Anda di halaman 1dari 54

Garis Besar Penyusunan

Road Map BLUD


Helmy Adam
Situasi Saat Ini

Perkembangan
kebutuhan dan Perkembangan
preferensi regulasi dan Perkembangan
masyarakat kebijakan persaingan industri
berkaitan dengan pemerintah
pelayanan
Tujuan Penyusunan Road Map

Penentuan
positioning

Panduan
Panduan arah
kontrol dan
pengembangan
evaluasi capaian
Komponen Road Map

Metode
Evaluasi Arah
Strategi dan kontrol dan
Kondisi Analisis Situasi Pengembanga
Kebijakan evaluasi
Eksisting n
capaian
Evaluasi Kondisi Eksisting
Jumlah BLUD
• Pemetaan Jumlah
• Cluster per Bidang, Jenjang Aset Kelolaan, Jenjang Pendapatan

Perkembangan Implementasi
• Jenjang Kualitas Layanan
• Jenjang Kualitas Manajerial

Analisis Internal :
• Keunggulan - Kelemahan

Analisis Eksternal
• Peluang - Ancaman
KUALITAS LAYANAN

Kualitas Operasional Layanan (sesuai layanan


BLUD)
• Capaian SPM
• Program PMKP
• Akreditasi

Kepuasan Pelanggan
• Indeks Kepuasan
KUALITAS MANAJERIAL
PENGELOLAAN KEUANGAN
• Rasio keuangan
• Tingkat Kepatuhan
• Kontribusi BLUD pada Keuangan Daerah (PAD, Aset)

PENGELOLAAN ORGANSASIONAL
• Pengelolaan SOP Organisasional
• Pengelolaan perencanaan, anggaran, dan penatausahaan

PENGELOLAAN SUMBER DAYA


• Pengelolaan SDM
• Pengelolaan Sarpras
• Pengelolaan Teknologi Informasi
Analisis Situasi

Masyarakat

Regulasi
Persaingan
Pemerintah

Lingkungan
Industri
Arah Pengembangan

Sasaran
Visi dan Misi Pengembangan
Pemerintah dalam RPJP dan
RPJM
Strategi dan Kebijakan

Bidang Hukum, Organisasi dan Pemerintahan

Bidang Keuangan

Bidang Ekonomi

Bidang Kesejahteraan dan Pelayanan

Bidang Kepegawaian
Metode Kontrol dan Evaluasi Capaian

Person in • SKPD yang berkaitan


Charge :

Alat ukur • Instrumen pengukurang


capaian • Target Pencapaian

Reward & • Kompetisi dan Penghargaan


Punishment • Sanksi
Target Road Map
• Menjadi bagian dari Strategi dan Arah
Kebijakan dalam RPJMD Provinsi Jawa Timur
Permendagri 79 Tahun 2018

UPDATING PENGATURAN BLUD


Komponen Perubahan
• Status BLUD
• Pengusulan
• Penetapan
• Organ BLUD
• Implementasi BLUD
• Pencabutan BLUD
Status BLUD
No Permendagri 61 Th. 2007 Permendagri 79 Th. 2018
1 Status BLUD Penuh atau bertahap (Pasal 23) BLUD atau Tidak BLUD
Penuh bertahap didapat dari
Penilaian persyaratan
administratif
Persyaratan BLUD
No Poin Permendagri 61 Th. 2007 Permendagri 79 Th. 2018
1 Substantif - Jenis layanan Sama
- Ada pengguna layanan
- Ada pendapatan
2 Teknis - Kinerja meningkat Sama – namun dijelaskan
- Layak untuk ditingkatkan kriterianya lebih spesifik
- Surat rekomendasi dari SKPD berkaitan dengan pelayanan dan
potensi pengembangan
3 Administratif 1. S. Pernyataan kesanggupan 1. Sama
meningkatkan kinerja
2. Renstra Bisnis BLUD 2. Renstra – ditetapkan
Perkada
3. Standar Pelayanan Minimal 3. Standar Pelayanan Minimal-
ditetapkan Perkada
4. Pola Tata Kelola 4. Pola Tata Kelola- ditetapkan
Perkada
5. Laporan Keuangan 5. Komponen sesuai SAP
terbaru
6. S. Pernyataan Kesediaan utk 6. Sama
diaudit
Proses Penetapan (1)
No Poin Permendagri 61 Th. 2007 Permendagri 79 Th. 2018
1 Tim Penilai 1. Sekda 1. Sekda
2. PPKD 2. PPKD
3. SKPD Perencanaan 3. SKPD Bidang Kegiatan BLUD
4. SKPD Pengawasan 4. SKPD Perencanaan
5. Tenaga Ahli 5. SKPD Pengawasan
6. Tenaga ahli (opsional)
2 Pengusulan Permohonan oleh SKPD melalui Sama
Sekda dilampiri persyaratan
administratif
3 Proses 1. Kepada Daerah membentuk 1. Kepada Daerah membentuk
Penilaian Tim Penilai Tim Penilai
2. Tim penilai melakukan 2. Tim penilai melakukan
penilaian penilaian. Dalam menilai
3. Hasil Penilaian disampaikan dapat berkoordinasi dengan
ke Kepala Daerah Direktorat Bina Keuangan
Daerah Kemendagri. Lama
penilaian maks. 3 bulan
3. Hasil Penilaian disampaikan
ke Kepala Daerah
Proses Penetapan (2)
No Poin Permendagri 61 Th. 2007 Permendagri 79 Th. 2018
4 Kewenangan Tim penilai bertindak sebagai Tim penilai bertindak pada saat
Tim Penilai penilai atas pengusulan, pengusulan, dan saat
perubahan status, dan pencabutan dibentuk tim penilai
pencabutan lagi oleh Bupati (pasal 103)
5 Penetapan - Bentuknya Keputusan Kepala - Bentuknya Keputusan Kepala
Daerah Daerah
- Paling lambat 3 bulan sejak - Batasan 3 bulan ada di tim
Usulan BLUD diterima secara penilai (bukan di Kepala
lengkap oleh Kepala Daerah Daerah)
- Lebih dari 3 bulan dianggap - Tidak ada skenario jika lebih
usulan disetujui dari 3 bulan
- Disampaikan ke DPRD - Disampaikan ke DPRD
selambat-lambatnya 1 bulan selambat-lambatnya 1 bulan
Organ BLUD
No Poin Permendagri 61 Th. 2007 Permendagri 79 Th. 2018
1 Organ 1. Pemimpin BLUD 1. Pemimpin BLUD
Pengelola 2. Pejabat Keuangan 2. Pejabat Keuangan
3. Pejabat Teknis 3. Pejabat Teknis
2 Organ 1. Dewan Pengawas 1. Pembina Teknis dan Pembina
Pembinaan 2. Internal Auditor yang Keuangan
dan berfungsi sebagai SPI 2. Satuan Pengawas Internal
Pengawasan 3. Pembina Teknis dan 3. Dewan Pengawas
Pembina Keuangan
3 Persyaratan 1. Pemimpin BLUD boleh PNS 1. Pemimpin BLUD boleh PNS
Organ atau Non PNS atau Profesional
Pengelola 2. Pejabat keuangan harus PNS 2. Pejabat keuangan harusPNS
jika Pemimpin BLUD non PNS 3. Pejabat teknis boleh dari
3. Pejabat teknis boleh non Profesional
PNS Pemimpin dari profesional –
masa jabatannya maks. 5 th dan
dapat dipilih 1 kali lagi
Organ BLUD
No Poin Permendagri 61 Th. 2007 Permendagri 79 Th. 2018
4 Persyaratan 1. Dewan Pengawas bisa 1. Dewan Pengawas
Organ berjumlah 3 atau 5. • 3 orang, jika omset
Pengawasan Persyaratan pembentukan Rp30M – Rp100M, dan
Dewas diatur oleh aset Rp150M-Rp500M
PerMenkeu • 5 orang, jika omset
2. Persyaratan SPI tidak ada >Rp100M, dan aset
aturan spesifik >Rp500M
Persyaratan rigid.
Umur maks. 60, maks.
Dewas di 3 tempat,
pendidikan min. S1
Masa jabatan 5 th. Dapat
dipili 1 x lagi
2. Persyaratan rigid. Salah
satunya umur maks. 55 th
saat diangkat, pendidikan D3
5 Tugas pejabat Sama
pengelola
6 Tugas Dewas Lebih rinci
IMPLEMENTASI BLUD
Implementasi BLUD
• Perencanaan Strategis
• Penganggaran
• Penatausahaan
• Pelaporan Keuangan
• Audit
• Kepegawaian Non PNS
• Remunerasi
• Tarif Layanan
• Kerjasama
• Utang-Piutang
• Investasi
Perencanaan Strategis
No Poin Permendagri 61 Th. 2007 Permendagri 79 Th. 2018
1 Bentuk Rencana Strategi Bisnis Rencana Strategis (Renstra)
(Renstra Bisnis) BLUD
2 Subtansi 1. Visi dan misi, Merupakan perencanaan 5 (lima)
2. Program strategis tahun yang disusun
3. Pengukuran pencapaian untuk menjelaskan strategi
kinerja pengelolaan BLUD dengan
4. Rencana pencapaian mempertimbangkan alokasi sumber
lima tahunan daya dan kinerja
5. Proyeksi keuangan lima dengan menggunakan teknik analisis
tahunan BLUD bisnis
Muatan
1. Rencana pengembangan layanan
2. Strategi dan arah kebijakan
3. Rencana program dan kegiatan
4. Rencana keuangan.
Renstra adalah bagian dari Renstra
SKPD (jika BLUD adalah UPT)
Penganggaran (1)
No Poin Permendagri 61 Th. 2007 Permendagri 79 Th. 2018
1 Prinsip 1. anggaran berbasis kinerja, 1. anggaran berbasis kinerja;
2. perhitungan akuntansi biaya 2. standar satuan harga; dan
menurut jenis layanan, 3. kebutuhan belanja dan
3. kebutuhan pendanaan dan kemampuan pendapatan
kemampuan pendapatan yang diperkirakan akan
yang diperkirakan akan diperoleh dari layanan yang
diterima dari masyarakat, diberikan kepada
badan lain, APBD, APBN dan masyarakat, hibah, hasil
sumber-sumber pendapatan kerja sama dengan pihak lain
BLUD dan/atau hasil usaha lainnya,
APBD, dan sumber
pendapatan BLUD lainnya.
2 Acuan Renstra Bisnis BLUD Renstra BLUD
3 Anggaran Bisnis Hampir mirip dengan RKA :
Pendapatan : Pendapatan BLUD - Pendapatan : breadown dari
+ Dana APBD+Dana APBN RKA + Dana APBD
Biaya : Biaya Pelayanan dan - Belanja : breakdown dari RKA
Biaya Administrasi Umum Belanja Operasi dan Belanja
Modal
Penganggaran (2)
No Poin Permendagri 61 Th. 2007 Permendagri 79 Th. 2018
3 Komponen 1. kinerja tahun berjalan; 1. Ringkasan pendapatan,
2. asumsi makro dan mikro; belanja dan pembiayaan;
3. target kinerja; 2. Rinciam anggaran
4. analisis dan perkiraan biaya pendapatan, belanja dan
satuan; pembiayaan;
5. perkiraan harga; 3. Perkiraan harga;
6. anggaran pendapatan dan 4. Besaran persentase ambang
biaya; batas; dan
7. besaran persentase ambang 5. Perkiraan maju atau
batas; /forward estimate
8. prognosa laporan keuangan;
9. perkiraan maju (forward + dilampiri SPM
estimate);
10. rencana pengeluaran
investasi/modal; dan
11. ringkasan pendapatan dan
biaya untuk konsolidasi
dengan RKA-SKPD/APBD.
+ dilampiri SPM
Penganggaran (3)
No Poin Permendagri 61 Th. 2007 Permendagri 79 Th. 2018
4 Hubungan Agak kurang jelas Hubungan dengan RKA jelas.
dengan - RBA dipersamakan dengan • RBA adalah bagian dari RKA
RKA RKA • RBA dikonsolidasikan dengan RKA
• RBA perincian dari RKA
(RKA 1 program, 1 kegiatan, jenis belanja
utk dana BLUD)
5 Unsur RBA RBA Pendapatan : RBA Pendapatan :
- Pendatan Fung. BLUD - Pendatan Fungsional BLUD
- APBN - APBD
- APBD
RBA Biaya terdiri dari : RBA Belanja terdiri dari :
- Biaya Pelayanan - Belanja Operasi
- Biaya Administrasi Umum - Belanja Modal
RBA Investasi
- Pembelanjaan aset tetap
RBA Utang RBA Pembiayaan
- Rencana utang jangka - RBA Penerimaan Pembiayaan (utang,
pendek/jangka panjang penggunaan SILPA)
- RBA Pengeluaran Pembiayaan
(Pelunasan Utang)
Penganggaran (4)
No Poin Permendagri 61 Th. 2007 Permendagri 79 Th. 2018
5 Ambang Diusulkan dalam RBA, dan Diusulkan dalam RBA, dan ditetapkan
Fleksibilitas ditetapkan dalam RBA dalam RBA Definitif dan DPA
Definitif dan DPA Dicantumkan dalam catatan DPA
berupa persentase
Persentase tanpa dihitung dari saldo
kas awal (tidak mempertimbangkan
SILPA)
6 Penetapan Tidak spesifik, karena • Yang mengesahkan RBA tidak
RBA Definitif yang ditetapkan adalah spesifik. Adanya pengesahan DPA
DPA-BLUD dilampiri RBA
• DPA yg telah disahkan + RBA
menjadi lampiran Perjanjian Kinerja
antara Kepala dan Daerah dan
Pemimpin BLUD
7 Perubahan Tidak diatur spesifik Tidak diatur spesifik
RBA
8 Ketentuan Tidak mengamanahkan Agar diatur oleh Perkada berkaitan
detail secara spesifik dengan penyusunan, pengajuan,
penetapan, perubahan RBA BLUD
Penatausahaan (1)
No Poin Permendagri 61 Th. 2007 Permendagri 79 Th. 2018
1 Komponen Paling sedikit memuat : Paling sedikit memuat:
penata - a. pendapatan/biaya; a. pendapatan dan belanja;
usahaan b. penerimaan/pengeluaran; b. penerimaan dan pengeluaran;
c, utang/piutang; c. utang dan piutang;
d. persediaan, aset tetap dan d. persediaan, aset tetap dan
investasi; dan investasi; dan
e. ekuitas dana. e. ekuitas.
Pemimpin BLUD menetapkan, Agar diatur dalam Perkada
dan disampaikan kepada PPKD
2 Rekening Rekening Kas BLUD namun detail • Rekening Kas BLUD sesuai
tidak ada ketentuan perundangan
• Menampung penerimaan,
pengeluaran yang bersumber
dari pendapatan BLUD
Penatausahaan (2)
No Poin Permendagri 61 Th. 2007 Permendagri 79 Th. 2018
3 Mekanisme Tidak diatur spesifik Dilaporkan kepada Pemimpin BLUD
Penerimaan melalui pejabat keuangan setiap hari
4 Mekanisme Belanja dari dana APBD Belanja dari dana APBD sesuai
Belanja sesuai ketentuan ketentuan perundangan
perundangan Belanja dari dana BLUD tidak spesifik
Belanja dari dana BLUD diatur
tidak spesifik diatur
5 Pengesahan SPM Pengesahan dilampiri Mekanisme SP3BP
Pendapatan SPTJM
dan Belanja
6 Pergeseran Tidak diatur spesifik • Pergeseran yang bersumber dari
Pendapatan BLUD, dapat dilakukan
tanpa PAPBD selama masih dalam
Pagu Jenis Belanja-nya
• Informasi pergeseran disampaikan
kepada PPKD
Penatausahaan (3)
No Poin Permendagri 61 Th. 2007 Permendagri 79 Th. 2018
6 SILPA Mekanisme tida spesifik di - SILPA dapat digunakan pada tahun
atur anggaran berikutnya kecuali atas
perintah Kepala Daerah disetor ke
Kasda
- Penggunaan SILPA melalui
mekanisme APBD
- Penggunaan SILPA sebelum PAPBD
dapa dilakukan dengan alasan
mendesak
- Alasan mendesaknya :
- Ketersediaan Dana utk
operasional
- Risiko kerugian daerah yang
lebih besar
Mekanisme pengelolaan SILPA agar
diatur dalam Perkada
Laporan Keuangan (1)
No Poin Permendagri 61 Th. 2007 Permendagri 79 Th. 2018
1 Standar SAK dan SAP SAP
Akuntansi
2 Komponen SAK SAP
Laporan Neraca 1. Laporan realisasi anggaran;
Keuangan Laporan Operasional 2. Laporan perubahan saldo
Laporan Arus Kas anggaran lebih;
Catatan atas Laporan Keuangan 3. Neraca;
SAP 4. Laporan operasional;
Sesuai standar SAP 5. Laporan arus kas;
6. Laporan perubahan ekuitas;
dan
7. Catatan atas laporan
keuangan.
3 Akun Akun SAK Cukup akun SAP, namun untuk
Aset, Kewajiban, Ekuitas, akun pendapatan dan belanja
Pendapatan, Biaya yang dananya dari BLUD harus
Akun SAP tetap bisa dirinci sampai dengan
Mengikuti SAP rincian objek
Laporan Keuangan (2)
No Poin Permendagri 61 Th. 2007 Permendagri 79 Th. 2018
3 Detail Akun
Pendapatan a. jasa layanan; a. jasa layanan;
b. hibah; b. hibah;
c. hasil kerjasama dengan pihak c. hasil kerjasama dengan pihak
lain; lain;
d. APBD; d. APBD;
e. APBN; dan e. lain-lain pendapatan BLUD
f. lain-lain pendapatan BLUD yang yang sah.
sah.
Laporan Keuangan (2)
No Poin Permendagri 61 Th. 2007 Permendagri 79 Th. 2018
3 Detail Akun
Biaya/ Biaya pelayanan : Mengikuti SAP
Beban a. biaya pegawai; Belanja Operasi
b. biaya bahan; Belanja Pegawai
c. biaya jasa pelayanan; Belanja Gaji
d. biaya pemeliharaan; Dst ..
e. biaya barang dan jasa; dan Belanja Barang dan Jasa
f. biaya pelayanan lain-lain. Belanja Pakai Habis
Biaya umum dan administrasi : Dst …
a. biaya pegawai; Belanja Modal
b. biaya administrasi kantor; Belanja Modal Tanah
c. biaya pemeliharaan; Belanja Modal Peralatan
d. biaya barang dan jasa; Dst ..
e. biaya promosi; dan
f. biaya umum dan administrasi lain-lain. Untuk belanja dalam DPA yang
Biaya non operasional ditetapkan dalam Jenis Belanja,
a. biaya bunga; dalam pelaporan keuangan BLUD
b. biaya administrasi bank; tetap harus dapat merinci sampai
c. biaya kerugian penjualan aset tetap; dengan Rincian Objek-nya
d. biaya kerugian penurunan nilai; dan
e. biaya non operasional lain-lain.
Audit
No Poin Permendagri 61 Th. 2007 Permendagri 79 Th. 2018
1 SAK Auditor Independen -
SAP Auditor Pemerintah Auditor Pemerintah
Kepegawaian
• Permendagri 79:
– Pegawai BLUD terdiri dari :
• Pegawai PNS
• Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja
• Pegawai Profesional
– Jumlah dan komposisi usulan tenaga profesional
(non PNS) harus disetujui oleh PPKD
• Detail pengaturan pegawai profesional diatur
oleh Peraturan Kepala Daerah
Remunerasi (permendagri 79)
• Gaji yaitu imbalan kerja berupa uang yang bersifat tetap setiap
bulan;
• Tunjangan tetap yaitu imbalan kerja berupa uang yang bersifat
tambahan pendapatan di luar gaji setiap bulan;
• Insentif yaitu imbalan kerja berupa uang yang bersifat tambahan
pendapatan di luar gaji;
• Bonus atas prestasi yaitu imbalan kerja berupa uang yang bersifat
tambahan pendapatan di luar gaji, tunjangan tetap dan insentif,
atas prestasi kerja yang dapat diberikan 1 kali dalam 1 (satu) tahun
anggaran setelah BLUD memenuhi syarat tertentu;
• Pesangon yaitu imbalan kerja berupa uang santunan purna jabatan
sesuai dengan kemampuan keuangan;dan/atau
• Pensiun yaitu imbalan kerja berupa uang.
Komposisi Remunerasi
Pejabat Pejabat Pegawai PNS Pegawai Non
Pengelola Pengelola Non PNS
PNS
Gaji X X X X
Tunjangan X X X X
Tetap
Insentif X X X X
Bonus X X X X
Pesangon x X
Pensiun x x
Sistem Remunerasi
• Remunerasi diusulkan oleh Pemimpin BLUD
kepada Kepala Daerah
• Kepala Daerah membentuk Tim Remunerasi
yang berisi :
– SKPD yang membidangi
– SKPD Keuangan
– Profesional
• Kepala Daerah menetapkan Peraturan
Remunerasi
Kerjasama
• Kerjasama terdiri dari
– Kerjasama Operasional
– Kerjasama Pemanfaatan Barang Milik Daerah
• Kerjasama dituangkan dalam perjanjian
kerjasama (tidak diatur siapa yang
menandatangani perjanjian)
• Pengaturan kerjasama diatur oleh Kepala
Daerah
Tarif Layanan
• Tarif dapat berupa Pola Tarif atau Besaran Tarif
• Tarif mempertimbangkan biaya pelayanan dan hasil investasi dana
• Apabila tidak ada perhitungan biaya pelayanan, tarif dapat
diusulkan atas dasar pertimbangan lain yang diatur dalam undang-
undang
• Pemimpin BLUD membentuk Tim Tarif dengan unsur :
- SKPD yang membidangi
- SKPD keuangan
- Perguruan Tinggi
- Lembaga Profesi
• Tarif diusulkan oleh Pemimpin BLUD kepada Kepala Daerah
• Tarif ditetapkan oleh Kepala Daerah
• Tarif disampaikan kepada DPRD
UTANG/PIUTANG
• BLUD dapat mengadakan Utang Jangka
Pendek dan Utang Jangka Panjang
• Utang jangka pendek dengan mekanisme
internal BLUD
• Utang jangka panjang diatur sesuai dengan
ketentuan yang berlaku
• Mekanisme detail diatur dalam Perkada
Investasi
• Investasi hanya untuk pengelolaan kas saja
• Investasi dalam bentuk Investasi Jangka
Pendek
• Investasi berupa :
– Deposito 3 – 12 bulan dapat diperpanjang secara
otomatis
– Surat Berharga Negara Jangka Pendek
Pencabutan BLUD
• Permendagri 79 :
– Pencabutan BLUD diusulkan oleh Kepala SKPD
– Kepala Daerah membentuk Tim Penilai
– Tim penilai bekerja maksimal 3 bulan
– Kepala Daerah mencabut SK
– Kepala Daerah menyampaikan kepada Dewan
selambat-lambatnya 1 bulan
KETENTUAN PERALIHAN
Implementasi
• Segala pengaturan tentang BLUD diberi waktu
2 tahun untuk menyesuaikan
• Pengaturan RBA berlaku untuk tahun 2020
FOLLOW UP PERUBAHAN REGULASI
TINGKAT DAERAH
Peta Regulasi BLUD Pemprov Jatim
Jumlah Regulasi Total Regulasi Terbit = 32
7

6
6

6
4

3 3 3 3 3 3
3

2
2

1 1
1

0
2008 2009 2010 2011 2012 2013 2014 2015 2016 2017 2018
Peta Regulasi Berdasar Tema
8 7
7
6
5
4 33
3 2 22 2
2 11 1 11 1 11 1 11
1
0

??? AKTIF Dicabut


Rancangan Penjabaran (1)
Permendagri 79
Bagian/Content Tema Pergub
No Uraian Bab Pasal Eksisting Pergub Aktif Form Teknis
Definisi-definisi Penerapan 98/2014, jo 38/2016, jo
1Ketentuan Umum 4/2017  
98/2014, jo 38/2016, jo
Organ Pengelola Penerapan
2Organ BLUD 4/2017  
Organ Pembinaan 98/2014, jo 38/2016, jo
    dan Pengawasan Penerapan 4/2017  
Format Dokumen
98/2014, jo 38/2016, jo Persyaratan
Persyaratan, Pengusulan, Penerapan 4/2017 Administratif, Form
Penilaian, dan
Pengusulan, Penetapan dan Penilaian dan Surat Permohonan,
Penilaian, dan 156/2008 Form Berita Acara
3 Penetapan Penilaian
Perencanaan dan Perencanaan Penerapan 98/2014, jo 38/2016, jo
4 Penganggaran Strategis 4/2017 Format Renstra BLUD
Format RBA, Format
    Penganggaran Teknis BLUD 82/2009 Konsolidasi RKA
Rancangan Penjabaran (2)
Bagian/Content Tema Pergub
No Uraian Bab Pasal Eksisting Pergub Aktif Form Teknis
Penatausahaan Rekening BLUD Teknis BLUD 82/2009
5 Keuangan  
Penatausahaan Format Setoran,
Penerimaan Kas Teknis BLUD 82/2009
    Laporan Pendapatan

Format Pengajuan
Penatausahaan Teknis BLUD 82/2009 Dana, Format
Pengeluaran Kas Persetujuan dan
Perintah Bayar,
    Laporan Belanja
Pengesahan
Pendapatan dan Teknis BLUD 82/2009 Format SP3BP dan
    Belanja Lampiran
Penggunaan Format Permohonan
Ambang Teknis BLUD 82/2009 Ijin Penggunaan
    Fleksibilitas Ambang Fleksibilitas
Pergeseran Format
Teknis BLUD 82/2009 Penginformasian
Anggaran
    Pergeseran Anggaran
Penggunaan Saldo Format Permohonan
Kas BLUD Teknis BLUD 82/2009 Ijin Penggunaan Saldo
    Kas Awal BLUD
Rancangan Penjabaran (3)
Bagian/Content Tema Pergub
No Uraian Bab Pasal Eksisting Pergub Aktif Form Teknis
Akuntansi dan Format Laporan
Akuntansi dan Pelaporan Akuntansi 91/2011 Keuangan, Bagan Akun
6 Pelaporan Kinerja Keuangan Standar
Pelaporan Kinerja Belum Belum Format Laporan
    BLUD Kinerja
    Audit Akuntansi 91/2011  
Standar Standar Pelayanan 98/2014, jo 38/2016, jo
Pelayanan Minimal Penerapan 4/2017 Format Standar
7 Minimal Pelayanan Minimal
Pengelolaan Pengelolaan Barang Penerapan 98/2014, jo 38/2016, jo
8 Barang 4/2017  
Pengadaan Barang
Pengadaan 70/2017 jo. 10/2018
    dan Jasa  
Tarif Layanan 9/2010 (RS) dan 39/2018
Tarif Layanan BLUD Tarif (UPT Dinkes)
9 BLUD Daftar Tarif
Investasi,
Pengelolaan Pengelolaan Utang Hutang, 68/2010, 15/2012
Utang dan dan Piutang Piutang,
10 Piutang Kerjasama  
Pengelolaan Pengelolaan
Surplus/Defisit Surplus/Defisit Belum Belum
11 BLUD BLUD  
Rancangan Penjabaran (4)
Bagian/Content Tema Pergub
No Uraian Bab Pasal Eksisting Pergub Aktif Form Teknis
Investasi,
Investasi BLUD Hutang, 68/2010, 15/2012
Piutang,
12Investasi BLUD Kerjasama  
Format Permohonan
Kepegawaian dan Kepegawaian Kepegawaian 34/2018 Persetujuan Pegawai
13 Remunerasi Profesional ke PPKD
    Remunerasi Remunerasi 49/2015 Daftar Remunerasi
Investasi,
Kerjasama dan Kerjasama BLUD Hutang, 68/2010, 15/2012
Hubungan Piutang,
14 Masyarakat Kerjasama  
Hubungan
Masyarakat dan Belum Belum
    Lingkungan  
Pembinaan dan Pembinaan dan Dewan
Pengawasan Pengawas 93/2016
15 Pengawasan  
Evaluasi Kinerja Evaluasi Kinerja Belum Belum Form Penilaian dan
16 BLUD BLUD Evaluasi Kinerja
98/2014, jo 38/2016, jo
Pencabutan Penerapan 4/2017
17Pencabutan  
Lintas Sektor
• Tarif Layanan, Remunerasi : SKPD terkait
• Pengadaan : Inspektorat
• Kepegawaian : BKD
• Teknis Perencanaan : Bappeprov
Target Selesai
• Tahun 2019 – Implementasi 2020

Anda mungkin juga menyukai