Anda di halaman 1dari 5

Jenis Soal dan Jadwal Bimbingan

Belajar UTBK
SMA Al Munawwariyyah
Komponen Ujian Tertulis Berbasis Komputer dalam Seleksi Nasional Penerimaan
Mahasiswa Baru (UTBK-SNPMB)

Tes Potensi Skolastik

Tes Potensi Skolastik (TPS) adalah tes yang didesain untuk menguji kemampuan berfikir siswa
sekolah calon mahasiswa baru, yaitu kemampuan untuk memahami dan bernalar yang
diperlukan untuk seseorang dapat berhasil dalam pendidikan formal, khususnya pendidikan
tinggi. Kemampuan ini berkembang melalui proses belajar dan pengalaman-pengalaman di
sekolah maupun di luar sekolah.
Soal TPS terdiri dari empat komponen

01 Penalaran Umum
Jumlah 30 Soal, waktu pengerjaan 30 menit

Pemahaman Bacaan dan Menulis


02 Jumlah 20 soal, waktu pengerjaan 25 menit

03 Pengetahuan dan Pemahaman Umum


Jumlah 15 soal, waktu pengerjaan 15 menit

Pengetahuan Kuantitatif
04 Jumlah 15 soal, waktu pengerjaan 20 menit
Total Soal : 80
Total waktu pengerjaan : 90 menit
05 Literasi dalam Bahasa Indonesia
Jumlah 30 soal, waktu pengerjaan 45 menit

Literasi dalam Bahasa Inggris


06 Jumlah 20 soal, waktu pengerjaan 30 menit

07 Penalaran Matematika
Jumlah 20 soal, waktu pengerjaan 30 menit

Total Soal : 70
Total waktu pengerjaan : 105 menit
Jadwal Bimbingan Belajar UTBK
SMA Al Munawwariyyah

Senin-Selasa-Rabu

Anda mungkin juga menyukai