Anda di halaman 1dari 16

Data Mining

Romi Satria Wahono


romi@romisatriawahono.net
http://romisatriawahono.net
08118228331
1. Pengantar Data Mining
1.1 Apa dan Mengapa Data Mining?
1.2 Peran Utama dan Metode Data Mining
1.3 Sejarah dan Penerapan Data Mining

2
1.1 Apa dan Mengapa Data Mining?

3
Manusia Memproduksi Data
Manusia memproduksi beragam
data yang jumlah dan ukurannya
sangat besar
• Astronomi
• Bisnis
• Kedokteran
• Ekonomi
• Olahraga
• Cuaca
• Financial
• …

4
Pertumbuhan Data kilobyte (kB) 103
megabyte (MB) 106
Astronomi gigabyte (GB) 109
• Sloan Digital Sky Survey terabyte (TB) 1012
• New Mexico, 2000 petabyte (PB) 1015
exabyte (EB) 1018
• 140TB over 10 years
zettabyte (ZB) 1021
• Large Synoptic Survey Telescope yottabyte (YB) 1024
• Chile, 2016
• Will acquire 140TB every five days

Biologi dan Kedokteran


• European Bioinformatics Institute (EBI)
• 20PB of data (genomic data doubles in size each year)
• A single sequenced human genome can be around 140GB in size

5
Perubahan Kultur dan Perilaku

6
Datangnya Tsunami Data
kilobyte (kB) 103
megabyte (MB) 106
gigabyte (GB) 109
terabyte (TB) 1012
• Mobile Electronics market petabyte (PB) 1015
• 7B smartphone subscriptions in 2015 exabyte (EB) 1018
zettabyte (ZB) 1021
yottabyte (YB) 1024

• Web & Social Networks generates amount of data


• Google processes 100 PB per day, 3 million servers
• Facebook has 300 PB of user data per day
• Youtube has 1000PB video storage

7
Kebanjiran Data tapi Miskin Pengetahuan

We are drowning in data,


but starving for knowledge!
(John Naisbitt, Megatrends, 1988)

8
Mengubah Data Menjadi Pengetahuan
• Data harus kita olah menjadi
pengetahuan supaya bisa bermanfaat
bagi manusia

• Dengan pengetahuan
tersebut, manusia dapat:
• Melakukan estimasi dan prediksi
apa yang terjadi di depan
• Melakukan analisis tentang asosiasi, korelasi dan
pengelompokan antar data dan atribut
• Membantu pengambilan keputusan dan
pembuatan kebijakan
9
10
Data - Informasi – Pengetahuan - Kebijakan

NIP TGL DATANG PULANG


1103 02/12/2004 07:20 15:40
1142 02/12/2004 07:45 15:33
1156 02/12/2004 07:51 16:00
1173 02/12/2004 08:00 15:15
1180 02/12/2004 07:01 16:31
1183 02/12/2004 07:49 17:00

Data Kehadiran Pegawai


11
Data - Informasi – Pengetahuan - Kebijakan

NIP Masuk Alpa Cuti Sakit Telat

1103 22

1142 18 2 2

1156 10 1 11

1173 12 5 5

1180 10 12

Informasi Akumulasi Bulanan Kehadiran Pegawai


12
Data - Informasi – Pengetahuan - Kebijakan

Senin Selasa Rabu Kamis Jumat

Terlambat 7 0 1 0 5

Pulang 0 1 1 1 8
Cepat
Izin 3 0 0 1 4

Alpa 1 0 2 0 2

Pola Kebiasaan Kehadiran Mingguan Pegawai


13
Data - Informasi – Pengetahuan - Kebijakan

• Kebijakan penataan jam kerja karyawan khusus


untuk hari senin dan jumat

• Peraturan jam kerja:


• Hari Senin dimulai jam 10:00
• Hari Jumat diakhiri jam 14:00
• Sisa jam kerja dikompensasi ke hari lain

14
Data - Informasi – Pengetahuan - Kebijakan
Keb Kebijakan Penataan Jam
Kerja Pegawai
ijak
an

Pola Kebiasaan Datang-


Pengetahuan Pulang Pegawai

Informasi Informasi Rekap


Kehadiran Pegawai

Data 15
Data Absensi Pegawai
Data - Informasi – Pengetahuan - Kebijakan

16

Anda mungkin juga menyukai