Anda di halaman 1dari 9

MEDIA PUBLIKASI

ADINDA YOSA NOVARETHA


X-DGA / 01
MEDIA PUBLIKASI ADALAH

Media publikasi merupakan sarana dimana seseorang


atau kelompok mengumpulkan hasil dari penelitian,
diskusi, atau suatu hal yang perlu diketahui oleh
publik. Media publikasi dapat dibedakan menjadi
media cetak dan media elektronik
CIRI-CIRI MEDIA CETAK DAN ELEKTRONIK

MEDIA CETAK MEDIA ELEKTRONIK


 Dalam media cetak  Penyampaian dalam media
dibatasi oleh kolom dan elektronik dibatasi oleh
baris. waktu (detik, menit, jam).
 Bahasa yang digunakan
 Dalam media cetak
didalamnhya berbentuk
cenderung ditulis dalam formal maupun non-formal
bahasa yang formal. (bahasa tutur).
 Kalimat dalam iklan bisa  Kalimat yang digunakan
panjang dan rinci. cenderung padat dan singkat.
 Iklan dalam media cetak  Dalam media elektronik bisa
hanya bisa ditangkap oleh ditangkap oleh indera
indera pengelihatan saja. pendengaran dan
FUNGSI MEDIA PUBLIKASI
 MENAMBAH WAWASAN
 MENYEBARKAN ATAU MEMBERIKAN INFORMASI
 MENYEBARKAN IDE
 MENYAMPAIKAN PENDAPAT
 MEMPROMOSIKAN SESUATU
 MEMBERI PENCERAHAN ATAU SARAN
 MEMBANGUN SOSIALISASI DAN HUBUNGAN
PERTEMANAN
 MEDIA CETAK
Media cetak maksudnya adalah media yang
diterbitkan dengan dicetak atau menggunakan kertas.
Contohnya adalah surat kabar atau koran, majalah,
dan pamflet.

 MEDIA SIAR
Media siar adalah media yang menggunakan
gelombang elektromagnetik untuk persebarannya.
MACAM- Contohnya adalah televisi dan radio.
MACAM
MEDIA
 MEDIA ONLINE
PUBLIKASI
Media online adalah media yang menggunakan
teknologi Internet dan world wide web untuk
persebarannya. Contohnya adalah blog, baik blog
tulis maupun video blog, berita online maupun sosial
media.
MEDIA CETAK

POSTER
Poster atau plakat adalah karya seni atau desain
grafis yang memuat komposisi gambar dan huruf
di atas kertas berukuran besar.
Pengaplikasiannya dengan ditempel di dinding
atau permukaan datar lainnya dengan sifat
mencari perhatian mata sekuat mungkin. Karena
itu poster biasanya dibuat dengan warna-warna
kontras dan kuat.

BALIHO
Baliho adalah media informasi atau publikasi
yang berlebih-lebihan ukurannya agar menarik
perhatian masyarakat (biasanya dengan gambar
yang besar di tempat-tempat ramai).
MEDIA CETAK

PAMFLET/LEAFLET
Pesan atau publikasi dalam ukuran kecil. Varian dari
pamphlet atau leaflet sangat beragam, dapat
dibentuk dalam rupa kertas tausiyah, pembatas
buku, kartu ucapan, stiker, dan sebagainya. Walau
memang bentuk dasar pamphlet adalah semacam
brosur dan bentuk dasar leaflet adalah poster dalam
ukuran kecil. Pamflet dan leaflet ini di desain untuk
diberikan kepada seluruh objek dakwah, atau bisa
dikatakan lebih personal.

BANNER
Banner adalah salah satu media promosi yang
dicetak dengan Print Digital yang umumnya
berbentuk Potrait atau Vertikal. Banner adalah
bentuk penyederhanaan dari Baliho.
MEDIA ELEKTRONIK

TELEVISI
Penyampaian informasi dengan
audio dan juga terdapat bukti
yang dapat dilihat.

RADIO
Penyampaian informasi melalui
audio saja tidak ada media atau
bukti yang dapat dilihat.
THANK YOU 

Anda mungkin juga menyukai