Anda di halaman 1dari 5

Memulai CorelDraw 11

Untuk mulai bekerja menggunakan program CorelDraw 11, terlebih dulu memanggil program tersebut. Untuk memanggil programnya adalah sebagai berikut: Klik menu Start ~ ll !rograms ~ !rogram "ra#is ~ Corel Draw ~ Colerdraw 11 $aka program CorelDraw akan mun%ul seperti berikut:

&ampilan CorelDraw 11 ' Title Bar $emberi in#ormasi tentang nama #ile dan aplikasi yang sedang dibuka. !ada ujung pojok kanan atas terdapat tombol $a(imi)e *utton untuk membuat tampilan CoreDraw satu layar penuh, $inimi)e button untuk meletakkan program pada &askbar menu, sedangkan Close button untuk mengakhiri program. 'Menu Bar $enu *ar adalah barisan menu yang terdiri dari +ile, ,dit, -ayout, &ype, ,lement, Utilities, .iew, /indow dan 0elp. Semua perintah'perintah terdapat pada menu menu tersebut. ' Standard Tool Bar !erintah 1 perintah yang sering digunakan dapat juga diakses melalui Standard &ool *ar. !ada Standard &ool *ar terdapat i%on 1 i%on perintah yang sering kita gunakan, misalnya untuk membuat #ile baru,

membuka #ile, menyimpan, men%etak dan sebagainya. 0anya dengan klik sekali pada i%on yang dimaksud maka perintah akan langsung dijalankan oleh CorelDraw. ' Property Bar !roperty *ar merupakan baris perintah yang unik, karena tampilannya akan selalu berubah dan perintah' perintah yang ada didalamnya akan menyesuaikan dengan i%on yang sedang akti# pada tool *o(. $isalnya tool *o( sedang akti# pada 2oom &ool, maka akan memun%ulkan property dari 2oom tool, demikian juga dengan tooltool yang lain. Disini kita akan dapat lebih %epat dalam mengakses perintah'perintah yang berhubungan dengan tool yang sedang akti#. ' Horizontal Ruler ber#ungsi untuk membantu kita dalam membuat desain dengan ukuran yang tepat. karena terdapat mistar hori)ontal dengan satuan ukuran yang dapat kita ubah sewaktu'waktu. ' Printable Area merupakan area dimana desain kita diletakkan untuk di%etak. Untuk mendesain kita boleh di luar printable area, namun ketika akan di%etak maka harus dimasukkan ke printable area tersebut. ' Color Palette /arna merupakan unsur penting dalam sebuah desain gra#is. Corel Draw memberikan berbagai kemudahan untuk mengakses dan memilih berbagai model warna. Kita dapat mengakses tool'tool warna melalui on's%reen %olor palette, Color dialog bo(, maupun Color 3oll'upuntuk memilih warna isi, outline, kertas dan lain' lain. 4amun langkah yang ter%epat untuk mengakses warna adalah melalui 5n's%reen %olor palette yan gtesedia di sebelah kanan window. ' Tool Box $erupakan barisan i%on yang menyimpan berbagai ma%am perintah untuk pembuatan obyek dasar, editing obyek, e#ek'e#ek interakti# dan lain lain.

6ang perlu diperhatikan pada setiap bagian window Corel Draw adalah, kita dapat mengakses suatu perintah melalui berbagai %ara yang kita sukai. $isalnya untuk membuat #ile baru, dapat memalui menu bar, tool bar, maupun menggunakan perintah Short Cut. &ool *o( merupakan sarana utama pada Corel Draw. &ool *o( menyimpan berbagai perintah perintah untuk membuat obyek dasar, editing obyek, memberikan e#ek'e#ek interakti# dan lain'lain. "b. &oolbo( lat'alat yang ada dalam tool bo(: 1. !i%k tool: digunakan untuk memilih gambar. 7. Shape tool: untuk merubah bentuk obyek se%ara halus. 8. Kni#e tool: untuk memotong obyek. 9. ,raser tool: untuk menghapus bagian obyek :. Smudge brush: untuk mengubah bagian garis outline pada obyek dengan %ara draging. ;. 3oughen brush: digunakan untuk mengubah bagian ouline pada garis <ektor dari obyek. =. +ree trans#orm tool: digunakan untuk memutar obyek dengan bebas >. 2oom tool: dipergunakan untuk memperbesar tampilan obyek. ?. 0and tool: digunakan untuk memindah tampilan obyek. 1@. +ree hand tool: digunakan untuk menggambar kur<e dengan satu segment. 11. !olyline tool: digunakan untuk menggambar garis dan kur<e. 17. +reehand tool: dipergunakan untuk membuat garis bebas. 18. *e)ier tool: untuk membuat garis lurus. 19. 8 !oint %ur<e: digunakan untuk membuat kur<e dengan tiga point, dengan %ara drag dari point 1 lepas pada point 7 kemudian klik pada point ke 8 untuk mengakhiri pembuatan kur<e. 1:. rtisti% media tool: untuk membuat garis dengan gaya artisti%, pada pilihan ini terdapat 8 pilihan yaitu *rush, Sprayer %alligraphi% dan pressure.

1;. Dimension tool: untuk membuat garis yang dilengkapi dengan nilai dan satuan pengukuran. 1=. Antera%ti<e %onne%tor tool: adalah tool yang digunakan untuk menggabungkan dua buah obyek dengan garis. 1>. 3e%tangel tool: untuk membuat obyek kotak.

1?. 8 !oint re%tangle: pilihan ini digunakan untuk membuat obyek kotak dengan tiga point dengan %ara drag dari point 1 lepas pada point 7 dan klik pada point 8 sebagai akhir pembuatan obyek kotakB ragtangle. 7@. ,llipse: digunakan untuk membuat obyek berbentuk lingkaranB ellips dengan %ara melakukan draging. 71. 8 !oint ellipse: digunakan untuk membuat lingkaran dengan titik point dengan %ara draging dari point satu sebagai awal. -epas pada point ke 7 dan lepas pada point ke 8 sebagai akhir dari pembuatan lingkaran. 77. !olygon tool: untuk membuat obyek polygon Cobyek dengan banyak sudutD. 78. Spiral tool: untuk membuat obyek Spiral. 79. "raph paper tool: untuk membuat obyek dengan bentuk gabungan otak hingga 4ampak seperti obyek table. 7:. *asi% shapes: untuk membentuk obyek bentuk dasar yang sudah disiapkan system CrowelDraw 11. 7;. rrow shapes: untuk membuat obyek bentuk anak panah dengan berbagai bentuk dan pola, arah dan beberapa pola ujung panah.

7=. +low%hart shapes: untuk penyusunan obyek +low%hartBdiagram dengan bentuk #low%hart. 7>. Star shapes: untuk membuat obyek bentuk bintang. 7?. Callout tool: untuk membuat obyek guna memberikan keterangan pada sebuah obyek lain. 8@. &e(t tool: untuk membuat obyek bentuk artisti% te(t atan pharagra# te(t. 81. Antera%ti<e blend tool: untuk membuat penggandaan obyek hingga mendekati bentuk obyek terakhir. 87. Antera%ti<e %ounter tool: untuk membuat penggandaan obyek dengan ukuran yang berbeda. 88. Antera%ti<e en<lope tool: untuk membuat obyek dengan mengikuti pola yang diinginkan. 89. Antera%ti<e e(trude tool: untuk membuat obyek dengan e#ek tiga dimensi berdasarkan obyek dasar. 8:. Antera%ti<e drop shadow: untuk membuat obyek dengan e#ek bayangan. 8;. Antera%ti<e transparen%y: tool untuk membuat obyek dengan #ill bentuk transparan terhadap obyek yang ada di belakangnya. 8=. ,yedropper tool: dipergunakan untuk mengetahui presentase warna yang digunakan untuk #ill dari suatu obyek. 8>. !aintbu%ket tool: tool yang digunakan untuk menyalin warna #ill setelah menggunakan #asilitas eyedropper tool. 8?. Antera%ti<e #ill tool: untuk mengatur warna #ill se%ara intera%tii<e. 9@. &he intera%ti<e mesh tool: dipergunakan untuk menerapkan mesh grid pada obyek.

91. +ill tool: untuk mengatur warna #ill dan suatu obyek. 97. 5utline tool: tool yang digunakan untuk merubah bentuk 5utline, warna, ketebalan outline dari suatu obyek. ' Vertical Scrool Bar !enggulung halaman se%ara <erti%al. nda dapat menggeser s%rool bar ke atas dan kebawah untuk memperluas lembar kerja atau untuk melihat bagian tertentu dari gambar yang belum terlihat. ' Vertical Ruler .erti%al ruler ber#ungsi untuk membuat garis bantu <erti%al. Horizontal Scrool Bar penggulung halaman se%ara horisontal. nda dapat menggeser hori)ontal s%rool bar untuk melihat bagian kanan atau bagian kiri laembar kerja yang belum terlihat. ' Statu! Bar $emberikan in#ormasi tentang operasi yang sedang dilakukan, koordinat posisi mouse berada dan juga in#ormasi tentang warna pada obyek yang sedang diakti#kan, baik warna #ill maupun outline.

Anda mungkin juga menyukai