Anda di halaman 1dari 14

TUGAS UAS

PENGANTAR TEKNOLOGI

NAMA:MUH IRFAN BALAM JAM


NIM:162101076
PRODI MANAJEN C
JARINGAN
KOMPUTER & INTERNET
Part1
JARINGAN KOMPUTER
PENGERTIAN JARINGAN
Jaringan komputer atau sering disingkat jaringan
adalah hubungan dua simpul atau lebih yang
ditunjukan untuk melakukan pertukaran data atau
melakukan pembagian perangkat lunak, perangkat
keras, dan bahkan berbagi kekuatan pemerosesan
data. Sedangkan Jaringan internet merupakan
contoh dari jaringan komputer berskala besar,
Jaringan internet dapat menghubungkan Jutaan
komputer diseluruh dunia dan dapat di akses oleh
banyak pengguna di dunia.
MANFAAT JARINGAN
KOMPUTER

Dengan jaringan Melalui jaringan Jaringan komputer . Selain itu, pengguna


komputer, kita komputer, kita membantu seseorang juga dapat mengirim
dapatmengakses bisa melakukan berhubungan dengan teks, gambar, audio,
file yang kita miliki maupun video
sekaligus file proses pengiriman orang lain dari
secrara real time
orang lain yang data secara cepat berbagai negara dengan bantuan
telah seberluaskan dan efisien dengan mudah jaringan komputer.
melalui suatu
jaringan.

Click here to add content of the text , and briefly explain your point of view.Click here to add content of the text , and briefly explain your point of view.Click here to add
content of the text , and briefly explain your point of view.
JENIS-JENIS
JARINGAN

LAN MAN WAN


Local Area Network (LAN), Metropolitan Area Network Wide Area Network (WAN)
(MAN) pada dasarnya
merupakan jaringan milik mencakup daerah geografis
merupakan versi LAN yang
pribadi di dalam sebuah gedung yang luas, seringkali
berukuran lebih besar dan
atau kampus yang berukuran mencakup sebuah negara
biasanya memakai teknologi
sampai beberapa kilometer. atau benua
yang sama dengan LAN.
Media Transmisi
Penghubung Jaringan
Komputer
Media Transmisi Tanpa Kabel
(Nirkabel)
Media Transmisi Menggunakan Kabel
Dalam jaringan lokal maupun
Dalam jaringan komputer lokal non-lokal yang tidak
menggunakan kabel, terdapat menggunakan kabel adalah
dua jenis kabel yang biasa dengan cara menggunakan
digunakan, antara lain Wireles

Perlengkapan Lain Media


Transmisi
Agar komputer-komputer saling berkomunikasi
dalam jaringan bertopologi star yang memiliki
jumlah lebih dari 2 node, maka diperlukan
perangkat tambahan baik yang menggunakan
kabel maupun nirkabel.
7
Topologi Jaringan Komputer

0 0
0 0
2 3
1 4
TOPOLOGI BUS
Topologi Ring TOPOLOGI TOPOLOGI
Topologi jaringan komputer TREE
bus tersusun rapi seperti
STAR Topoli tree merupakan
Pada topologi ring setiap Merupakan bentuk
antrian dan menggunakan kombinasi karakteristik antara
komputer di hubungkan dengan topologi jaringan yang
cuma satu kabel coaxial topologi star dan bus.
komputer lain dan seterusnya dan setiap komputer berupa konvergensi dari Topologi ini terdiri atas
sampai kembali lagi ke terhubung ke kabel node tengah kesetiap kumpulan topologi star yang
komputer pertama, dan menggunakan konektor node atau pengguna dihubungkan dalam satu bus
membentuk lingkaran sehingga BNC, dan kedua ujung dari sebagai tulang punggung atau
kabel coaxial harus diakhiri backbone.
disebut ring
oleh terminator
Part2
INTERNET
PENGERTIAN
Internet merupakan jaringan global komputer dunia, besar dan
sangat luas sekali dimana setiap komputer saling terhubung
satu sama lainnya dari negara ke negara lainnya di seluruh
dunia dan berisi berbagai macam informasi, mulai dari text,
gambar, audio, video, dan lainnya
TUJUAN INTERNET
SEJARAH INTERNET
Internet merupakan jaringan komputer Tujuan awal dibangunnya proyek itu adalah untuk
 yang dibentuk oleh Departemen keperluan militer. Pada saat itu 
Pertahanan Amerika Serikat di tahun 1969
, melalui proyek ARPA yang disebut  Departemen Pertahanan Amerika Serikat (US
ARPANET (Advanced Research Project Department of Defense) membuat sistem 
Agency Network), di mana mereka
mendemonstrasikan bagaimana dengan  jaringan komputer yang tersebar dengan menghubungkan
hardware dansoftware komputer yang komputer di daerah-daerah vital untuk mengatasi
berbasis UNIX, kita bisa melakukan
komunikasi dalam jarak yang tidak masalah bila terjadi serangan nuklir dan untuk
terhingga melalui saluran telepon menghindari terjadinya informasi terpusat, yang apabila
terjadi perang dapat mudah dihancurkan.
PERAN INTERNET
Kemunduran. Ya, kemunduran.
Mungkin Anda sudah dapat
membayangkannya, jika tidak mari
saya akan memberikan sedikit
gambaranya. Dalam dunia maya kita
dapat memperoleh informasi dengan
mudah, tidak terkecuali dengan yang
Untuk Sebuah Kemajuan
negatif.
Kita semua tahu, ini adalah era informasi. Untuk Sebuah Kemunduran
Informasi terus bergulir seiring dengan detik
waktu yang berjalan. Kita dapat mengetahui
berbagai informasi dari belahan bumi lain
dengan cepat. Informasi terus mengalir tanpa
mengenal batas, ruang dan waktu. Ilmupun
akan berkembang dengan pesat, dan tersebar
keseluruh penjuru dunia. Internet merupakan
sarana yang sangat vital bagi negara-negara
maju.
DAMPAK POSITIF
MEDIA INFORMASIKEMUDAHAN
MEDIA PERTUKARAN INFORMASI UNTUK BIDANG PENDIDIKAN
MEDIA KEMUDAHAN BERTRANSAKSI
KOMUNIKASI

PORNOGRAFI LUPA WAKTU


PENIPUAN MEMBUAT KECANDUAN

DAMPAK NEGATIF
THANKS!

Anda mungkin juga menyukai