Anda di halaman 1dari 8

STATISTIKA

DESKRIPTIF
Jenis-Jenis Grafik (Chart)
 Grafik Batang (Bar Chart)
 Grafik Garis (Line Chart)
 Grafik Area (Area Chart)
 Grafik Lingkaran (Pie Chart)
 Grafik Tinggi-Rendah (High-Low Chart)
Contoh 1
 Sebuah bank swasta baru-baru ini mengadakan
evaluasi kinerja [ada staf bagian marketing untuk
menyikapi persaingan dunia perbankan yang
makin ketat. Manager ingin mengetahui output
yang dihasilkan oleh karyawan yang diambil
secara acak. Berikut ini terlampir data secara
lengkap:
Output yang Dihasilkan
Nama Karyawan Jenis Kelamin dari Klien (Bulan)

Adli Laki-Laki Rp 50.000.000,-


Ambar Perempuan Rp 37.500.000,-
Ayu Perempuan Rp 25.000.000,-
Beny Laki-Laki Rp 28.000.000,-
Chiko Laki-Laki Rp 30.000.000,-
Dennis Laki-Laki Rp 32.500.000,-
Eman Laki-Laki Rp 33.000.000,-
Sarah Perempuan Rp 38.000.000,-
Tina Perempuan Rp 52.000.000,-
Winky Laki-Laki Rp 56.000.000,-
Contoh 2
 Sebuah restoran masakan manado “A-Shin” di
jakarta, ingin melihat rata-rata tingkat pendidikan
karyawan dan penilaian kinerja. Penilaian kinerja
dibagi menjadi 3 golongan. Sedangkan dengan
nilai 60, baik nilai 70, dan sangat baik nilai 80.
Data diambil dari 12 karyawan, dibawah, di bawah
ini adalah data 12 karyawan tersebut :
Jenis Kelamin Pendidikan Akhir Penilaian Kinerja
Laki-Laki SMA 80
Perempuan SMK 70
Laki-Laki SMA 60
Perempuan SMP 80
Perempuan D3 80
Perempuan D3 70
Laki-Laki SMP 60
Perempuan SMP 80
Laki-Laki SMA 70
Laki-Laki SMK 60
Perempuan D3 80
Perempuan SMA 80
Contoh 3
 Seorang Agen Real Estate di kota Jakarta hendak
menguji perembangan penjualan dalam kurun
waktu tahun 2009. dari data tersebut ia, hendak
melihat secara deskriptif, berikut datanya selama
12 bulan :
Bulan Hasil Penjualan (Unit)
Januari 120
Februari 210
Maret 250
April 110
Mei 100
Juni 200
Juli 225
Agustus 145
September 175
Oktober 250
November 275
Desember 210

Anda mungkin juga menyukai