Anda di halaman 1dari 28

KESEHATAN

REPRODUKSI
REMAJA
TIM KESPRO
UPTD PUSKESMAS SITOPENG
1
PENDAHULUAN

• Masa remaja merupakan masa transisi yang unik dan ditandai


oleh berbagai perubahan fisik,emosi dan psikis.
• Masa remaja ,yaitu usia 10-19 th,merupakan masa yang khusus
dan penting,karena merupakan periode pematangan organ
reproduksi manusia,dan sering disebut masa pubertas.
• Masa remaja merupakan periode peralihan dari masa anak ke
masa dewasa
• Pada masa remaja terjadi perubahan fisik( organo biologik)
secara cepat, yang tidak seimbang dengan perubahan kejiwaan
( mental emosional). Perubahan yang cukup besar ini
dapat membingungkan remaja yang mengalaminya. Karena itu
mereka memerlukan pengertian,bimbingan dan dukungan
lingkungan disekitarnya, agar tumbuh dan berkembang menjadi
manusia dewasa yang sehat baik jasmani maupun mental dan
psiko sosial
2
CIRI-CIRI PERKEMBANGAN
REMAJA

• 1.Masa remaja awal 10 –12 th.


>Lebih dekat dengan teman sebaya,ingin bebas,lebih banyak
memperhatikan keadaan tubuhnya dan mulai berfikir abstrak.
2.Masa remaja tengah 13-15 th.
>Mencari identitas diri,timbulnya keinginan untuk
kencn,mempunyai rasa cinta yang mendalam,mengembangkan
kemampuan berfikir abstrak,berkhayal tentang aktifitas seks.
3.Masa remaja akhir 16-19 th.
> Pengungkapan kebebasan diri,lebih selektif dalam mencari
teman sebaya,mempunyai citra jasmani dirinya,dapat
mewujudkan rasa cinta mampu berfiir abstrak.

3
PERUBAHAN FISIK PADA
REMAJA
1.TANDA SEKS PRIMER; yaitu yang berhubungan
langsung dengan organ seks
– Terjadinya haid pada perempuan (menarche)
– Terjadinya mimpi basah pada laki-laki
2.TANDA SEKS SEKUNDER
– Pada remaj laki-laki, terjadi perubahan suara,tumbuhnya
jakun, penis dan buah zakar bertambah besar,terjadinya
ereksi dan ejakilasi,dada lebih lebar,badan berotot,tumbuhnya
kumis,cambang dan rambut sekitar kemaluan dan ketiak.
– Pada remaja puteri;pinggul membesar,pertumbuhan rahim
dan vagina,payu dara membesar,tumbuhnya rambut sekitar
ketiak dan kemaluan ( daeah pubis)

4
PERUBAHAN KEJIWAAN
PADA REMAJA
1.Perubahan emosi,sehingga remaja menjadi ;
>Sensitif( mudah menangis,cemas,frustasi dan tertawa)
>Agresif, dan mudah bereaksi terhdap rangsangan luar yang
berpengaruh,sehingga misalnya mudah berkelahi.
2. Perkembangan intelegensia,sehingga remaja menjadi ;
>Ingin mengetahui hal-hal baru sehingga muncul Mampu berfikir abstrak,
senang memberikan kritik
>perilaku ingin mencoba-coba.
Perilaku ingin mencoba hal-hal yang baru ini jika di dorong oleh
rangsangan seksual dapat membawa remaja pada hubungan seks pra
nikah dengan segala akibatnya.
Dalam kesehatan reproduksi, perilaku ingin mencoba-coba dalam bidang
seks merupakan hal yang sangat rawan,karena dapat membawa akibat
yang sangat buruk dan merugikan masa depan remaja, khususnya remaja
puteri.

5
APAKAH REPRODUKSI ITU

• Reproduksi
adalah suatu
proses untuk
menghasilkan
keturunan.
6
LALU, KESEHATAN
REPRODUKSI ITU APA???
• Keadaan kesejahteraan fisik,
mental, dan social yang utuh dan
bukan hanya tidak adanya penyakit
atau kelemahan dalam segala hal
yang berhubungan dengan system
reproduksi dan fungsi-fungsi serta
proses-prosesnya.
7
ORGAN REPRODUKSI
WANITA
1.Organ reproduksi luar
• Vulva
• Lubang saluran
kencing
• Lubang vagina
2.Organ reproduksi dalam
• Uterus
• Tuba fallopy
• Ovarium

8
ORGAN REPRODUKSI PADA
PRIA….
– Organ reproduksi luar
• Penis
• Skrotum
– Organ reproduksi dalam
• Testis
• Vas deferent
• Epididimis
• Vesikula seminalis

9
BEKERJANYA MULAI
KAPAN??
• Pada wanita ovarium akan mulai bekerja
ketika wanita mulai haid, sekitar umur 10-
12 tahun, dan akan berakhir ketika masa
menopause.
• Pada pria testis akan mulai bekerja ketika
pria masuk akhil baligh yaitu ditandai oleh
mimpi basah sekitar usia 11-14 tahun.
10
11
12
13
CARA MERAWAT ORGAN
REPRODUKSI WANITA
– Kenali organ reproduksi dan
fungsinya
– Memelihara kebersihan diri dan
kebersihan hubungan
• Usahakan agar daerah kemaluan dan
selangkang selalu kering
• Ganti balut minimal 3x sehari ketika
haid
• Lakukan hubungan seksual hanya
dengan satu orang
– Melakukan upaya pencegahan
khusus
14
CARA MERAWAT ORGAN
REPRODUKSI PRIA
– Kenali organ reproduksi
dan fungsinya
– Memelihara kebersihan
alat kelamin
– Lakukan pemeriksaan
khusus pada periode
tertentu
– Hindari sex bebas 15
AKIBAT TIDAK MERAWAT
ORGAN REPRODUKSI

• Terkena penyakit
menular sexual
• Infertilitas
• Menularkan ke
anak/ janin
• Sumber malapetaka 16
KAITAN KESEHATAN REMAJA DAN
KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA
1.Masalah gizi
>Anemia dan kurang energi kronis
>Pertumbuhan yang terhambat pada remaja puteri, sehingga mengakibatkan panggul
sempit dan risiko untuk melahirkan bayi berat lahir rendah di kemudian hari.
2.Masalah pendidikan.
>Buta huruf, yang mengakibatkan remaj tidak mempunyai akses terhadap infirmasi yang
dibutuhkannya;serta mungkin kurang mampu mengambil keputusan yang terbaik untuk
kesehatan dirinya.
>Pendidikan rendah dapat mengakibatkan remaja kurang mampumemnuhi kebutuhan fisik
dasarketika berkeluarga,dan hal ini akan berpengaruh buruk terhadapderajat kesehatan
diri dan keluarganya.
3.Masalaah lingkungan dan pekerjaan;
> Lingkungan dan suasana kerja yang kurang memperhatikan kesehatan remaja yang
bekerja akan menggaggu kes remaja.
> Lingkungan soaial yang kurang sehat dapat menghambat, bahkan merusak kesehatan
fisik, mental sosial remaja.

17
4.Masalah seks dan seksualitas
>Pengetahuan yang tedak lengkap dan tidak tepat tentang
masalah seksuaitas,misalnya mitos yang tidak benar
>Kurangnya bimbingan untuk bersikap positif dalam hal yang
berkaitan dengan seksualitas
>Penyalahgunaan danketergantungtan NAPZA,yany mengarah
kepada penularan HIV-AIDS melalui jarum suntik dan melalui
hubungan seka bebas.
> Penyalahgunaan seksual
>Kehamilan remaja
>Kehamilan pra nikah/diluar ikatan pernikahan.

18
5.Maslah Kesehatan Reproduksi Remaja,.
 Ketidak matangan secara fisik dan mental.
 Risiko kemaatian bayi dan ibu lebih besar.
 Kehilangan kesempatan untuk
mengembangkan diri remaja
 Risiko bertambah untuk melakukan aborsi
yang tidak aman

19
PerkembanganPercintaan remaja
1.CRUSH
Anak laki-laki dan wanita saling membenci, penyaluran cinta
sudah terlalu besar untuk dicurahkan pada orang tua,maka
mreka mulai memuja orang lain yang lebih tua dari jenis yang
sama / idola
2.HERO WORSHIPING.
Pemujaan terhadap yang lebih tua tetapi jenis kelamin berlainan
dan dalam jarak jauh sehingga yang di puja tidak tahu
3.BOY CRAZY DAN GIRL CRAZY
Kasih sayang remaja kepada teman-teman tidak hanya satu
orang saja melainkan remaja cinta pada semua remaja dari jenis
yang berlainan

20
PACARAN SEHAT DAN SEKS
PRA NIKAH
• Pacaran dikalangan remaja bukan lagi hal
yang di tutup-tutupi, tetapi bagaimana
aktifitas pacaran yang bAik sehingga
terhindar dari perilaku seks bebas akibat
pengaruh dari dunia barat dengan istilah
American Style Of Hart.

21
• DAMPAK POSITIF PACARAN;
Adanya proses penyesuaian dengan
pasangannya,belajar konflik,belajar mengambil
keputusan,saling menghargai ,saling terbuka, saling
pengertian dsb.
• DAMPAK NEGATIF PACARAN;
Apabila dalam pacaran dilakukan secara tidak
sehat,apalagi mengenal istilah KNPI
(Kissing,Necking,Petting,Intercause) sehingga
terjadi KTD,Penyakit Menular Seksual,HIV-
AIDS,atupun terjadi perbuatan kekerasan dalam
pacaran seperti memukul,menampar dsb.dan
mengarah kepada perbuatan yang fosesif.
22
PRINSIP PACARAN SEHAT

1.Sehat secara fisik;Tidak saling menyakiti


secara fisik,tidak memukul,menampar
2.Sehat secara psikologis:Tidak saling menyakiti
secara psikologis
3.Sehat secara sosial:Pasangan saling jatuh cinta
bisa menyesuaikan diri dengan lingkungan,nilai
keluarga,agama dan masyarakat.

23
PENGARUH BURUK AKIBAT TERJADINYA
HUBUNGAN SEKS PRA NIKAH
1.BAGI REMAJA.
>Remaja pria menjadi tidak perjaka,dan remaja wanuta tidak perawan
>Menambah risiko PMS,seperti GO,Sifilis,Herpes simpleks
genitalis,Clamidia,Kondiloma acuminata,HIV-AIDS.
>Remaja puteri terancam kehamilan yang tdk diinginkan,pengguguran
kandungan yg tdk aman,infeksi organ reproduksi,anemia,kemandulan
dan kematian kerena perdarahan dsb.
>Trauma kejiwaan ( depresi,rendah diri,rasa berdosa,hilang harapan
masa depan )
>Kemungkinan hilangnya kesempatan untuk melanjutkan pendidikan
dan kesempatan bekerja.
>Melahirkan bayi yang tidak/kurang sehat.

24
• 2.BAGI KELUARGA
>Menimbulkan aib keluarga
>Menambah beban ekonomi keluarga
>Pengaruh kejiwaan bagi anak yang
dilahirkan akibat tekanan masyarakat
dilingkungannya ( ejekan )

25
• 3.BAGI MASYARAKAT.
>Meningkatnya remaja putus sekolah,sehingga
kualitas masyarakat menurun.
> Meningkatnya angka kematian ibu dan bayi
> Menambah beban ekonomi masyarakat sehingga
derajat kesejahteraan masyarakat menurun.

26
HAL-HAL YANG HARUS DIPERHATIKAN

>Tingkatkan komitmen dan harga diri


>Kontrol diri
>Tahan godaan dan rayuan
>Kokohkan prinsip dan tujuan hidup
>Rasionalkan pemikiran anda
>Tingkatkan Iman dan Taqwa
MATUR
NUWUN

WASSALAM….
28

Anda mungkin juga menyukai