Anda di halaman 1dari 8

MEKANIKA FLUIDA

(Fluid Mechanics)
TSI 251/ 3/P SKS

TEKANAN DALAM TINGGI TEKAN


TEKANAN ABSOLUT DAN TEKANAN ALAT
BAROMETER, PYZOMETER, MANOMETER
Contoh soal

Dr. Ir. Nurhamidah, MT, MEngSc


Jurusan Teknik Sipil - Fakultas Teknik
UNIVERSITAS ANDALAS
2020
MANOMETER
• SOAL 1

Sebuah manometer dipasang pada pipa primer untuk memantau tekanan air
seperti pada gambar berikut ini. Hitung besar tekanan air yang berada pada
tangki A.

p1  p 2

13600  9,8  1  1000  9,8  0,7  p A

p A  126,42kN / m 2

2
• SOAL 2

Air raksa (S = 13,6) digunakan dalam manometer untuk mengukur tekanan air
dalam pipa A. Hitunglah tekanan air bila pembacaan manoneter seperti gambar di
bawah
Buat garis horisontal melalui permukaan air raksa di titik
(1), maka p1 = p2 dan p3 = p4 = pA

pA + 0,1airg = 13,6 airg 0,24

pA + 0,110009,8 = 13,6 10009,8 0,24

pA = 31007,2 N/m2 = 31,0072 kPascal

3
1. SOAL 3
2. Suatu pipa berbentuk U berisi air raksa (S = 13,6), kedua ujungnya
terbuka dan berhubungan dengan udara luar. Jika air diisikan pada
kaki kiri sampai setinggi 1 m di atas permukaan air raksa, hitunglah
perbedaan tinggi permukaan air raksa pada kedua kaki pipa
tersebut.
Jawab :

p1 = p 2
1000 x 9,8 x 1 = 13,6 x 1000 x 9,8 x h
1m air
h = 0,0735 m = 7,35 cm
h
1 2
air raksa

4
SOAL 4
Suatu manometer digunakan untuk mengukur tekanan pada pipa
distribusi air minum seperti gambar di bawah. Hitunglah besarnya
tekanan air dalam pipa tersebut.
Jawab :

p1 = p 2
13,6 x 1000 x 9,8 x 1 =
1000 x 9,8 x 0,7 + p
1 2 p = 126.420 N/m2
p = 126,42 kN/m2

5
SOAL 5

Manometer di bawah (gambar a) digunakan untuk mengukur tekanan air dalam pipa. Berapakah
tekanan air dalam pipa bila h1 = 20 cm dan h2 = 67 cm?.

Jawab :
p1 = p 2
pair + 1000 x 9,8 x 0,2 = 13,6 x 1000 x
9,8 x 0,67
pair = 87.337,6 N/m2

Air

1 2
Air raksa

6
SOAL 6
Pada gambar b) di bawah, pipa A berisi cairan dengan S = 0,75 dan pipa B
berisi cairan dengan S = 1. Jika air raksa digunakan sebagai cairan dalam
manometer, hitunglah perbedaan tekanan A dan B.
Jawab :

p1 = p 2
pA + 0,75 x1000 x 9,8 x 0,64 = pB +
13,6x 1000 x 9,8 x 0,2 + 1000 x
9,8 x 0,12
pA - pB =23.128 N/m2

1 2 Air raksa

7
Being humble doesn’t mean you are poor

Anda mungkin juga menyukai