Anda di halaman 1dari 15

Globalisasi

Mempengaruhi Sosial
Budaya dalam Bidang
Ilmu Pengetahuan dan
Teknologi.
Latar Belakang
Globalisasi adalah Fenomena yang mendunia. Jika dilihat dari
perspektif IPTEK, globalisasi menjadi pendorong yang kuat.
Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi, yang muncul
untuk memenuhi kebutuhan hidup manusia, menjadi salah
satu faktor dalam mendorong globalisasi. Contohnya, evolusi
teknologi telepon seluler dari Nokia yang sederhana menjadi
Samsung yang canggih mencerminkan dampak positif
globalisasi yang didorong oleh perkembangan IPTEK.
Rumusan Masalah
1. Bagaimana dampak globalisasi mengenai IPTEK?
2. Apa pengaruh perubahan sosial budaya terhadap
IPTEK di lingkungan sekitar?
Manfaat Penelitian

- Mengetahui berapa banyak dampak positif yang akan disebabkan saat terjadi
pengaruh perubahan social budaya terhadap.
- Mengetahui Perubahan sosial budaya terhadap IPTEK di lingkungan sekitar.
Tujuan Penelitian

- Mendapatkan Nilai UP
- Mengetahui apa yang di pikirkan orang tentang
perkembangan IPTEK
Kajian Pustaka
Menurut Peter Drucker, globalisasi adalah istilah menyeluruh untuk menggambarkan proses yang
ada di jantung ekonomi global.
Menurut Samuel Koening, perubahan sosial merujuk pada modifikasi dalam pola kehidupan
manusia.
Contoh dampaknya termasuk perubahan dalam cara masyarakat bersosialisasi, seperti pergeseran
dari interaksi langsung menjadi interaksi online.
Ciri-ciri globalisasi IPTEK mencakup perkembangan teknologi, era digital, dan kemudahan dalam
memperoleh informasi.
Beberapa contoh globalisasi IPTEK melibatkan penemuan robot, moda transportasi udara seperti
pesawat terbang.
Dampak positif globalisasi IPTEK melibatkan kemudahan dan kecepatan dalam berbagai aspek
kehidupan.
Dampak negatifnya mencakup kesenjangan sosial, potensi kehilangan lapangan kerja, dan masalah
privasi hingga keamanan informasi.
Soal/Pertanyaan
1. Apa pengertian globalisasi IPTEK yang telah narasumber pahami?
2. Apakah narasumber telah menyadari dan merasakan dampak dari globalisasi
IPTEK,jika ada,apa saja dampak positif dan negative nya?
3. Apa saja perubahan sosial budaya terkait IPTEK yang narasumber lihat ataupun
rasakan sebagai akibat dari globalisasi IPTEK?
4. Bagaimana tanggapan narasumber tentang IPTEK yang bisa membuat masalah privasi
hingga keamanan informasi.
5. Apa yang akan terjadi jika tidak ada globalisasi IPTEK?
6. Apakah narasumber setuju bahwa perubahan sosial budaya menyebabkan globalisasi
IPTEK?
Jawaban Silvany
1. menurut saya, globalisasi IPTEK adalah globalisasi dalam bidang IPTEK,dimana perkembangan pengetahuan dan teknologi
dari suatu negara dapat masuk dan tersebar ke negara-negara lainnya.
2.Ya,saya telah menyadari dan merasakan dampak dari globalisasi IPTEK.Dampak positif dan negatif dari globalisasi ini
menurut saya berbeda", tergantung contoh globalisasi nya.Namun,secara umum, saya merasakan dampak positif dari adanya
perkembangan IPTEK ini adalah kegiatan sehari" kita yang semakin dipermudah.Salah satunya adalah keberadaan internet yang
memudahkan kita untuk mencari Info, melakukan komunikasi, mencari sarana hiburan,dll.Nah,dilain sisi, internet ini juga
memberikan dampak negatif, seperti kecanduan terhadap aplikasi atau game online,terlalu sering berinteraksi dengan dunia
maya hingga lupa dengan apa yang ada di dunia nyata,dll nya.
3.Tetap dengan contoh yang sama,yaitu internet.Orang dulu, sebelum adnaya internet, mencari Info dan belajar itu dari buku
saja.Skrg, setelah adanya internet,orang" banyak yang mencari informasi lewat google.Dulu, orang memainkan permainan
tradisional.Namun,skrg org org lebih asyik dgn permainan online, beberapa bahkan sudah melupakan permainan tradisional.
4.Menurut saya, kebocoran hal" privasi seperti data pribadi dan informasi" diri kita merupakan salah satu hal yang dapat
disebabkan oleh adanya perkembangan IPTEK.Namun,hal-hal kebocoran seperti ini dapat kita antisipasi.Dengan cara,tidak
membuka dan menggunakan app, website,dan membuka link" yang tidak terprcaya.
5.Menurut saya,jika tidak ada globalisasi IPTEK, beberapa daerah/wilayah di dunia akan tetap hidup dengan pola masyarakat
tradisional, terutama negara" yang kualitas penduduk nya kurang dan kemampuan produksi bara baru nya kurang, Karna tidak
ada hal baru yang modern yang masuk ke negara nya.Jadi,ya barang penemuan baru cmn disitu" aja,ga tersebar kemana
mana.Selain itu, infomasi dan wawasan kita jg akan semakin terbatas, Karna tidak ada globalisasi IPTEK yang memudahkan
akses info kita
6. Setuju, perubahan sosial dapat menyebabkan globalisasi, begitupun sebaliknya, globalisasi dapat menyebabkan perubahan
sosial budaya
Jawaban Abang Saya
1. proses perluasan dan penyebaran pengetahuan dan teknologi modern melalui
media elektronik dan transportasi
2. positif :meningkatkan efektivitas dan efisiensi, memudahkan akses informasi dan
komunikasiNegatif:kesenjangan sosial, sulitnya menjaga privasi, pola hidup Konsumtif
3. memberikan peluang bisnis dan investasi baru , ketergantungan pada teknologi
4. penting bagi pemilik data pribadi untuk membaca dan double checking terhadap
setiap informasi yang diterima, serta memaksimalkan perlindungan data diri.
5. maka kemajuan teknologi dan pengetahuan akan terhambat dan tidak berkembang
pesat seperti saat ini.
6. meskipun belum jelas mengenai apakah perubahan sosial dan budaya
menyebabkan globalisasi ilmu pengetahuan dan teknologi, jelas bahwa globalisasi
dapat mempunyai dampak yang signifikan terhadap aspek sosial dan budaya
masyarakat.
Jawaban Steven
1. Menurut saya iptek merupakan segala hal yang ditemui dan dipakai manusia.Segala ilmu pengetahuan yang telah dipelajari seperti
mtk, biologi,fisika, dll, serta segala hal yang digunakan oleh manusia seperti telepon, komputer, dll merupakan iptek. Iptek merupakan
singkatan untuk ilmu pengetahuan dan teknologi, kedua ini berhubungan dalam aspek bahwa dengan adanya ilmu pengetahuan, maka
akan tercipta teknologi baru.
2. Iya, dampak positif yang dapat terjadi akibat perkembangan iptek adalah kemudahan keterlangsungan hidup manusia. Sedangkan
dampak negatifnya adalah kemanjaan manusia dengan teknologi sehingga manusia menjadi lebih malas.
3. Perubahan moral yang dimana orang orang dapat mengeluarkan pendapat, perasaan, dll. Namun, pendapat dan perasaan ini bisa
menjadi hal negatif, sehingga hal hal negatif ini bisa menyabar ke seluruh dunia, dan semakin banyak orang yang juga akan menjadi
negatif juga.
4. Masalah privasi dan keamaan informasi merupakan salah satu masalah yang ada dalam perkembangan iptek. Dengan adanya iptek
maka semakin banyak cara untuk menjobol kunci keamanan pengguna. Hal ini bisa terjadi dengan adanya website grabify yang bisa
mengambil info pribadi orang yang menggunakan link yang digenerate oleh grabify. Ataupun penggunaan spyware, malware, trojan,
dan berbagai virus lagi.
5. Ketika tidak ada globalisasi iptek maka berbagai negara akan tidak bisa semaju sekarang. Ketika tidak ada globalisasi iptek maka
kemajuan dalam ilmu pengetahuan akan terhambat. Sehingga juga akan menghambat pengembangan ataupun penemuan teknologi
baru. Yang bisa membuat kegiatan interaksi antarnegara terhambat.
6. Iya, dikarenakan dengan adanya sifat manusia yang semakin inovatif, maka mereka akan mencari cara untuk mencari ilmu ilmu baru
yang bisa memajukan manusia.
Jawaban Valiant
1. IPTEK adalah singkatan dari ilmu pengetahuan dan teknologi, yang merupakan pengetahuan untuk
mengembangkan dan penerapan ilmu pengetahuan dan teknologi. Iptek membantu kita agar dapat memahami
dunia sekitar dan menciptakan solusi baru.
2. ada,Positive:
- memudahkan saya mendapatkan informasi atau pelajaran- memudahkan saya berkomunikasi dengan individu
lainNegative:- Ketergantungan terhadap teknologi- mudahnya menyebar informasi hoax dan hal hal negatif
seperti ujaran kebencian, video kekerasan, dll.
3.
- Kemudahan dalam berkomunikasi karena adanya teknologi seperti media sosial, internet,dll.
- Terciptanya uang elektronik sehingga tidak perlu mwembawa uang tunai.
- mudah untuk mengakses pelajaran yang tidak ada di buku pelajaran.
4. Kata yang cocok untuk tanggapan saya adalah kata "pasrah". Karena tidak gampang untuk membuat IPTEK
dengan pertahanan yang sempurna/ tanpa celah dari hal hal kebocoran data. Sehingga kita harus hati hati dan juga
telah memikirkan secara matang tentang resiko dari data privasi yang dapat bocor.
5. Maka informasi akan susah dan lamban untuk didapatkan, inovasi dan Pendidikan tidak tersebar dengan
efektif, interaksi secara global akan susah dilakukan.
6. Setuju
Lampiran
Kesimpulan

Globalisasi IPTEK adalah penyebaran pengetahuan dan teknologi


modern melalui media elektronik dan transportasi. Perubahan sosial
budaya ini membawa dampak positif untuk masyarakat karena bisa
menjalin komunikasi tanpa batas ruang dan waktu. ,
Maka dapat kita simpulkan bahwa globalisasi, perubahan sosial
budaya, dan IPTEK. Globalisasi mempengaruhi perubahan sosial
budaya, yang di dorongkan oleh IPTEK.
Saran
Kita harus tingkatkan Pendidikan kita agar bisa terus
memajuhkan iptek agar globalisasi bisa terus berkembang
dan sosial budaya terus mengalami perubahan namun
jangan menyalahgunakan iptek untuk hal yang tidak baik
Thanks!
Apa ada Pertanyaan?
yoryyonatan@gmail.com
+62 853 6319 7900

CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo, and


includes icons by Flaticon, infographics & images by Freepik and content
by Swetha Tandri

Anda mungkin juga menyukai