Anda di halaman 1dari 23

RANGKUMAN MATERI

Teknologi Informasi
Dosen : Ibu Pamungkas Stiya Mulyani, M.Pd.

Disusun oleh: Ratih Ida Tristanti


NIM: 2020030066
Ada beberapa materi yang akan
kita pelajari yaitu :
 Sejarah Google Form dan cara membuatnya.
 Sejarah Blog dan cara membuatnya.
 Sejarah KineMaster dan cara membuatnya.
 Sejarah Youtube dan cara membuatnya.
 Cara membuat Hyperlink pada PowerPoint.
Menurut Wikipedia, Google Google Forms adalah alat yang memungkinkan mengumpulkan
Formulir adalah perangkat informasi dari pengguna melalui survei ataupun kuis yang
SEJARAH GOOGLE FORM

lunak administrasi survei yang dipersonalisasi. Informasi tersebut kemudian dikumpulkan dan secara
disertakan sebagai bagian otomatis terhubung ke spreadsheet. Spreadsheet diisi dengan survei
dari rangkaian Penyunting dan respons kuis. Layanan Formulir telah mengalami beberapa
pembaruan selama bertahun-tahun. Terdapat fitur-fitur baru, tetapi tidak
Google Dokumen berbasis
terbatas pada, pencarian menu, acak pertanyaan untuk pesanan acak,
web gratis yang ditawarkan
membatasi tanggapan untuk satu kali per orang, URL lebih pendek,
oleh Google. Tema yang dapat dikostum, secara otomatis menghasilkan saran
jawaban saat membuat formulir, dan opsi "Unggah file" untuk pengguna
menjawab pertanyaan yang mengharuskan mereka untuk berbagi
Google Form/Google Formulir konten atau file dari komputer mereka atau Google Drive. Fitur
dirilis perdana pada 6 unggahan hanya tersedia melalui G Suite. Pada Oktober 2014, Google
Februari 2008. Dirancang memperkenalkan add-on untuk Google Formulir, yang memungkinkan
oleh VASDELL dan pengembang pihak ketiga untuk membuat alat baru untuk lebih banyak
dikembangkan oleh Google fitur dalam survei. Pada Juli 2017, Google memperbarui Formulir untuk
LLC. menambahkan beberapa fitur baru. "Validasi respons cerdas" mampu
mendeteksi input teks dalam bidang formulir untuk mengidentifikasi apa
yang tertulis dan meminta pengguna untuk mengoreksi informasi jika
salah memasukkan.
Cara Membuat Google Form

• Ketik Google Form pada browser Anda. • Jika sudah masuk silahkan pilih Blank
• Pilih Go to Google Forms. atau bisa memilih template yang sudah
• Lalu login ke email Google Anda. disediakan oleh Google.
Pastikan Anda mempunyai akun/email
Google.
 Edit Judul dan Deskripsi formulir  Google form juga menyadiakan
sesuai dengan tema formulir. beberapa pilihan template dialog.
 Isi pertanyaan atau Kuis.  Silahkan pilih sesuai kebutuhan Form
yang akan Anda buat.
• Pada bagian Responses ini jawaban • Spreadsheet atau link Google Form
dari Form yang Anda buat terkumpul. bisa ditemukan pada Google Drive
• Anda bisa klik logo Spreadsheet Anda.
untuk mengumpulkan jawaban pada
lembar Spreadsheet.
Menurut Wikipedia, Blog (dari Tulisan-tulisan ini sering kali dimuat dalam urutan isi terbaru dahulu
kata web log) adalah bentuk sebelum diikuti isi yang lebih lama, meskipun tidak selamanya demikian.
aplikasi web yang berbentuk Situs web seperti ini biasanya dapat diakses oleh semua pengguna
tulisan-tulisan (yang dimuat Internet sesuai dengan topik dan tujuan dari si pengguna blog tersebut.
sebagai posting) pada sebuah
Blog mempunyai fungsi yang sangat beragam, mulai dari sebuah catatan
halaman web.
harian, media publikasi dalam sebuah kampanye politik, sampai dengan
program-program media dan perusahaan-perusahaan. Sebagian blog
dipelihara oleh seorang penulis tunggal, sementara sebagian lainnya oleh
Media blog pertama kali
beberapa penulis. Banyak juga blog yang memiliki fasilitas interaksi
SEJARAH BLOG

dipopulerkan oleh Blogger.com,


dengan para pengunjungnya, seperti menggunakan buku tamu dan kolom
yang dimiliki oleh Pyra Labs
komentar yang dapat memperkenankan pengunjungnya untuk
sebelum akhirnya diakuisisi oleh
meninggalkan komentar atas isi dari tulisan yang dipublikasikan, namun
Google pada akhir tahun 2003.
demikian ada juga blog yang bersifat sebaliknya (non-interaktif).
Semenjak itu, banyak terdapat
aplikasi-aplikasi yang bersifat Situs-situs web yang saling berkaitan berkat blog, atau secara total
sumber terbuka yang merupakan kumpulan blog sering disebut sebagai blogosphere. Bilamana
diperuntukkan kepada sebuah kumpulan gelombang aktivitas, informasi dan opini yang sangat
perkembangan para penulis blog besar berulang kali muncul untuk beberapa subjek atau sangat
tersebut. kontroversial terjadi dalam blogosphere, maka hal itu sering disebut
sebagai badai blog/Blogstrom.
Cara membuat Blog

o Ketik blogspot.com pada browser. pada halaman blog Anda.


o Klik Create Your Blog. o Silahkan klik Create New Post.
o Login ke akun email Anda. o Upload tulisan/photo/video sesuai
o Jika sudah login Anda akan masuk dengan selera Anda.
ke halaman pengisian informasi Blog o Jika sudah klik publish.
Anda.
o Ikuti langkah-langkahnya hingga
selesai.
o Jika sudah selesai Anda akan masuk
Menurut Wikipedia, Kinemaster mengusung tampilan yang cukup simple akan tetapi
KineMaster adalah sebuah menyimpan fitur yang cukup powerfull, Pada saat pertama kali
perangkat lunak ponsel pintar sobat membuka aplikasi ini, sobat hanya akan menemukan empat
SEJARAH KINEMASTER

yang khusus digunakan untuk tombol dengan background yang mendominasi tampilan awal
keperluan pengeditan video. aplikasi Kinemaster. Beberapa tombol utama yang disuguhkan
Perangkat lunak ini oleh aplikasi Kinemaster adalah tombol new project, setting, help
dikembangkan oleh Nex dan store fiturs.
Streaming. Perangkat lunak
Kinemaster merupakan aplikasi yang digunakan untuk pengolah
ini pertama kali dirilis pada
video. Dengan aplikasi ini sobat dapat membuat video hanya
tahun 2013 tepatnya pada
dengan menggunakan perangkat smartphone. Fitur – fitur yang
tanggal 26 Desember 2013.
ditawarkan sudah sangat lengkap layaknya sobat menggunakan
aplikasi editing video seperti Adobe Premiere, Windows Movie
Maker, Wondershare Filmora dan lain sebagainya. Beberapa fitur
Fitur-fitur Kinemaster :
Kinemaster yang dapat sobat gunakan untuk mengolah video
Project Asistant, Project antara lain sebagai berikut.
Media, Audio, Text, Tema,
Tool Editing.
Cara Menggunakan Kinemaster

1. Buka Play Store/App Store. 6. Persiapkan semua foto/video yang akan


diedit ke dalam satu folder.
2. Tulis KineMaster pada kolom Cari/Search.
7. Tentukan lagu yang akan digunakan untuk
3. Klik tombol instal dan tunggu hingga
backsong video.
download selesai (pastikan Anda memiliki
kuota/tersambung WiFi agar prosentase 8. Pastikan HP Anda cukup ruang agar saat
berjalan). pengeditan tidak terjadi crush/hang yang
menyebabkan Anda harus mengulang
4. Tunggu hingga proses download selesai.
editan Anda.
Lalu tekan tombol Open.
5. KineMaster siap digunakan.
Langkah – langkah editing :

 Buka aplikasi KineMaster.  Sebelum masuk ke


Untuk pengguna baru akan menu editing Anda akan
muncul kotak dialog seperti mendapat penawaran
ini. Klik OK KineMaster Premium.
Klik pada harga jika
 Akan muncul kotak dialog Anda berminat untuk
kembali tentang berlangganan, jika tidak
permission, klik tanda Silang.
memperbolehkan
KineMaster untuk  Klik Create New untuk
mengakses file di HP memulai editing.
Anda. Klik Allow.

 Slide hingga selesai


pada jendela
selanjutnya. Lalu klik
Start.
 Sebelum memulai editing, ada menu pilihan Ratio.
Sesuaikan dengan kebutuhan video apakah untuk
YouTube, IG TV, IG Feed, dll. Jangan lupa untuk
memilih Photo Display Mode agar foto/video yang
akan gunakan tidak terpotong. Lalu klik Next.
 Klik Create New.
 Pilih Ratio → Next.
 Pilih folder/album yang berisi materi untuk editing
 Pilih foto/video.
 Untuk kembali ke menu editing klik tanda silang
pada pojok kanan atas.
 Sebelum menambahkan Audio pastikan
garis merah berada di awal video agar Anda
tidak perlu menggeser audio ke awal video.
 Klik Audio untuk menambahkan lagu.
 Pilih Folders → Pilih folder/album yang dituju
→ → Pilih Audio → Klik tanda +.
 Edit audio pada menu trim/split sesuai
dengan kebutuhan dan panjang video.
 Klik Layer untuk menambahkan Media, Effect, Sticker, Text dan
Handwriting pada video Anda.
 Tuliskan deskripsi pada foto/video.
 Edit text pada menu editing text dengan cara klik pada layer tulisan.
 Klik tanda √ jika sudah selesai mengedit text.
 Klik tanda + yang ada diantara foto untuk menambahkan transisi.
 Pilih transisi sesuai dengan keinginan.
 Klik tanda √ jika sudah selesai memilih transisi.
 Lakukan pada setiap pergantian foto atau sesuai selera.
 Setelah selesai editing klik tombol export pada pojok kanan atas.
 Pilih Resolution dan Frame Rate video yang diinginkan.
 Sesuaikan Bitrate/besarnya file dengan menggeser tombol pada Low atau High.
 Klik Save as Video.

Tips: semakin tinggi Resolusi dan Bitrate semakin bagus hasil video.
Menurut Wikipedia, YouTube didirikan Menurut cerita yang berulang-ulang diterbitkan di media, Hurley dan Chen
oleh Chad Hurley, Steve Chen, dan mengembangkan ide YouTube pada bulan-bulan pertama tahun 2005 setelah
Jawed Karim, yang sebelumnya mengalami kesulitan saat berbagi video pesta makan malam di apartemen Chen di San
merupakan karyawan pertama
Francisco. Karim tidak datang ke pesta dan menolak pesta tersebut pernah terjadi,
PayPal. Hurley belajar desain di
sementara Chen berkomentar bahwa ide YouTube tercetuskan setelah pesta makan
Indiana University of Pennsylvania,
sementara Chen dan Karim belajar "tampaknya diperkuat oleh metode pemasaran yang terpusat pada menciptakan cerita
yang mudah dicerna konsumen.
SEJARAH YOUTUBE

ilmu komputer di University of Illinois


at Urbana-Champaign. Video pertama di YouTube berjudul Me at the zoo. Video ini menampilkan pendiri
pendamping Jawed Karim di Kebun Binatang San Diego. Video ini diunggah pada
YouTube berawal sebagai sebuah
tanggal 23 April 2005 dan masih ada sampai sekarang di situs ini.
perusahaan teknologi rintisan yang
didanai oleh investasi senilai $11,5 YouTube menawarkan uji beta pada Mei 2005, enam bulan sebelum peluncuran resmi
juta dari Sequoia Capital antara pada November 2005. Pertumbuhan situs ini meroket dan pada bulan Juli 2006,
November 2005 dan April 2006. Kantor perusahaan ini mengumumkan bahwa lebih dari 65.000 video diunggah setiap harinya
pertama YouTube terletak di atas dan situs ini menerima 100 juta kunjungan video per hari. Menurut data yang
sebuah restoran Jepang dan pizzeria dikumpulkan perusahaan riset pasar comScore, YouTube adalah penyedia video daring
di San Mateo, California. Nama utama di Amerika Serikat dengan pangsa pasar 43 persen dan lebih dari 14 miliar
domain www.youtube.com aktif pada video ditonton pada bulan Mei 2010. YouTube mengatakan bahwa sekitar video
14 Februari 2005 dan situs ini berdurasi total 60 jam diunggah setiap menit dan tiga perempat materialnya berasal
dikembangkan pada bulan-bulan
dari luar A.S. Situs ini menerima delapan ratus juta kunjungan unik setiap bulannya.
berikutnya.
Diperkirakan bahwa pada tahun 2007 YouTube mengonsumsi pita lebar yang sama
besarnya seperti seisi Internet tahun 2000. Alexa menempatkan YouTube sebagai situs
ketiga yang paling banyak dikunjungi di Internet, setelah Google dan Facebook.
Cara Membuat Channel YouTube

1. Ketik YouTube pada browser Anda lalu akan langsung muncul halaman pada gambar 1.
2. Klik Sign In dan masuk ke akun Anda.
3. Klik pada thumbnail akun lalu klik Create a Channel.
4. Masukkan nama untuk channel YouTube Anda. Lalu klik Create Channel.
5. Anda akan masuk pada halaman Channel YouTube Anda.
6. Untuk melengkapi profil dan deskripsi channel klik Customize Channel.
7. Untuk upload video silahkan klik Upload Video.
Jika sudah channel sudah di Klik ikon video lalu klik Upload Tulis detil video pada kolom Title
Customize akan tampak seperti video/Live Streaming. dan Description.
gambar di atas.

Tambahkan Element Video jika Bagian Checks disini untuk Jika sudah atur Visibility pada
diperlukan. mengecek apakah video Anda video Anda. Lalu klik Save untuk
terkena Copyright/Hak Cipta atau menyelesaikan langkah Upload
tidak. Video.
Saat proses upload selesai akan muncul kotak dialog seperti
pada gambar pertama. Klik icon copy untuk meng-copy link
video atau langsung klik icon aplikasi untuk langsung share
pada aplikasi tersebut.

Video yang telah diupload bisa dilihat pada menu Content atau
Videos pada halaman depan Channel,
Agar presentasi lebih Contohnya adalah seperti berikut :
praktis dan menarik. Ada
HYPERLINK PADA POWER

beberapa fitur PowerPoint


yang bisa digunakan,
salah satunya yaitu
Hyperlink.
Hyperlink adalah fitur yang
CARA MEMBUAT

digunakan untuk
menyambungkan kalimat
atau gambar agar
tersambung denga salah
satu slide.
POINT
Cara membuat Hyperlink
• Selesaikan semua slide PowerPoint Anda.
• Pilih Sub Judul atau letakkan gambar yang
akan di Hyperlink.
• Untuk hyperlink sub judul silahkan blok sub
judul yang akan di hyperlink.
• Lalu klik kanan dan pilih menu Hyperlink.
 Setelah memilih menu Hyperlink akan muncul
kotak dialog seperti disamping.
 Pilih menu nomor 2 yaitu Place at This Document
lalu pilih slide mana yang akan dihubungkan.
 Jika anda akan menghubungkan dengan folder,
document baru, email dan link web silahkan
memilih menu nomor 1, 3, atau 4.
 Sub Judul yang sudah di hyperlink akan berubah
warna dan bergaris bawah.
 Ulangi langkah-langkah tersebut sesuai
kebutuhan Anda.
Demikian rangkuman materi Teknologi
PGMIB/2020030066/SMT 3 Informasi semester 3.
PowerPoint ini saya buat guna memenuhi
tugas UAS semester 3.
RATIH IDA TRISTANTI

Terima Kasih.

Anda mungkin juga menyukai