Anda di halaman 1dari 9

PENANGANAN

BENCANA ALAM
DI KAB. BINTAN

Dinas Sosial Kab. Bintan


Tahun 2021
JENIS BENCANA

1. ANGIN PUTTING BELIUNG


2. TANAH LONGSOR
3. RUMAH ROBOH
LOKASI BENCANA

SELURUH WILAYAH KAB. BINTAN KECUALI


KEC. BINTAN PESISIR DAN TAMBELAN
JUMLAH KORBAN BNCANA ALAM

BANJIR ANGIN PUTING BELIUNG TANAH LONGSOR


KECAMATAN
RUMAH KK JIWA RUMAH KK JIWA RUMAH KK JIWA

BINTAN
721 721 2284 1 1 5
TIMUR

MANTANG 2 2 9 1 1 5

TELUK
95 95 359 2 2 6
BINTAN

TOAPAYA 235 235 309

GUNUNG
97 97 331 1 1 3
KIJANG

BINTAN
508 508 2262 1 1 3
UTARA

SERI KUALA
52 52 198
LOBAM

TELUK
201 201 625 1 1 4
SEBONG
TINDAKAN YANG SUDAH DILAKUKAN

1. MENGEVAKUASI KORBAN
2. MENDIRIKAN TENDA PENGUNGSI
3. KAJI CEPAT TERKAIT JUMLAH KORBAN (RUMAH,
KK DAN JIWA)
4. KOORDINASI DENGAN APARAT SETEMPAT
5. BERKOORDINASI DENGAN BPBD TERKAIT
PEMBAGIAN TUGAS (BPBD Sebagai Korlap dan
Bertugas Di Kecamatan Bintim sedangkan Dinsos
bertugas di Kecamatan SKL dan Bintan Utara)
6. MEMBANTU DI DAPUR UMUM
6. MEMVERIFIKASI DATA KORBAN TERDAMPAK YANG
MASUK KATEGORI (Air tergenang minimal 50cm, tidak
surut selama minimal 8 jam mengakibatkan kerugian
materi dan korban jiwa)

7.BERKOORDINASI DENGAN DINAS SOSIAL PROVINSI


TERKAIT LOGISTIK SERTA SARANA PRASARANA
TAMBAHAN (Peminjaman kasur untuk pengungsi, Polityln
dan armada)

8. PENJAGAAN DI PENGUNGSIAN (kecamatan Bintan


Timur, Toapaya,Bintan Utara,SKL)
9. MENDISTRIBUSIKAN LOGISTIK KE :
- KEC. BINTAN UTARA
- KEC. SERI KUALA LOBAM
- KEC. TOAPAYA
LOGISTIK YANG DIDISTRIBUSIKAN :
 Lauk Pauk 50 Paket
 Makanan Siap saji paket A 32 Paket
 Makanan Siap saji paket B 32 Paket
 Makanan Siap saji paket C 32 Paket
 Makanan Siap saji Paket D 32 Paket
 Matras 250 Lembar
 Tenda Gulung 250 lembar
10. DISTRIBUSI SECANTING BERAS sebanyak 130 Paket
atau 650 Kg di distribusikan ke Bintan Utara, SKL,
Bintim, Toapaya, )

11. MENINDAKLANJUTI ARAHAN BUPATI BINTAN,


MENGUMPULKAN SUMBANGAN DARI ASN. JUMLAH SD
SAAT INI dari 11 OPD Rp.20.211.000,-

12. MENGELUARKAN REKOMENDASI UNTUK ORGANISASI


PANGLIMA HJN KAWALAN BINTAN DAN LMP DPC KAB.
BINTAN TANGGAL 4 JANUARI TENTANG PENGUMPULAN
UANG BAGI KORBAN BENCANA ALAM DI KAB. BINTAN
RENCANA TINDAK LANJUT PENGENDALIAN

1. MENYURATI DINAS SOSIAL PROVINSI KEP. RIAU


TERKAIT BANTUAN PENYEDIAAN PANGAN,
SANDANG DAN FAMILY KIT KEPADA KORBAN
BENCANA ALAM

2. MEMANTAU PELAKSANAAN PENGUMPULAN UANG


DAN BARANG YANG DILAKSANAKAN OLEH
ORGANISASI KEMASYARAKATAN DI KAB. BINTAN

Anda mungkin juga menyukai