Anda di halaman 1dari 9

Pendidikan Kewarganegaraan

KETAHANAN NASIONAL 12
Kelompok 12
1. Azahar Fadilah (5213122032)
2. Alden Tohonaldo Sirait (5213122034)
3. Jeremia Widodo Sidauruk (5212422010)
Pengertian Ketahanan NASIONAL

● Ketahanan nasional adalah kondisi ideal suatu negara memiliki kemampuan mengembangkan kekuatan nasional
sehingga mampu menghadapi segala macam ancaman dan gangguan bagi kelangsungan hidup bangsa yang
bersangkutan.
● Bentuk ancaman tersebut bisa bersifat langsung ataupun tidak dan sangat membahayakan integritas, identitas,
bahkan kelangsungan hidup berbangsa serta bernegara.
Contoh Ketahanan Naional
• Penegakan hukum tanpa pandang bulU
• Keamanan lingkungan yang digerakkan secara swadaya
• Upaya melestarikan budaya lewat pawai baju daerah
• Menyumbang dan patungan untuk kegiatan sosoial atau bagi orang yang
kesusahan
• Tetap melaksanakan tradisi agar tidak punah ditelan zaman
• Mau mempelajari dan melestarikan berbagai budaya di Indonesia
Fungsi Ketahanan Nasional

1. Daya tangkal sebagai konsepsi penangkalan


Artinya ketahanan nasional berfungsi sebagai penangkal dari segala bentuk ancaman, gangguan ataupun
hambatan terhadap integritas, identitas serta keberlangsungan hidup berbangsa dan bernegara.
2. Ketahanan nasional sebagai pengarah
Artinya ketahanan nasional berfungsi untuk mengarahkan potensi kekuatan yang dimiliki Bangsa Indonesia
dalam bidang ideologi, politik, ekonomi, sosial, budaya, pertahanan serta keamanan, untuk mencapai
kesejahteraan hidup masyarakat Indonesia.
3. Pengarah dalam penyatuan pola pikir, pola tindak serta cara kerja yang intersektor serta multidisipliner
Hal ini bisa dicapai Bangsa Indonesia lewat kebijakan yang dibuat pemerintah dan menerapakannya dalam
kehidupan berbangsa dan bernegara, agar masyarakat dapat hidup adil dan makmur.
Ciri-Ciri Ketahanan Nasional
1. Berlandaskan prosedur astagatra, yaitu terdiri dari 3
faktor alami, seperti kekayaan alam, geografis, serta
masyarakat dan 5 faktor kemasyarakatan, yaitu,
ekonomi, budaya, pertahanan, filsafat, serta
ketatanegaraan.
2. Ketahanan nasional berfokus untuk mempertahankan
nilai-nilai yang dianut demi kelangsungan hidup suatu
bangsa dengan pendekatan keamanan dan
kesejahteraan
3. Berpegang teguh pada pemahaman wawasan nasional
berdasarkan cara pandang bangsa sesuai dengan
Pancasila dan UUD 1945
4. Ketahanan nasional merupakan yang wajib bagi negara
berkembang
Sifat-sifat ketahanan nasional

Mandiri Dinamis
Artinya ketahanan nasional akan selalu
Artinya ketahanan nasional berubah-ubah, baik itu meningkat
ini harus percaya penuh pada maupun menurun sesuai dengan kondisi
kemampuan negara itu dan situasi dari suatu bangsa.
sendiri.
ASAS ASAS KETAHANAN NASIONAL
• Asas Kesejahteraan & Ketentraman
• Asas Komprehensif Integral
Asas pertama ini menjadi kebutuhan yang Asas ini berarti kondisi dimana bangsa bisa
wajib dipenuhi untuk masyarakat. Dengan harmonis, terpadu, seimbang, selaras, dan
adanya dua aspek tersebut, suatu kehidupan serasi
nasional akan berlangsung dengan lebih baik
lagi.
• Asas Mawas ke Dalam & ke Luar
Asas mawas ke dalam bertujuan untuk menumbuhkan
dan mengembangkan karakter, sifat dan kehidupan
nasional berdasarkan nilai otonomi untuk
meningkatkan kemandirian bangsa. Sedangkan mawas
ke luar berarti suatu negara bisa mengantisipasi,
melawan, dan menanggulangi dampak lingkungan luar
negeri.
Unsur-unsur Ketahanan Nasional
• Unsur Pancagatra • Unsur Ideologi
Pancagatra ini pada dasanya berdasarkan Ideologi ini merupakan filsafat hidup yang digunakan
hubungan antara manusia dengan Tuhan, sebagai pedoman dalam mempertahankan
manusia dengan sesama, manusia dengan kelangsungan hidup bangsa. Filsafat itu juga
alamnya, seta manusia dengan dirinya digunakan sebagai suatu dasar untuk mencapai tujuan
sendiri atau cita-cita nasional.
THANKS
SEKIAN DAN TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai