Anda di halaman 1dari 1

Persyaratan untuk diangkat dalam Jabatan Fungsional Pranata Komputer : Pranata Komputer Terampil a. b.

berijazah serendah-rendahnya SLTA/D-1 sesuai dengan kualifikasi yang ditentukan menduduki pangkat serendah-rendahnya Pengatur Muda, golongan ruang II/a

c. lulus pendidikan dan pelatihan fungsional dibidang TI, kecuali bagi yang memiliki Diploma bidang TI d. setiap unsur penilaian pelaksanaan pekerjaan (DP3) sekurang-kurangnya bernilai baik dalam 1 (satu) tahun terkahir e. usia setinggi-tingginya 5 (lima) tahun sebelum mencapai usia pensiun dari jabatan terakhir yang dipangkunya

Pranata Komputer Ahli a. b. c. berijazah serendah-rendahnya S-1/Diploma-IV sesuaidengan kualifikasi yang ditentukan menduduki pangkat serendah-rendahnya Penata Muda, golongan ruang III/a lulus pendidikan dan pelatihan fungsional dibidang TI, kecuali S-1/D-IV bidang TI

d. setiap unsur penilaian pelaksanaan pekerjaan (DP3) sekurang-kurangnya bernilai baik dalam 1 (satu) tahun terkahir e. usia setinggi-tingginya 5 (lima) tahun sebelum mencapai usia pensiun dari jabatan terakhir yang dipangkunya

Kelengkapan berkas a. b. c. surat permohonan menjadi Pranata Komputer (contoh) fotokopi ijazah yang dilegalisasi oleh pejabat yang berwenang fotokopi surat keputusan kenaikan pangkat terakhir

d. fotokopi surat lulus pendidikan dan latihan fungsional pranata komputer yang dilegalisasi oleh pejabat yang berwenang, kecuali bagi yang memiliki ijazah bidang TI e. f. fotokopi daftar penilaian dan pelaksanaan pekerjaan (DP3) satu tahun terakhir mengisi surat rekomendasi sesuai dengan formulir anak lampiran 2(contoh)

Anda mungkin juga menyukai