Anda di halaman 1dari 29

SEKSUALITAS

Oleh:
Rizky Yohenda
Duta GenRe Provinsi Banten tahun 2018
TEGAR REMAJA

BERPERILAKU

SEHAT

• JASMANI •ROHANI
TEGAR REMAJA

GAYA
HIDUP
SEHAT

∙ REPRODUKSI
s e h a t a n
i t u ke
Apa u k s i ?
re p ro d
TEGAR REMAJA

Kesehatan
Reproduksi
n s o s i al y a n g
i k , m e n t al , da i
i s eh a t , f i s r e p r o d u k s
Kondis f u ng s i, d a n p r o ses
t s i s t e m ,
menyangku i l i k i r e m a j a.
yang dim
TEGAR REMAJA

REMAJA itu........
Usia 10-24 tahun
dan belum menikah
Question

Mengapa
Kesehatan Reproduksi Remaja

Menjadi penting?
Kesehatan Reproduksi Remaja

a a d a l a h m a s a l a b i l
1. Ka r e n a r e m a j
Masa transisi dari anak menuju dewasa
Mengalami berbagai perubahan fisik,
emosi, dan psikologis
Mudah terpengaruh teman sebaya
Kesehatan Reproduksi Remaja

d alah ge n e r as i b an gs a
2. Kare n a re m aja a
Kualitas remaja saat ini sangat mempengaruhi kualitas
generasi mendatang
Kualitas remaja dipengaruhi status kesehatannya,
termasuk Kesehatan Reproduksi
Kesehatan Reproduksi Remaja

j a m e m i l i k i h a k
Ka re n a re m a
Remaja berhak mendapat informasi KRR yang benar
Remaja berhak mendapat pelayanan KRR
Question

Dalam substansi materi Generasi Berencana, Kesehatan


Reproduksi Remaja (KRR) terdapat dalam SEKSUALITAS

Apa itu Se ks ua l i ta s?
Seksualitas

Berasal dari kata seks, yang berarti:


1. Jenis kelamin
2. Reproduksi seksual
3. Organ seks
4. Rangsangan/gairah seksual
5. Hubungan seks

Seksualitas
dapat diartikan dengan keseluruhan
yang berkaitan dengan ciri khas kelaki-
lakian dan kewanitaan manusia
meliputi fisik, mental, dan spiritual.
Seksualitas

TUMBUH KEMBANG

Fisik Mental
Seksualitas

Perubahan Fisik pada Pria

Tampak dari luar:


1. Otot menguat
2. Tumbuh jakun
3. Tumbuh bulu-bulu di ketiak,
muka (kumis, janggut), dan di
sekitar kemaluan
4. Kulit dan rambut berminyak
5. Suara menjadi besar (berat)
6. Penis dan buah zakar
membesar

Tidak tampak dari luar:


Mimpi basah
Seksualitas

Perubahan Fisik pada Wanita

Tampak dari luar:


1. Tumbuh payudara
2. Puting payudara menonjol keluar
3. Bentuk tubuh berlekuk
(berbentuk)
4. Tumbuh bulu-bulu di ketiak dan
sekitar kemaluan
5. Kulit dan rambut berminyak
6. Suara lebih tinggi

Tidak tampak dari luar:


Menstruasi (datang bulan/haid)
Seksualitas

Merawat Organ Perempuan


• Bersihkan alat kelamin dengan air
bersih
• Bagi perempuan membersihkan
vagina dari depan ke belakang
• Ganti celana dalam minimal 2 kali
sehari
• Gunakan celana yang menyerap
keringat dan tidak ketat
• Gunting rambut kemaluan (tidak
sampai botak)
• Hindari kelembaban
Seksualitas

Merawat Organ Perempuan


• Gunakan pembalut ketika
menstruasi
• Ganti pembalut minimal 4
kali dalam sehari
• Sebaiknya tidak pake
cairan pembersih vagina
dan pantyliner
Seksualitas

Merawat Organ Laki-Laki


- Disarankan untuk sunat
- Bagi yang sunat  bersihkan daerah
sekitar kepala dan lipatan kulit pada leher
kepala penis pada waktu mandi
- Bagi yang tidak sunat  tarik kulup
terlebih dahulu dan bersihkan daerah
tersebut
- Hindari kelembaban dan penggunaan
celana dalam terlalu ketat
- Mengganti celana dalam minimal 2 kali
sehari
Question

Pada perempuan terjadi menstruasi.

Apa itu menstruasi?


Seksualitas

Menstruasi adalah....
Proses peluruhan lapisan dalam (endometrium) yang
banyak mengandung pembuluh darah dari uterus melalui
vagina secara siklik dan periodik.
Question

Pada laki-laki terjadi mimpi basah.

Apa itu mimpi basah?


Seksualitas

MIMPI BASAH ADALAH.....


Keluarnya sperma tanpa rangsangan pada saat tidur,
dan umumnya terjadi pada saat mimpi tentang seks.
Seksualitas

karakter. . . . . . .
aj a mem ilik i
Rem
-Ingin coba-coba
-Ingin tahu segala hal yang baru
-Mudah terpengaruh
-Emosi labil
-Ingin menjadi pusat perhatian
-Ingin eksis di segala hal
-Membangkang
Seksualitas

Remaja BERESIKO melakukan perilaku


seksual yang bebas dan menyimpang.

a p a b e re s i ko ?
Ke n
Alasan Remaja Beresiko.....

Informasi kesehatan
reproduksi tidak
memadai

Tekanan teman
MEDIA sebaya
REMAJA
Pusat Hambatan
layanan & Komunikasi
informasi Remaja,
Kespro Orangtua dan
Minim
Guru
Seksualitas
PERILAKU SEKSUAL MENYIMPANG
1. Homoseksual (tertarik pada jenis kelamin yang sama: gay pada laki-
laki, lesbian pada perempuan).

2. Fethisisme (aktivitas seksualnya disalurkan melalui bermasturbasi


dengan BH (breast holder), celana dalam, kaos kaki, atau benda lain
yang dapat meningkatkan hasrat atau dorongan seksual).

3. Biseksual (tertarik pada dua jenis kelamin: laki-laki dan perempuan).

4. Transeksual (tertarik dengan sesama jenis dengan mempunyai sifat


yang bertolak belakang dengan kondisi fisiknya).

5. Sadomasokisme (kepuasan seksual dapat diperoleh bila mereka


melakukan hubungan seksual dengan terlebih dahulu menyakiti atau
menyiksa pasangannya).
DAMPAK SEKS BEBAS

SEKS
AKTIF
REMAJA
KEHAMILA
N REMAJA

EN
T Menikah
A R
L EP Akibat
G
SIN Kecelakaan

PENYAKIT INFEKSI SEKSUAL ABORSI

HIV/AIDS
DAMPAK SEKS BEFORE MARRIED

Gangguan Psikologis
1. Rasa bersalah/seumur hidup berdosa
2. Hilang keperawanan & keperjakaan

Gangguan Fisik
1. Kehamilan tidak diinginkan
2. Aborsi
3. Risiko tinggi kanker rahim
4. Infeksi Menular seksual
5. HIV AIDS

Gangguan Sosial
6. Dikucilkan
7. Hilangnya masa indah remaja
Selamatkan Masa Depanmu!!
Apa yang harus dilakukan
Remaja?
1. No sex before married
2. No to drugs
3. Sibukkan diri dengan
mengembangkan minat
dan bakat
4. Cari informasi yang utuh
dan benar kepada “ahlinya”
5. Hindari resiko perilaku
seksual bebas dan
menyimpang
SEKIAN..... 

TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai