Anda di halaman 1dari 11

Quick Sort


Nama :
1. Sri Sugihartika
2. Sunita Rani
Sejarah Quick Sort

Algoritma quicksort diperkenalkan pertama kali oleh C.A.R.
Hoare pada tahun 1960, dan dimuat sebagai artikel di
Computer Journal 5 pada April 1962. Bentuknya yang
sederhana, efisien dan efektif dengan cepat membuatnya
menjadi algoritma pengurutan (sorting) yang paling
banyak digunakan, terutama dalam bahasa pemrograman.
Berbagai penelitian dan pengembangan telah banyak
dilakukan hingga saat ini. Tercatat peneliti seperti
Sedgewick, Bentley, McIlroy, Clement, Flajolet, Vallee,
hingga Martinez, membuat analisis dan implementasi dari
quicksort.
Pengertian Quick Sort

Quick sort merupakan suatu algoritma pengurutan
data yang menggunakan teknik pemecahan data
menjadi partisi-partisi, sehingga metode ini disebut
juga dengan nama partition exchange sort. Untuk
memulai irterasi pengurutan, pertama-tama sebuah
elemen-elemen data akan diurutkan diatur sedemikian
rupa.
METODE QUICK SORT


Metode Quick sering disebut juga metode partisi
(partition exchange sort). Metode ini mempunyai
efektifitas yang tinggi dengan teknik menukarkan dua
elemen dengan jarak yang cukup besar.
Metode pengurutan quick sort dapat diimplementasikan
dalam bentuk non rekursif dan rekursif.
METODE QUICK SORT NON REKURSIF


Pada implementasi algoritma quick sort secara non
rekursif memerlukan dua buah tumpukan (stack) yang
digunakan yang digunakan untuk menyimpan batas-
batas subbagian. Pada prosedur ini menggunakan
tumpukan yang bertipe record (struktur) yang terdiri
dari elemen kiri (untuk mencatat batas kiri) dan kanan
(untuk mencatat batas kanan).
METODE QUICK SORT REKURSIF


Implementasi algoritma pengurutan quick sort juga
dapat menggunakan proses rekursif pada proses
pengurutan bagian kiri dan kanan karena mempunyai
proses yang sama. Dengan menggunakan proses
rekursif, tidak diperlukan tumpukan untuk
menyimpan batas kiri dan kanan.
Percobaan Metode Quick Sort Non
Rekursif


Percobaan Metode Quick Sort Rekursif




TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai