Anda di halaman 1dari 15

Template Pitchdec

Dokumen ini berupa pemaparan yang memberikan gambaran


menyeluruh mengenai kegiatan bisnis. Pitch deck disusun dengan rinci
namun ringkas serta didesain menarik, sesuai identitas usaha, dan
terlihat profesional.
Slide 1 :
Cover
• Sampul depan memuat infomasi
merek/nama usaha, model bisnis, foto
produk (jik ada), logo bisnis, logo Polban,
logo prodi (jika ada), dan kelompok
• Membuat nama usaha yang bersifat
• Mudah diucapkan oleh target konsumen
• Mudah diingat oleh target konsumen
• Tidak memiliki makna negatif
• Jangan mirip dengan brand lain
• Tampilan dapat dikembangkan lebih
kreatif dan informasi lebih detail
Slide 2 : Latar Belakang Usaha

Fenomena • Berisikan informasi 5W+1H yang melatarbelakangi bisnis ini ada


• Fenomena dapat dihasilkan dari sebuah survey ataupun kajian literatur

Masalah • Identifikasi hasil dari evaluasi emphatize design thinking (define)


• Masalah yang perlu diberikan solusi

Peluang • Faktor eskternal/momen terciptanya kesempatan bagi entrepreneur


menawarkan jasa atau barang untuk mencapai tujuan yang dimiliki

Solusi
• Solusi yang dibentuk atas kesimpulan kondisi pasar tersebut. cth : segmen
pasar remaja membutuhkan metode penyembuhan mental health untuk
membantu dalam mengurangi adiksi media sosial
Slide 3 : profil bisnis

Slide ini berisikan informasi mengenai


profil bisnis yang terdiri dari :
1. deskripsi tentang perusahaan
bisnis,
2. Visi Misi Bisnis,
3. Noble Purpose (dampak adanya
bisnis anda kepada kebaikan
lingkungan/sosial/ekonomi),
4. Deskripsi produk
Slide 4 : Strategi Bisnis

Menjelaskan bagaimana
strategi perusahaan
merespon faktor internal
dan faktor esternal
Slide 5 : Model Bisnis
• Jelaskan
bagaimana strategi
bisnis di slide 4 bisa
menjadi value pada
model bisnis Anda
• Isilah 9 blok BMC
dengan baik dan
logis
Slide 5 : Konsep produk/jasa/jasa
• Jelaskan fitur
produk/jasa/trade
yang mampu
menyelesaikan
masalah konsumen
• (jika perlu) jelaskan
flowchart bagaimana
konsumen dapat
mengakses
produk/jasa/trade
Slide 6 : Struktur biaya tetap/tahun
• Hitung total biaya
tetap/tahun dan
distribusi biaya tetap
• Tambahkan link berisi
excel rincian biaya tetap
Slide 7 : Struktur biaya variable/tahun
• Hitung total biaya
variable/tahun dan
distribusi biaya tetap
• Tambahkan link berisi
excel rincian biaya
variable
Slide 8 : Perhitungan harga jual
• Tampilkan 2-3 skema
perhitungan harga
jual dengan
persentase mark-up
yang berbeda
Slide 9 : Analisis Kompetitor

Analisis dilakukan
kepada 3-5
kompetitor. Lalu
simpulkan pada slide
PPT, yang membuat
bisnis anda unggul
daripada kompetitor
yang lain, serta
kelemahan bisnis
anda.
Slide 10 : Profil Tim
• Menjelaskan siapa saja
anggota yang terlibat
dan kekuatan masing-
masing anggota dalam
menjalankan bisnis ini.
Slide 10 : Profil Tim
• Menjelaskan siapa
saja anggota yang
terlibat dan kekuatan
masing-masing
anggota dalam
menjalankan bisnis
ini.
Slide 11 : Milestone
bisnis

• Proyeksi bisnis ini berkembang pada


periode tahun-tahun berikutnya. Suatu
impian/ambisi yang ingin diraih dalam
perkembangan waktu (time frame).
Slide ini menunjukan tingkat keseriusan
bisnis akan dibangun dalam jangka
waktu lama. Minimal 5 tahun untuk
periode milestone
Slide 12 : Closing
• Slide ini merupakan
closing statement /
penutup rangkaian
presentasi pitchdeck
diakhiri dengan
motivasi / alasan kuat
mengapa ide ini perlu
ada

Anda mungkin juga menyukai