dan memfasilitasi peserta didik dalam pengembangan


pramuka garuda
• Menyediakan Tenaga Profesional sebagai penilai berdasarkan
rekomendasi / surat keputusan Kwartir Cabang.
• Mengajukan Daftar Nama penilai Pramuka Garuda dari Kwartir Ranting
dengan kualifikasi minimal KPD untuk selanjutnya ditetapkan oleh Ketua
Kwartir Cabang.
• Jika terdapat dalam suatu Kwartir Ranting tidak tersedia penilai pada
poin 4, maka dapat berkoordinasi dengan Tim Pengembang Kwartir
Cabang terhadap pelaksanaan peniaian.
GUGUS DEPAN

• Mempersiapkan peserta didik untuk mencapai syarat-syarat pramuka garuda

• Memfasilitasi peserta didik untuk melaksanakan penilaian Pramuka Garuda


secara materil maupun moril.
• Mengajukan Surat Permohonan pelaksanaan Uji Pramuka Garuda kepada
Kwartir Ranting.
ADMINISTRASI
• Sistematika Porotofolio
1. Cover
2. Lembar Identitas
3. Lembar Pengesahan
4. Lembar Instrumen Penilaian (sudah diisi oleh
peserta didik / pembina mengacu pada
lampiran bukti fisik)
5. Skat Komponen Penilaian dilampiri dengan
fotocopy bukti fisik setiap komponen
penilaian
PENENTUAN KELULUSAN
• Seorang peserta didik yang mengajukan untuk Penilaian
Pramuka Garuda dinyatakan lulus apabila :
– Memenuhi Persyaratan sesuai dengan golongan masing-masing
(S,G,T, D)
– Telah melalui penilaian dari para penilai sesuai unsur yang
ditentukan
• Standar Kriteria Kelulusan (SKL) yang ditetapkan adalah ≥
75. Adapun kriteria sebagai berikut :
– Portofolio : 60%
– Uji Kecakapan : 20 %
– Wawancara : 20 %
• Apabila seorang peserta didik yang telah mengikuti penilaian
dinyatakan tidak lulus / ditangguhkan, dapat memperbaiki
berkas porotofolio dan mengajukan penilaian kembali
PETUNJUK PORTOFOLIO

http://gg.gg/JUKLAK_SPG
PEMBIAYAAN
• Pembiayaan dapat bersumber dari Hibah APBD Kabupaten
Grobogan maupun gotong royong antara peserta, gugus
depan, Kwartir Ranting maupun Kwartir Cabang
• Pembiayaan dimaksud mencakup :
– Pengadaan Instrumen Penilaian
– Transport Penilai
– Pengadaan Tanda Pramuka Garuda
– Pengadaan Sertifikat
• Besaran pembiayaan ditentukan mengacu indek
pembiayaan yang berlaku ditahun kegiatan berlangsung
• Penetapan pembiayaan, perencanaan, pelaporan, dan
evaluasi diusulkan oleh Tim Pengembang dan ditetapkan
oleh Kwartir Cabang.
SELESAI.....
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai