Anda di halaman 1dari 9

BERFIKIR

KOMPUTASIONAL
1.Dicky Ardiansyah F(11)
2.Muhammad Rozan A(24)
PENGERTIAN
BERFIKIR KOMPUTASIONAL
Berfikir komputasional adalah metode menyelesaikan
persoalan dengan menerapkan teknik ilmu computer.
PONDASI
BERFIKIR KOMPUTASIONAL
Ada 4 pondasi yang dikenal dalam ilmu informatika,
yaitu:
1.Dekomposisi
2.Pengenalan Pola
3.Abstraksi
4.Algoritma
CONTOH BERFIKIR KOMPUTASIONAL
DALAM KEHIDUPAN SEHARI-HARI
• MENCUCI PAKAIAN PUTIH
Dekomposisi: Pada tahap awal kumpulkan pakaian
putih yg akan di cuci, ember dan memahami proses
pencucian

Pengenalan pola: Mengetahui pola dalam mencuci


pakaian putih dari memisahkan pakaian putih dengan
pakaian berwarna untuk dicuci,memperkirakan
detergen dan air yang akan dibutuhkan untuk
mencuci pakaian
CONTOH BERFIKIR KOMPUTASIONAL
DALAM KEHIDUPAN SEHARI-HARI
• MENCUCI PAKAIAN PUTIH
Abstraksi: Setelah mengetahui berapa banyak pakaian
putih yang kotor, kemudian akan dilanjutkan dengan
memahami pakaian yang kotor, menyatukan pakaian
ke dalam ember hingga mencucinya dan menjemurnya

Algoritma: setelah mengetahui langkah di atas dari


pemecahan mencuci pakaian putih melai dari memlah
pakaian, menyiapkan deterjen, alat mencuci,mencuci
hingga menjemur.
CONTOH 2
BERFIKIR KOMPUTASIONAL
• MEMBUAT JUS APEL
Dekomposisi: pada tahap awal membuat jus apel,
mari kita menyiapkan langkah-langkah untuk
memecahkah masalah dengan menyiapkan air, es
batu, apel hingga blender atau juicer

Pengenalan pola: pengenalan pola dengan memahami


dlm proses membuat jus apel dari memasukan bahan
menjadi satu didalam blender hingga menyalakan
blender tersebut
CONTOH 2
BERFIKIR KOMPUTASIONAL
• MEMBUAT JUS APEL
Abstraksi: sebuah pendangan beberapa apel yamng
dibutuhkan dalam membuat jus apel, memasukkan
apel di belender beserta air secukupnya dan
menyalakan

Algoritma: sesudah memahami polanya dari di atas,


masukan apel secukupnya ,air secukupnya hingga
menyalakan blender
MENGAPA
“Kita Harus Berpikir Secara
Komputasional”
• Beragam manfaat yang diperoleh dari berpikir
komputasional, antara lain:
-Membantu dalam memecahkan masalah yang
komplek melalui cara-cara yang sederhana
-melatih otak agar terbiasa berpikir secara logis,
kreatif, dan terstruktur
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai