Anda di halaman 1dari 27

RANUP SIGAPU

Orphan Kafalah Program


(OKP)
ZZZ1461 Pidie
LEMBAGA DONOR
ISLAMIC DEVELOPMENT BANK (ISDB)
ORGANIZATION OF ISLAMIC COMFERENCE (OIC)
BAITULMAAL MUAMALAT (BMM)
PENDAHULUAN
 Latar Belakang
 Perkembangan Orphan Binaan BMM

 Tujuan

 Visi & Misi

 Kriteria Peserta Orphan

 Jenis Fasilitas

 Total Jumlah Orphan

 Romantisme Sejarah
LATAR BELAKANG
1. Gempa dan Tsunami yang menerjang Aceh pada 2004
silam telah membuat ribuan anak Aceh menjadi yatim
kehilangan sanak saudara dan tempat tinggal.
2. Organization of Islamic Comference (OIC) dan Islamic
Development Bank (IsDB) bekerja sama membantu
anak-anak yang kehilangan orang tua.
3. Laznas Baitulmaal Muamalat (BMM) bersama Islamic
Development Bank (IsDB) melakukan pogram
pemberian beasiswa bagi anak yatim korban Tsunami
dan Konflik di Aceh
TUJUAN
 Membantu anak Yatim/ Yatim Piatu Korban Musibah
Gempa dan Tsunami
 Menyalurkan Beasiswa Pendidikan

 Menyalurkan Biaya Fasilitas Kesehatan

 Memberikan Edukasi, Konseling dan Training

 Mengembangkan Potensi yang dimiliki Yatim/ Yatim


Piatu
 Menyediakan Pengasuh (Tutor) untuk Pembinaan dan
Pengawasan Program
VISI & MISI
Visi
“ Menjadikan Anak Yatim/ Yatim Piatu Aceh Yang Sehat,
Cerdas, Kuat dan Terampil dan Mandiri Pada Masa
Hadapan”

Misi
“ Memberikan Bantuan Kebutuhan Pokok Anak Yatim/
Yatim Piatu Agar Memiliki Badan Sehat, Jiwa Bersih,
Taat Beribadah, Berpendidikan dan Memiliki Prestasi
Akademik di Sekolah Maupun di Masyarakat”
KRITERIA PESERTA OPRHAN
 Yatim atau Yatim Piatu
 Laki-laki dan Perempuan

 Sekolah Formal

 Pendapatan Keluarga di Bawah 1 Juta Perbulan

 Usia 3 Sampai dengan 18 Tahun Atau Pendidikan PAUD


sampai Pendidikan SMA
 Sehat Mental
JENIS FASILITAS BANTUAN

Fasilitas Bantuan Biaya Makan


Koordinator/ Tutor
Verifikasi

Rumah Yatim/
Persiapan Adm 1 Yatim Piatu
Minggu
Kartu SharE Bank
Muamalat Aceh
(Saldo)

Mesjid
Penyerahan Kartu Wali Yatim
SharE Tokoh masyarakat
Dokumentasi
FASILITAS BANTUAN BIAYA PENDIDIKAN

Pengasuh/ Pihak
Tutor Sekolah
Kebutuhan
Biaya Yatim

School Kit
Buku
SPP

Transfer Dana Ke
Tanda Terima/
Rek. Sekolah
Kwitansi
FASILITAS BANTUAN BIAYA
KESEHATAN

Kerja Sama Lembaga Koord. Program


Medis dengan BMM

1. Jenis Penyakit
Pengasuh/ Tutor
2. Tanggal Kejadian
3. Langkah Pengobatan
4. Tempat Berobat
5. Perkiraan Biaya Dokumen Orphan
Sakit (Foto)

Proses Transfer dana Laporan Berobat


Ke Rek SharE
FASILITAS BIAYA EDUKASI, KONSELING DAN
TRAINING
Kord. Program Beserta
Staf

Keterampilan Keterampilan
Tehnik Seni
Keterampilan
Umum

1. Reparasi Elektronik 1. Seni Tari


2. Reparasi Komputer 2. Seni Musik
3. Reparasi otomotif 3. Seni Drama
1. Training Menjahit
2. Training Memasak
3. Training Bertani

Mencari Unit
Kerja Evaluasi Keberhasilan
PERKEMBANGAN ORPHAN BINAAN
BMM
1. Pada Tahun 2006 Orphan Kafala Program (OKP) Pidie Berdiri
dibawah Payung HukumBaitulmaal Muamalat (BMM) dan Terus
Mendampingi Yatim/ Yatim Piatu Sekarang 2020 dengan Kode
Daerah Pembinaan YTM 002 Pidie dan sekarang Berubah Menjadi
ZZZ 1461 Pidie.
2. Jumlah Yatim/ Yatim Piatu Korban Tsunami dan Konflik pada
Tahun 2006 mencapai Angka 3025 Meliputi Dua Wilayah
Pembinaan Pidie dan Aceh Utara
3. Perbulan Jumlah Yatim/ Yatim Piatu yang tertampung dalam OKP
ZZZ 1461 Pidie sebanyak 625 orang Mulai Tahun 2007.
4. Dari Periode 2007 sampai Periode 2020 Lebih Kurang sudah ada
2000 Yatim/ Yatim Piatu Yang sudah dibantu
5. Yatim/ Yatim Piatu yang Lulus Sekolah (SMA), Bekerja dan
Menikah, Maka akan dikeluarkan dari Pogram Karena sudah
selesai Kontrak Bantuan.
No Wilayah Orphan Per Tutor Total

1 Grong-Grong 36
Teubeng 31 109
625
Bambi 32
2 Kota Sigli 47
Tijue 18 90
Lampoh Saka 25
3 Delima 14
33
Krueng Seumideun 19
4 Glumpang Tiga 30
68
Mutiara 38
5 Kembang Tanjong 46
69
Glumpang Baro 23
6 Simpang Tiga 39 39
7 Pineung 30
Krueng Dayah 29 81
Guci Rumpong 22
8 Trienggadeng 31
68
Pante Raja 37
9 Meurah Dua 34
68
Meureudu 34
AKTIVITAS BINAAN ORPHAN 2020

Aktivities Januari Februari Maret

Home Visit 428 433 411

School Visit 28 44 65

Group Visit 353 360 361


ORPHAN AKTIF APRIL 2020 / SUSPENDED

No Donatur Januari Februari Maret

King Abdullah
1 377 377 373

Ibrahim Al-Tahsan
2 100 100 97

Total
477 477 470
TABULASI KEUANGAN MASUK BULAN

No Donatur Rupiah/ Bulan


1 King Abdullah 300.000 X 377 113.100.000

2 Ibrahim Al-Tahsan 300.000 X 100 30.000.000

Total 143.100.000
ANAK YATIM KORBAN TSUNAMI
DENGAN RAJA ABDULLAH BIN ABDUL
AZIZ
ANAK YATIM YANG MENDAPATKAN UNDANGAN
IBADAH HAJI DARI RAJA ARAB PADA TAHUN 2014
PROFIL ORPHAN PRESTASI
Name : Tazkiatun Nufus Binti Jamaluddin
Place & Date Of Birth : Drien, 12-10-2003
Education : SMAN 1 Peukan Baro
Level : II/IPA/4
Ambition : Guru
Hobby : Pidato
Address : Drien
Telephone : 085260133252
Prestasi : Peringkat 1 Tahun 2019
NAME : Risma Mulya Binti Muhammad
DATE OF BIRTH : Rambayan, 10/08/2003
EDUCATION : SMAN 1Mutiara
LEVEL : II
GOAL : Dokter
HOBBY : Membaca
ADDRESS : Rambayan Kupula. Kec. Peukan Baro, Pidie
TELEPHONE : 082367532529
ROMANTISME SEJARAH
TRAINING REPARASI MOTOR
16 JANUARI-15 MARET 2020
ASUPAN GIZI YATIM
10-18 JANUARI 2020
TAFAKKUR ALAM
HOME VISIT
SCHOOL VISIT
TEAM WORK ZZZ 1461 PIDIE
Empowerment Manager
Jahidin

Project Manager Coordinator Pidie


M. Afrizal Rizky Syarifuddin

Program and Databese Finance and Adminitration


Zikrillah Habibi
GEUNASEH

Anda mungkin juga menyukai