Anda di halaman 1dari 29

TERTIB ACARA

PERAYAAN NATAL SMA NEGERI 2 TUKKA


SELASA, 13 DESEMBER 2022

THEMA :
“Oleh karena engkau berharga dimataKu dan mulia, dan aku ini
mengasihi engkau”(Yesaya 43:4a)
SUBTHEMA :
Dengan Semangat Natal marilah kita seluruh keluarga besar
SMA Negeri 2 Tukka, selalu mengandalkan kristus untuk
menolong dalam menghadapi persoalan hidup
1. PROSESI DIIRINGI TARIAN

....jemaat
Berdiri .... Tuhan semesta alam ...Bapa
Mc:Pujilah
yang mulia, Kristus kepala gereja, roh
kudus penolong hidup kita, tunduk lah
dibawah kasih dan pimpinanNya. Oleh
karena engkau berharga dimata Ku , dan
mulia, dan Aku ini mengasihi engkau
(Yesaya 43:4a)
(masuk tarian Prosesi somba jahowa Debata)
--- Jemaat Duduk ---
2.KATA SAMBUTAN
1.Laporan ketua panitia natal
(Jimmi Lumbanraja,S.Pd)
2.ketua natal (Rivan
Simatupang)
3.Komite/Orangtua(Jojor Pasaribu)
4.Kepala Sekolah(Simron Manurung,S.S)
3. PENYALAAN LILIN
1.Inang Bibelvrouw
(Biv.Helmida Br Marbun)
2.KepalaSekolah
(Simron Manurung,S.S)
3.Orangtua
(M.Hutagalung)
4.Komite
(Jojor Pasaribu)
5.Ketua Panitia Natal
(Jimmi Lumbanraja,S.Pd)
6.Ketua Natal/siswa
(Rivan Simatupang)
7.Ketua Osis(Edward Sirait)
4.KJ .3 : 1+3

1.Kami puji dengan riang, dikau


Allah yang besar
Bagai bunga trima siang hati
kamipun mekar
Kabut dosa dan derita kebimbangan
pun lenyap
Sumber suka yang abadi bri sinarmu
menyerap
4.KJ .3 : 1+3
3.Semuanya yang kau cipta
memantulkan sinarMu
Para malak ,tata surya naikkan puji
bagimu
Padang hutan dan samudra
bukit,gunung dan lembah
Margasatwa bergembira ngajak
kami pun serta
5.Votum
P(Paragenda);J(Jemaat)

P: Dengan Nama Allah Bapa Dan


Anak-nya Tuhan Kita, Yesus
Kristus Dan Nama Roh Kudus
Yang Menciptakan Langit Dan
Bumi
J: Amin
P: Oleh Karena Engkau Berharga
Dimata Ku , Dan Mulia, Dan Aku
Ini Mengasihi Engkau
5.Votum

P:Marilah kita berdoa,ya Allah


disini kami berkumpul seluruh
keluarga besar SMA NEGERI 2
TUKKA,Guru guru,staf Pegawai
dan seluruh Siswa/iKami hadir
dihadapanmu untuk
5.Votum

P:merayakan kelahiranMu dalam


kehidupan kami
Sebab kami berharga dimataMu
didalam nama Bapa,Putra,dan Roh
kudus
Amin

--- Jemaat Duduk ---


6.KOOR GABUNGAN SMA
NEGERI 2 TUKKA
“MARI SUKACITALAH’’
7.khotbah

(YESAYA 43:4A)

“OLEH KARENA ENGKAU


BERHARGA DIMATAKU,DAN MULIA
DAN AKU INI MENGASIHI ENGKAU”
8.Bernyanyi
“Dari pulau dan benua”

DARI PULAU DAN BENUA,


TERDENGAR SELALU TRUS
LAGU PUJIAN SEMUA, BAGI
NAMA PENEBUS

GLO..RIA, IN EXCELSIS DEO,


GLO…RIA IN EXCELSIS DEO
8.Bernyanyi
“Dari pulau dan benua”

TINGGI TINGGI DALAM SURGA,


TENTERA TUHAN YANG KUDUS
TAK LELAH MENYANYI JUGA
DIHADAPAN PENEBUS

GLO….RIA IN EXCELSIS DEO,


GLO…RIA IN EXCELSIS DEO
9.Liturgi ragam bahasa
10.KJ .119 : 1-2

1.Hai dunia gembiralah dan


sambut rajamu Dihatimu
terimalah bersama
bersyukur,bersama
bersyukur,bersama-sama
bersyukur
10.KJ .119 : 1-2

2.Hai dunia elukanlah rajamu


penebus, hai bumi laut gunung
lembah bersoraklah
terus,bersoraklah terus bersorak-
soraklah terus
11.LITURGI REFLEKSI
“AKU BERHARGA
DIMATA TUHAN”
12.KJ.92:1-3

1.Malam kudus,sunyi
senyap,dunia terlelap hanya
dua berjaga terus ayah bunda
mesra dan kudus,anak tidur
tenang,anak tidur tenang
12.KJ.92:1-3

2.Malam kudus sunyi


senyap,kabar baik
menggegap,bala sorga
menyanyikannya,kaum
gembala menyaksikannya
Lahir raja syalom,lahir raja
syalom
12.KJ.92:1-3

3.Malam kudus,sunyi
senyap,kurnia dan berkat
Tercermin bagi kami
terus,diwajah-Mu ya Anak
kudus,
cinta kasih kekal,cinta kasih
kekal
13.LITURGI PROFESI
14.VocalGrup SMA N 2
TUKKA
15.Bernyanyi “Dison Adong Huboan Tuhan”
(mengumpulkan persembahan)

1.Dison adong huboan Tuhan,parbue ni


ngolukku na so tardok nian
Sadiama argana Tuhan molo sai
nirajumi sude denggan Basam
Jalo ma Tuhan sai las ma Roham
15.Bernyanyi “Dison Adong Huboan Tuhan”
(mengumpulkan persembahan)

2.Tanganku na metmet da Tuhan,nasohea


mancari dope auon Tuhan
Rohangku ma hulehon Tuhan,na boi
pelehononku gabe lasni roham
Jaloma Tuhan sai lasma Roham
15.Bernyanyi “Dison Adong Huboan Tuhan”
(mengumpulkan persembahan)

3.Huingot do Hatam da Tuhan ingkon


sarihononmu anggim na metmetan
Ampehonma tanganMu sangkan,itak
na otik i unang suda nian
Jaloma Tuhan sai las ma Roham
Doa Persembahan dan Penutup

P:Terimalah persembahan kami sebagai


dupa yang harum dihadapan-Mu ya Tuhan
Pemuda:Kami persembahkan tubuh dan
jiwa kami,dihadapan-Mu ya Tuhan
Orangtua:Kuatkanlah kami Tuhan,untuk
mendidik dan merawat anak anak kami
Doa Persembahan dan Penutup

Guru-guru:Hikmat yang daripada Kristus


lah menjadi dasar bagi kami untuk
mendidik seluruh siswa/i kami ya
Tuhan..sebab mereka berharga dimata
Tuhan.Dari padamulah kekuatan dan
pertolongan sebab kami berharga dimata
Tuhan
Doa Persembahan dan Penutup

P:Oleh karena engkau berharga


dimataKu,dan mulia,dan Aku ini
mengasihi engkau
J:Amin
P:Marilah kita bersama-sama
mengucapkan Doa Bapa Kami
P:Berkat
J:nyanyikan”Amin.....Amin...Amin”
Hiburan
(pemandu Acara Sara dan Jona)

1. VOKAL GROUP XII Mia2


(Juara 1 lomba vokal group)
2. TOR-TOR XI MIA 1 Naposo
3. VOKAL GROUP X mia2 (Juara
2 Lomba Vokal group)
4. TOR-TOR kelas Marolop-olop
tondikki
5. DANCE CAMPURAN
6. TARIAN O HOLY NIGHT

SELAMAT NATAL BUAT

Anda mungkin juga menyukai