Anda di halaman 1dari 39

Perhatikan !

Indonesia memiliki wilayah yang sangat luas dengan


kondisi alam yang berbeda-beda. Kenampakan alam
Indonesia terdiri dari pantai, dataran rendah, dan
pegunungan. Perbedaan lingkungan alam itu
menyebabkan perbedaan kegiatan penduduk dan
sumber daya alam yang ada.
PANTAI, DATARAN TINGGI/PEGUNUNGAN,
DAN DATARAN RENDAH

PANTAI DATARAN TINGGI DATARAN


RENDAH
PANTAI

Daerah yang langsung


berbatasan dengan lautan
CIRI – CIRI PANTAI
Tanahnya berpasir
Terdapat tanaman
yang memiliki
akar napas
Bakau/mangrove
Terdapat
kerang mutira
dan terumbu
karang
SUMBER DAYA ALAM PANTAI
GARAM
 Pantai merupakan lokasi produksi
garam
 Garam dihasilkan dari air laut
yang dialirkan ke kolam
penampungan kemudian
dikeringkan
POHON BAKAU/MANGROVE
Berfungsi sebagai
penyeimbang ekosistem
Melindungi pantai dari
terjangan ombak dan
pasang suru air laut
POHON KELAPA
Berfungsi sebagai penahan erosi pantai
Buah kelapa sebagai minuman yang menyegarkan
RUMPUT LAUT
Sebagai makanan yang kaya untuk
kesehatan
MANFAAT PANTAI UNTUK
KEHIDUPAN MANUSIA
 Tempat rekreasi
 Mencegah air laut langsung membanjiri
daratan
 Habitat dari hewan dan tumbuhan yang
hidup di air
 Tempat usaha pengolahan garam
MATA PENCHARIAN DI PANTAI
NELAYAN
PETANI GARAM
PETANI RUMPUT LAUT
TUMBUHAN YANG COCOK DI TANAM DI DAERAH PANTAI

Bakau/Mangrove Pandan Pohon Kelapa


DATARAN TINGGI
Permukaan bumi yang ketinggiannya di
atas 500 meter di atas permukaan laut.
CIRI-CIRI DATARAN TINGGI
Beriklim Sejuk
Pertanian dibuat secara
terasering
Curah hujan rendah
Memiliki Cadangan Air yang Banyak
SUMBER DAYA ALAM DI
DATARAN TINGGI
PERKEBUNAN

TEH KOPI STROBERI


Tambang Batu Kapur
Manfaat Dataran Tinggi
Untuk usaha perkebunan bunga, sayuran, dan
tanaman industri.
Sebagai tempat peristirahatan, camping, dan wisata
alam.
Sebagai daerah perlindungan hewan dan tumbuhan
agar tidak punah.
MATA PENCARIAN PENDUDUK
DAERAH DATARAN TINGGI
PEKERJA PERKEBUNAN

Buruh kebun teh


Pekerja Tambang Batu Kapur
TUMBUHAN YANG COCOK DI TANAM DI DATARAN TINGGI

Teh Buah-buahan Sayur-sayuran


DATARAN RENDAH
Permukaan bumi yang datar dengan ketinggian
kurang dari 200 meter di atas permukaan laut
Ciri-Ciri Dataran Rendah
Tanahnya relatif datar
Tersedia air yang cukup untuk
kehidupan
MANFAAT DATARAN RENDAH
Pemukiman penduduk
Kegiatan industri
Pertanian
MATA PENCAHARIAN PENDUDUK DI
DATARAN RENDAH

Pertanian Industri Peternakan


TUMBUHAN YANG COCOK DI TANAM DI DATARAN RENDAH

Padi Jagung Pohon Kelapa


Pantai, Dataran Tinggi, dan Dataran Rendah
 Pantai adalah daerah yang langsung berbatasan dengan lautan
 Mata pencaharian daerah pantai : Nelayan, petani garam, petani rumput laut.
 Dataran Tinggi adalah permukaan bumi yang ketinggiannya di atas 500 meter
di atas permukaan laut.
 Mata pencaharian daerah dataran tinggi : buruh kebun teh, pekerja tambang
kapur.
 Dataran rendah adalah permukaan bumi yang datar dengan ketinggian
kurang dari 200 meter di atas permukaan laut.
 Mata pencaharian daerah dataran rendah : pertanian, industri, peternakan.

Anda mungkin juga menyukai