Anda di halaman 1dari 11

Analisis Data PISPK

Berbasis Microsoft Excel


Dinas Kesehatan Provinsi Sumatera Utara
Inarata Versi 4.0
- Perbaikan dari versi sebelumnya
- Perbaikan narasi per indikator
- Penambahan beberapa nilai indikator individu (KB,TB Paru,
HT, ODGJ,SAB dan Jamban,JKN,Rokok)
- Perbaikan rumus nilai diagnosis indikator individu pada
suspek HT (pengukuran)
- Penambahan pengelompokkan karakteristik responden (umur,
pekerjaan, pendidikan)
- Penambahan nilai sasaran, proporsi, dan prevalensi pada
beberapa indikator
- Pembaharuan table dan graphic
- Konsep merging data dengan data program
To do…

1 Unduh data dari web keluargasehat

2 Cek ricek data yang sudah diunduh (tanggal lahir,


umur, isian data (kondisi2 jawaban tiap variabel)

3 Pastikan data sudah clean sebelum


dicopykan ke file Inarata 4.0
Inarata Versi 4.0
Pedoman Pengoperasian Sistem Operasi Windows 10
Microsoft Office Excel 2016

1 Unduh file dari server 4 Paste file di Inarata di kolom A2


PIS-PK pada sheet “Keluarga”

2 Copy file dari baris A2:BQ2 sampai


dengan baris terakhir data ke file
inarata 5 Pilih: Data-Refresh All

3 Paste file di Inarata di kolom A5


pada sheet “RAW DATA”
Permasalahan

Pastikan semua
desa sudah Data tidak
tercheklist muncul setelah
refresh

To do:
• Cek apakah memang ada data di Desa tersebut
• Cek apakah rumus sudah tercopykan di Desa tersebut (kolom BR s/d EU)
• Pastikan rumus di kolom BR s/d EU sudah tercopy sampai baris terakhir data di kolom A:BQ
Inarata Versi 4.0
Penambahan kolom baru
Inarata Versi 4.0
Perbaikan rumus suspek HT
Inarata Versi 4.0
Karakteristik responden
Inarata Versi 4.0
Penambahan nilai proporsi dan prevalensi pada beberapa indikator

How to?
Inarata Versi 4.0 Pilih Analyze->
Fields,Items, & sets
Klik di salah satu kolom -> Calculate Field…
sehingga muncul pivot
table fields
Klik disini
Ketikkan judul
kolomnya

Muncul hasilnya
pivot
table field
1. Hapus angka 0
Contoh: 2. Pilih fields dari kolom fields di
Menghitung proporsi penderita TB yg berobat / bagian bawah dengan 2x klik
penderita TB 3. Sesuaikan dengan rumus, bagi (/),
kali (*), tambah (+) atau kurang(-)
4. Lalu pilih tombol Add
5. Klik OK
6. Pilih Yes
Inarata Versi 4.0

TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai