Anda di halaman 1dari 8

Beriman kepada

malaikat
Di susun oleh : Kelompok 4
-Nabilla Novita Suci
-Nabila Tri Aulia
-M. Bagas Al Ghazian
PENDAHULUAN

A Pengertian beriman kepada


malaikat

B Tanda keimanan kepada malaikat

Perilaku keimanan kepada malaikat


C
dalam keseharian
A.Beriman kepada malaikat

Malaikat artinya makhluk Allah yang gaib dan diciptakan dari


cahaya menurut istilah.
Beriman kepada malaikat termasuk rukun iman yang kedua dan
hukumnya fardu'ain karena ia merupakan salah satu dari rukun
iman. Percaya akan adanya Malaikat tidak dapat dipisahkan dengan
percaya adanya Allah swt,dan rukun iman yang lainnya.

Sebagaimana sabda Rasulullah saw :


"Malaikat itu diciptakan dari cahaya."(HR.Muslim)
Dalil beriman kepada malaikat

‫ِر‬ ‫َش‬‫َب‬ ‫ْل‬‫ِل‬ ‫ى‬ ‫ٰر‬ ‫ْك‬ ‫ِذ‬ ‫اَّل‬‫ِا‬ ‫َي‬ ‫ِه‬ ‫ا‬ ‫َم‬ ‫َو‬ ‫َۗو‬‫ُه‬ ‫اَّل‬‫ِا‬ ‫َك‬‫ِّب‬ ‫َر‬ ‫َد‬ ‫ْو‬‫ُن‬ ‫ُج‬ ‫ُم‬‫َل‬ ‫َو َم ا َيْع‬
Artinya:
Dan tidak ada yang mengetahui bala tentara Tuhanmu kecuali dia sendiri.
Dan saqar itu tidak lain hanyalah peringatan bagi manusia (Surah Al-
Muddassir [74] :31)
Nama nama Malaikat
beserta tugasnya
1.Malaikat Jibril: menyampaikan Wahyu 5.Malaikat raqib : mencatat amal baik
kepada nabi 6.Malaikat Atid : mencatat amal buruk
2.Malaikat Mikail : membagikan rezeki dan 7.Malaikat Munkar : menanyai manusia di alam
mengatur turunnya hujan kubur
3.Malaikat Israfil : meniup terompet 8.malaikat nakit: menanyai manusia di alam
sangkakala kubur
4.Malaikat Izrail : mencabut nyawa 9.Malaikat Malik : menjaga pintu neraka
10.Malaikay Ridwan : menjaga pintu surga
B .Tanda keimanan kepada
malaikat
1.Meyakini kebesaran Allah
Malaikat yang selalu mematuhi perintah nya diciptakan Allah bersifat ghaib, membuat kita yakin adanya alam
yang tidak nyata/ghaib

2.Menambah ketaatan beribadah


dengan beriman kepada malaikat,kita senantiasa merasa selalu diikuti oleh malaikat yang selalu mengawasi
perbuatan manusia.

3.Membaca dan mengamalkan isi kandungan Al-Quran


Mengimani malaikat juga harus dibuktikan dengan rajin membaca Al-Qur'an dan mengamalkan isi kandungan
nya

4. Mengimani rukun iman yang lainnya


Enam rukun iman merupakan kesatuan yang tidak dapat dipisahkan, hal itu berarti seseorang yang hanya
beriman kepada malaikat menafikan iman kepada Allah, kitab-kitab, rasul, hari akhir, serta qada dan qadar maka
ia tidak dianggap beriman
C.Perilaku keimanan kepada malaikat
dalam keseharian
1.Rajin beribadah terutama sholat
Kita sadar bahwa ada malaikat yang menjaga kita setiap hari, maka kita akan dengan senang hati menjaga shalat kita.

2.Rajin membaca Al-Qur'an


Malaikat akan selalu senang ketika berada dekat dengan orang yang membaca Al-Qur'an

3.Senang bersedekah
Dengan bersedekah harta kita tidak akan berkurang, namun akan diganti lebih oleh Allah SWT dan akan dicatat amal
sedekahnya

4.Rajin menuntut ilmu


Rajinlah dan tekun dalam menuntut ilmu, baik itu ilmu agama ataupun ilmu pengetahuan umum,sebab malaikat akan
selalu bersama orang yang sedang menuntut ilmu
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai