Anda di halaman 1dari 13

BLOK 5

ALERGI IMUNOLOGI INFEKSI

PENDAHULUAN
Blok ini merupakan blok 5 dari kurikulum berbasis kompetensi dengan metode PBL ( Problem Based learning) Terdiri dari 7 SKS

Waktu 7 minggu ( 6 minggu kegiatan dan 1 minggu evaluasi )

TUJUAN UMUM

Mahasiswa mampu memahami dan menjelaskan tentang mekanisme pertahanan tubuh dalam keadaan fisiologis maupun patologis.

TUJUAN KHUSUS
Mampu menjelaskan dasar2 Imunologi Mampu menjelaskan dasar2 sistem imun Mampu menjelaskan dasar- dasar reaksi hipersensitivitas dan prinsip therapi Mampu menjelaskan dasar2 Infeksi Mampu menjelaskan dasar2 penyebab infeksi

TOPIC TREE
Dasar dasar Imunologi Sistem Imunologi Hypersensitivitas Dasar dasar Infeksi Penyebab Infeksi

DASAR- DASAR IMUNOLOGI


Antigen Antibodi Sitokin
Sistem komplement

SISTIM IMUM
Sistim Imun spesifik dan Non-spesifik Komponen sistim imun Pemeriksaan sistim imun

HIPERSENSITIVITAS
Reaksi hipersensitivitas tipe I V Imun Komplek Prinsip dasar therapi Alergi-Imunologi

DASAR-DASAR INFEKSI
Terminologi Infeksi Patofisiologi Infeksi Dasar therapi Infeksi

PENYEBAB INFEKSI
Non-Patogenik Patogenik :
Virus Bakteri Jamur Parasit

FORMAT AKTIVITAS
Diskusi tutorial Belajar mandiri Kuliah pakar Praktikum Skill Lab Konsultasi pakar

PENILAIAN
Nilai proses ( 40 % ), Nilai akhir ( 60 % ) Nilai proses : - Sikap - Motorik - Diskusi

Anda mungkin juga menyukai