Anda di halaman 1dari 22

KEBIJAKAN TENTANG

DEWAN PENDIDIKAN DAN


KOMITE SEKOLAH

Dr. Ansar, M.Si.

Universitas Negeri Makassar

LOGO
LOGO

Keyakinan adalah
kunci yang menjadi
faktor utama dalam
sebuah keberhasilan
Company Logo

LOGO

Terlalu takut berbuat salah


dapat menyebabkan Anda
berhenti berusaha
LOGO

Apapun pekerjaan yang


anda geluti cintailah dan
syukurilah. Maka anda
akan merasa seperti
berlibur setiap hari..
LOGO
PENGERTIAN DEWAN PENDIDIKAN DAN
KOMITE SEKOLAH (PP 17/2010  PP 66/2010)

• adalah lembaga mandiri


DEWAN
PENDIDIKAN
• beranggotakan berbagai unsur
masyarakat yang peduli pendidikan

• adalah lembaga mandiri


• beranggotakan orang tua/wali
KOMITE
SEKOLAH peserta didik, komunitas sekolah,
serta tokoh masyarakat yang peduli
pendidikan.
LOGO
DASAR HUKUM
PP Nomor 17 Tahun 2010 Tentang Pengelolaan dan
Penyelenggaraan Pendidikan dan telah diubah menjadi
PP 66 Tahun 2010 Tentang Perubahan Atas Peraturan
Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010 Tentang Pengelolaan
dan Penyelenggaraan Pendidikan

Permendikbud Nomor 44 Tahun 2012


Tentang Pungutan dan Sumbangan Biaya
Pendidikan Pada Satuan Pendidikan Dasar

Kepmendiknas Nomor 044/U/2002


Tentang Dewan Pendidikan dan
Komite Sekolah
LOGO

PERAN SERTA MASYARAKAT


(PSM)
LOGO
RASIONAL

Mendorong PSM
untuk bersinergi mencapai
tujuan
LB penas

upaya peningkatan mutu,


pemerataan,
efisiensi penyelenggaraan pendidikan,
dan tercapainya demokratisasi pendidikan
LOGO
PEMBENTUKAN DP DAN KS

PEMBENTUKAN

Tiap kab/kota Tiap satuan


dibentuk DP atas pendidikan atau
prakarsa kelompok satuan
pendidikan dibentuk
masyarakat Komite Sekolah atas
dan/atau prakarsa masyarakat,
pemkab/kota satuan pendidikan
dan/atau pemkab/kota
LOGO
FUNGSI PSM

akuntabilitas akses memperbaiki

pengelolaan
tata kelola dan penyelengg mutu
pendid

relevansi daya saing


LOGO
PSM DAPAT MENJADI

sumber

pelaksana Hasil
pendidikan
pengguna
LOGO
PERBANDINGAN

PP 17 PP 66/2010 KEPMEN


44/U/2002
DANA
Dapat komite sekolah bersumber dari:
a. Pemerintah;
b. pemerintah daerah;
c. masyarakat;
d. bantuan pihak asing yang tidak
mengikat;
e. sumber lain yang sah.
LOGO
PERBANDINGAN

PP 17 PP 66/2010 KEPMEN


44/U/2002
LARANGAN DP DAN KS
a. menjual buku pelajaran, bahan ajar,
perlengkapan bahan ajar, pakaian seragam,
atau bahan pakaian seragam di satuan
pendidikan;
b. memungut biaya bimbingan belajar atau les
c. mencederai integritas evaluasi hasil belajar
peserta
d. mencederai integritas seleksi PPDB;
e. mencederai integritas satuan pendidikan
PERMENDIKBUD NOMOR 44 TAHUN 2012
TENTANG PUNGUTAN DAN SUMBANGAN BIAYA
PENDIDIKAN PADA SATUAN PENDIDIKAN
DASAR

www.mbscenter.or.id
LOGO
LOGO
ARTI PUNGUTAN

Penerimaan biaya pendidikan baik berupa


uang dan/atau barang/jasa pada satuan
pendidikan dasar yang berasal dari peserta
didik atau orangtua/wali secara langsung
yang bersifat wajib, mengikat, serta jumlah
dan jangka waktu pemungutannya
ditentukan oleh satuan pendidikan dasar.
.
LOGO
ARTI SUMBANGAN

Penerimaan biaya pendidikan baik berupa


uang dan/atau barang/jasa yang diberikan
oleh peserta didik, orangtua/wali,
perseorangan atau lembaga lainnya kepada
satuan pendidikan dasar yang bersifat
sukarela, tidak memaksa, tidak mengikat,
dan tidak ditentukan oleh satuan pendidikan
dasar baik jumlah maupun jangka waktu
pemberiannya.
LOGO
BIAYA SATUAN PENDIDIKAN

terdiri atas
a. biaya investasi;
b. biaya operasi;
c. bantuan biaya pendidikan; dan
d. beasiswa.

Sumber pendanaan pendidikan ditentukan


berdasarkan prinsip keadilan, kecukupan, dan
keberlanjutan
LOGO Pasal 13
PEMBATALAN
 (1) Menteri dapat membatalkan pungutan dan/atau
sumbangan apabila penyelenggara dan/atau satuan
pendidikan melanggar peraturan perundang-
undangan atau dinilai meresahkan masyarakat.
 (2) Pemerintah daerah sesuai kewenangannya dapat
membatalkan pungutan dan/atau sumbangan apabila
penyelenggara dan/atau satuan pendidikan melanggar
peraturan perundang-undangan atau dinilai
meresahkan masyarakat.
LOGO
PERTANGGUNGJAWABAN
Pengumpulan, penyimpanan, dan
penggunaan dana pungutan dilaporkan
dan dipertanggungjawabkan secara
transparan kepada pemangku
kepentingan pendidikan terutama orang
tua/wali peserta didik, komite sekolah,
dan penyelenggara satuan pendidikan
dasar.
LOGO

Jangan terpaku pada kesedihan


masa lalu, pastikan kekuatanmu
terletak di masa depan!

Cobalah bersabar dari masalah


sekecil apapun, maka kita akan bisa
bersabar untuk masalah yang lebih
besar!
LOGO

Kita tidak akan tahu rasa


kehidupan yg baik jika hanya
mendengar apa yang
dikatakan para motivator,
untuk itu kita harus
mencobanya!
MAJU BERSAMA KOMITE SEKOLAH

LOGO

Anda mungkin juga menyukai