Anda di halaman 1dari 48

ENERGI, USAHA, DAN DAYA

Oleh
Drs. Pristiadi Utomo, M.Pd.
Tujuan mempelajari usaha dan energi adalah agar kalian dapat
membedakan konsep energi, usaha, dan daya serta mampu
mencari hubungan antara usaha dan perubahan energi, sehingga
dapat bermanfaat bagi kehidupan sehari-hari.

Matahari sebagai sumber energi utama sangat dibutuhkan bagi segala kehidupan di bumi. Energi
matahari dapat ditangkap secara langsung oleh solar sel. Aliran konveksi udara dapat menyebabkan
angin yang dapat memutarkan kincir angin. Energi putaran kincir dapat dimanfaatkan untuk
memutar mesin-mesin penggilingan atau bahkan turbin pembangkit listrik. Di ndonesia yang kaya
akan gunung api dapat memanfaatkan energi panas bumi !geotermal" yang melimpah untuk
#epeda motor memerlukan bahan bakar bensin untuk dapat bergerak di jalan. #etelah
mesin dihidupkan gaya mesin mendorong sepeda motor bergerak. #elama berpindah
tempat dikatakan sepeda motor melakukan usaha. $saha sepeda motor adalah
perubahan energi kinetik yang dilakukan sepeda motor.
%usur yang terentang mengandung energi potensial. &etika anak panah dilepaskan,
energi potensial tersebut berubah menjadi energi kinetik yang dipakai anak panah
untuk bergerak. 'ukum kekekalan energi mekanik dipenuhi oleh anak panah selama
bergerak. Energi dan usaha adalah besaran yang belum terukur (aktunya. Daya
sudah menyertakan kuantitas (aktu karena daya adalah energi tiap satuan (aktu.
mencukupi kebutuhan energinya .
A. Usaha
)erhatikanlah gambar orang yang sedang menarik balok sejaruh d meter* +rang tersebut dikatakan
telah melakukan kerja atau usaha. ,amun perhatikan pula orang yang mendorong dinding tembok
dengan sekuat tenaga. +rang yang mendorong dinding tembok dikatakan tidak melakukan usaha
atau kerja. Meskipun orang tersebut mengeluarkan gaya tekan yang sangat besar, namun karena
tidak terdapat perpindahan kedudukan dari tembok, maka orang tersebut dikatakan tidak melakukan
kerja.
-ambar.
$saha akan bernilai bila ada perpindahan
&ata kerja memiliki berbagai arti dalam bahasa sehari-hari, namun dalam fisika kata kerja diberi
arti yang spesifik untuk mendeskripsikan apa yang dihasilkan gaya ketika gaya itu bekerja pada
suatu benda. &ata /kerja/ dalam fisika disamakan dengan kata usaha. &erja atau $saha secara
spesifik dapat juga didefinisikan sebagai hasil kali besar perpindahan dengan komponen gaya yang
sejajar dengan perpindahan.
0ika suatu gaya 1 menyebabkan perpindahan sejauh s, maka gaya 1 melakukan usaha sebesar 2,
yaitu
)ersamaan usaha dapat dirumuskan sebagai berikut.
2 3 1 . s
2 3 usaha !joule"
1 3 gaya yang sejajar dengan perpindahan !,"
s 3 perpindahan !m"
0ika suatu benda melakukan perpindahan sejajar bidang
horisontal, namun gaya yang diberikan membentuk sudut
terhadap perpindahan, maka besar usaha yang dikerjakan pada
benda adalah .
2 3 1 . cos . s
Kerja Mandiri
4. #ebuah benda meluncur di atas papan kasar sejauh 5 m, mendapat perla(anan gesekan dengan
papan sebesar 467 ne(ton. %erapa besarnya usaha dilakukan oleh benda tersebut.
8. -aya besarnya 97 ne(ton bekerja pada sebuah gaya. Arah gaya membentuk sudut :7
o
dengan
bidang hori;ontal. 0ika benda berpindah sejauh 57 m. %erapa besarnya usaha <
=alu bagaimana menentukan besarnya usaha, jika gaya yang diberikan tidak teratur.
#ebagai misal, saat 5 sekon pertama, gaya yang diberikan pada suatu benda membesar dari 8 ,
menjadi 6 ,, sehingga benda berpindah kedudukan dari : m menjadi 48 m. $ntuk menentukan
kerja yang dilakukan oleh gaya yang tidak teratur, maka kita gambarkan gaya yang sejajar dengan
perpindahan sebagai fungsi jarak s. &ita bagi jarak menjadi segmen-segmen kecil s. $ntuk setiap
segmen, rata-rata gaya ditunjukkan dari garis putus-putus. &emudian usaha yang dilakukan
merupakan luas persegi panjang dengan lebar s dan tinggi atau panjang 1. 0ika kita membagi lagi
jarak menjadi lebih banyak segmen, s dapat lebih kecil dan perkiraan kita mengenai kerja yang
dilakukan bisa lebih akurat. )ada limit s mendekati nol, luas total dari banyak persegi panjang
kecil tersebut mendekati luas diba(ah kurva.
0adi usaha yang dilakukan oleh gaya yang tidak
beraturan pada (aktu memindahkan sebuah benda
antara dua titik sama dengan luas daerah di ba(ah
kurva.
)ada contoh di samping .
2 3 > . alas . tinggi
2 3 > . ! 48 ? : " . ! 6 ? 8 "
2 3 8@ joule
Kerja Kelompok
=akukan diskusi tentang besar usaha yang dilakukan suatu benda, jika lintasan tempuh yang
dilakukan benda berbeda-beda* %uatlah argumen yang dapat menunjukkan alasan-alasan yang
dikemukaan, baik dalam bentuk narasi maupun dalam bentuk diagram dan gambar*
B. Eneri
Energi merupakan salah satu konsep yang penting dalam sains. Meski energi tidak dapat diberikan
sebagai suatu definisi umum yang sederhana dalam beberapa kata saja, namun secara tradisional,
energi dapat diartikan sebagai suatu kemampuan untuk melakukan usaha atau kerja. $ntuk
sementara suatu pengertian kuantitas energi yang setara dengan massa suatu benda kita abaikan
terlebih dahulu, karena pada bab ini, hanya akan dibicarakan energi dalam cakupan mekanika klasik
dalam sistem diskrit.
Aobalah kalian sebutkan beberapa jenis energi yang kamu kenal * Apakah energi-energi yang kalian
kenal bersifat kekal, artinya ia tetap ada namun dapat berubah (ujud < 0elaskanlah salah satu
bentuk energi yang kalian kenali dalam melakukan suatu usaha atau gerak*
%eberapa energi yang akan dibahas dalam bab ini adalah sebagai berikut.
!. Eneri "o#ensial
Energi potensial adalah energi yang berkaitan dengan kedudukan suatu benda terhadap suatu titik
acuan. Dengan demikian, titik acuan akan menjadi tolok ukur penentuan ketinggian suatu benda.
Misalkan sebuah benda bermassa m digantung seperti di ba(ah ini.
Energi potensial dinyatakan dalam persamaan.
Ep 3 m . g . h
E
p
3 energi potensial !joule"
m 3 massa !joule"
g 3 percepatan gravitasi !mBs
8
"
h 3 ketinggian terhadap titik acuan !m"
)ersamaan energi seperti di atas lebih tepat dikatakan sebagai energi potensial gravitasi. Di samping
energi potensial gravitasi, juga terdapat energi potensial pegas yang mempunyai persamaan.
Ep 3 > . k. C
8
atau Ep 3 > . 1 . C
E
p
3 energi potensial pegas !joule"
k 3 konstanta pegas !,Bm"
C 3 pertambahan panjang !m"
1 3 gaya yang bekerja pada pegas !,"

-ambar.
Mobil mainan memanfaatkan energi pegas diubah menjadi energi kinetik
Di samping energi potensial pegas, juga dikenal energi potensial gravitasi ,e(ton, yang berlaku
untuk semua benda angkasa di jagad raya, yang dirumuskan.
E
p
3 ? - M.m B r8
E
p
3 energi potensial gravitasi ,e(ton !joule" selalu bernilai negatif. 'al ini menunjukkan bah(a
untuk memindahkan suatu benda dari suatu posisi tertentu ke posisi lain yang jaraknya
lebih jauh dari pusat planet diperlukan sejumlah energi !joule"
M 3 massa planet !kg"
m 3 massa benda !kg"
r 3 jarak benda ke pusat planet !m"
- 3 tetapan gravitasi universal 3 9,9@8 C 47
-44
,.m
8
Bkg
8
$. Eneri Kine#ik
Energi kinetik adalah energi yang berkaitan dengan gerakan suatu benda. 0adi, setiap benda yang
bergerak, dikatakan memiliki energi kinetik. Meski gerak suatu benda dapat dilihat sebagai suatu
sikap relatif, namun penentuan kerangka acuan dari gerak harus tetap dilakukan untuk menentukan
gerak itu sendiri.
)ersamaan energi kinetik adalah .
Ek 3 > m v
8
E
k
3 energi kinetik !joule"
m 3 massa benda !kg"
v 3 kecepatan gerak suatu benda !mBs"
-ambar.
Energi kimia dari bahan bakar diubah menjadi energi kinetik oleh mobil
%. Eneri Mekanik
Energi mekanik adalah energi total yang dimiliki benda, sehingga energi mekanik dapat dinyatakan
dalam sebuah persamaan.
E
m
3 E
p
D E
k
Energi mekanik sebagai energi total dari suatu benda bersifat kekal, tidak dapat dimusnahkan,
namun dapat berubah (ujud, sehingga berlakulah hukum kekekalan energi yang dirumuskan.
E
p4
D E
k4
3 E
p8
D E
k8
Mengingat suatu kerja atau usaha dapat terjadi manakala adanya sejumlah energi, maka perlu
diketahui, bah(a berbagai bentuk perubahan energi berikut akan menghasilkan sejumlah usaha,
yaitu.
2 3 1 . s
2 3 m g !h
4
? h
8
"
2 3 Ep
4
? Ep
8
2 3 > m v
8
8
? > m v
4
8
2 3 > 1 C
2 3 > k C
8
&eterangan .
2 3 usaha !joule"
1 3 gaya !,"
m 3 massa benda !kg"
g 3 percepatan gravitasi !umumnya 47 mBs
8
untuk di bumi, sedang untuk di planet
lain dinyatakan dalam persamaan g 3 - MBr8"
h
4
3 ketinggian a(al !m"
h
8
3 ketinggian akhir !m"
v
4
3 kecepatan a(al !m"
v
8
3 kecepatan akhir !m"
k 3 konstanta pegas !,Bm"
C 3 pertambahan panjang !m"
Ep
4
3 energi potensial a(al !joule"
Ep
8
3 energi potensial akhir !joule"
Dengan mengkombinasi persamaan-persamaan di atas, maka dapat ditentukan berbagai nilai yang
berkaitan dengan energi. Di samping itu perlu pula dicatat tentang percobaan 0ames )rescott 0oule,
yang menyatakan kesetaraan kalor ? mekanik. Dari percobaannya 0oule menemukan hubungan
antara satuan # joule dan kalori, yaitu .
4 kalori 3 E,465 joule atau
4 joule 3 7,8E kalor
&'as Mandiri
Aarilah berbagai bentuk energi dan sumber-sumbernya beserta contoh-contohnya.
)resentasikan di depan kelas beberapa bentuk energi yang ada di alam semesta. &emukakan pula
cara memanfaatkan energi tersebut dan uraikan kelebihan serta kekurangan dari bentuk energi yang
kamu presentasikan*
(. Kai#an An#ara Eneri dan Usaha
Teorema usaha-energi apabila dalam sistem hanya berlaku energi kinetik saja dapat ditentukan
sebagai berikut.
2 3 1 . s
2 3 m a.s
2 3 > m.8as
&arena v
8
8
3 v
8
4
D 8as dan 8as 3 v
8
8
? v
8
4
maka
2 3 > m !v
8
8
? v
8
4
"
2 3 > m v
8
8
? > m v
8
4
2 3 E
p
$ntuk berbagai kasus dengan beberapa gaya dapat ditentukan resultan gaya sebagai berikut.
)ada bidang datar
- f
k
. s 3
> m !F
t
8
? F
o
8
"
1 cos ? f
k
. s 3 > m !F
t
8
? F
o
8
"
)ada bidang miring
- ( sin ? f
k
. s 3
> m !F
t
8
? F
o
8
"
!1 cos ? ( sin ? f
k
" . s 3 > m !F
t
8
? F
o
8
"
Kerja Mandiri
4. -aya besarnya 67 ne(ton bekerja pada benda massanya 57 kg. Arah gaya membentuk sudut 97
o

dengan hori;ontal. 'itung kecepatan benda setelah berpindah sejauh 47 m.
D. Da)a
Daya adalah kemampuan untuk mengubah suatu bentuk energi menjadi suatu bentuk energi lain.
#ebagai contoh, jika terdapat sebuah lampu 477 (att yang efisiensinya 477 G, maka tiap detik
lampu tersebut akan mengubah 477 joule energi listrik yang memasuki lampu menjadi 477 joule
energi cahaya. #emakin besar daya suatu alat, maka semakin besar kemampuan alat itu mengubah
suatu bentuk energi menjadi bentuk energi lain.
Kerja Kelompok
"er*o+aan
Tujuan.
Menunjukkan adanya perubahan suatu bentuk energi menjadi energi lain.
Metode pelaksanaan.
Tempelkan sebuah pegas pada balok yang cukup besar, kemudian di ujung pegas diberi bola kecil.
#emua benda di lantai, maka saat bola kecil ditarik dan kemudian dilepaskan, selidikilah perubahan
energi apa saja yang terjadi dalam percobaan tersebut.
0ika seluruh energi yang masuk diubah menjadi energi dalam bentuk lain, maka dikatakan efisiensi
alat tersebut adalah 477 G dan besar daya dirumuskan.
) 3 2 B t
) 3 daya !(att"
2 3 usaha !joule"
t 3 (aktu !s"
,amun mengingat dalam kehidupan sehari-hari sukar ditemukan kondisi ideal, maka dikenallah
konsep efisiensi. &onsep efisiensi yaitu suatu perbandingan antara energi atau daya yang dihasilkan
dibandingkan dengan usaha atau daya masukan. Efisiensi dirumuskan sebagai berikut.
3 2out B 2in C 477 G atau 3 )out B )in C 477 G
3 efisiensi !G"
2
out
3 usaha yang dihasilkan !joule"
2
in
3 usaha yang dimasukkan atau diperlukan !joule"
)
out
3 daya yang dihasilkan !(att"
)
in
3 daya yang dimasukkan atau dibutuhkan !(att"
Kerja Mandiri
Selesaiakan permasalahan +erik'# ini,
%erilah gambaran singkat tentang ilustrasi berikut ini* %ergantung pada faktor apa sajakah usaha
bangsa Mesir primitif dalam membengun piramid< %erapa daya yang dibutuhkan< 0elaskan pula
efisiensinya*
)erhatikan contoh-contoh soal berikut*
(on#oh-
4" #ebuah balok bermassa 4 kg di atas lantai licin. 0ika gaya mendatar 8 , digunakan untuk
menarik balok, maka tentukan usaha yang dilakukan agar balok berpindah sejauh : m*
"en)elesaian-
2 3 1 . s
2 3 8 . :
2 3 9 joule
8" #ebuah balok bermassa 5 kg di atas lantai licin ditarik gaya E , membentuk sudut 97H terhadap
bidang horisontal. 0ika balok berpindah sejauh 8 m, maka tentukan usaha yang dilakukan*
"en)elesaian-
2 3 1 . s . cos
2 3 E . 8 . cos 97H
2 3 E joule
:" #ebuah benda diberi gaya dari : , hingga 6 , dalam 5 sekon. 0ika benda mengalami
perpindahan dari kedudukan 8 m hingga 47 m, seperti pada grafik, maka tentukan usaha yang
dilakukan*
"en)elesaian-
$saha 3 luas trapesium
$saha 3 jumlah garis sejajar C > . tinggi
$saha 3 ! : D 6 " C > . ! 47 ? 8 "
$saha 3 EE joule
E" %uah kelapa bermassa 8 kg berada pada ketinggian 6 m. Tentukan energi potensial yang
dimilikibuah kelapa terhadap permukaan bumi*
"en)elesaian-
Ep 3 m . g . h
Ep 3 8 . 47 . 6
Ep 3 497 ,
5" #ebuah sepeda dan penumpangnya bermassa 477 kg. 0ika kecepatan sepeda dan penumpannya @8
kmBjam, tentukan energio kinetik yang dilakukan pemiliki sepeda*
"en)elesaian-
E
k
3 > . m . v
8
! v 3 @8 kmBjam 3 @8 C 4777 m B :977s"
E
k
3 > . 477 . 87
8
E
k
3 87.777 joule
9" #ebuah pegas dengan konstanta pegas 877 ,Bm diberi gaya sehingga meregang sejauh 47 cm.
Tentukan energi potensial pegas yang dialami pegas tersebut*
"en)elesaian-
Ep 3 > . k . C
8
Ep 3 > . 877 . 7,4
8
Ep 3 > joule
@" #uatu benda pada permukaan bumi menerima energi gravitasi ,e(ton sebesar 47 joule. Tentukan
energi potensial gravitasi ,e(ton yang dialami benda pada ketinggian satu kali jari-jari bumi dari
permukaan bumi*
"en)elesaian-
3 8,5 joule
6" %uah kelapa E kg jatuh dari pohon setinggi 48,5 m. Tentukan kecepatan kelapa saat menyentuh
tanah*
"en)elesaian-
&elapa jatuh memiliki arti jatuh bebas, sehingga kecepatan a(alnya nol. #aat jatuh di tanah
berarti ketinggian tanah adalah nol, jadi.
m.g.h
4
D > . m v
4
8
3 m.g.h
8
D > . m . v
8
8
jika semua ruas dibagi dengan m maka diperoleh .
g.h
4
D > .v
4
8
3 g.h
8
D > . v
8
8
47.48,5 D > .7
8
3 47 . 7 D > .v
8
8
485 D 7 3 7 D > v
8
8
v
8
3
v
8
3 45,6 mBs
I" #ebuah benda jatuh dari ketinggian E m, kemudian mele(ati bidang lengkung seperempat
lingkaran licin dengan jari-jari 8 m. Tentukan kecepatan saat lepas dari bidang lengkung tersebut*
"en)elesaian -
%ila bidang licin, maka sama saja dengan
gerak jatuh bebas buah kelapa, lintasan
dari gerak benda tidak perlu diperhatikan,
sehingga diperoleh .
m.g.h
4
D > . m v
4
8
3 m.g.h
8
D > . m . v
8
8
g.h
4
D > .v
4
8
3 g.h
8
D > . v
8
8
47.9 D > .7
8
3 47 . 7 D > .v
8
8
97 D 7 3 7 D > v
8
8
v
8
3
v
8
3 47,I5 mBs
47" #ebuah mobil yang mula-mula diam, dipacu dalam E sekon, sehingga mempunyai kecepatan
476 kmBjam. 0ika massa mobil 577 kg, tentukan usaha yang dilakukan*
"en)elesaian-
)ada soal ini telah terdapat perubahan kecepatan pada mobil, yang berarti telah terjadi
perubahan energi kinetiknya, sehingga usaha atau kerja yang dilakukan adalah .
2 3 > m v
8
8
? > m v
4
8
2 3 > . 577 . :7
:
? > . 577 . 7
8
! catatan . 476 kmBjam 3 :7 mBs"
2 3 885.777 joule
44" Tentukan usaha untuk mengangkat balok 47 kg dari permukaan tanah ke atas meja setinggi 4,5
m*
"en)elesaian-
Dalam hal ini telah terjadi perubahan kedudukan benda terhadap suatu titik acuan, yang berarti
telah terdapat perubahan energi potensial gravitasi, sehingga berlaku persamaan.
2 3 m g !h
4
? h
8
"
2 3 47 . 47 . !7 ? 4,5"
2 3 ? 457 joule
Tanda !? " berarti diperlukan sejumlah energi untuk mengangkat balok tersebut.
48" #ebuah air terjun setinggi 477 m, menumpahkan air melalui sebuah pipa dengan luas
penampang 7,5 m
8
. 0ika laju aliran air yang melalui pipa adalah 8 mBs, maka tentukan energi yang
dihasilkan air terjun tiap detik yang dapat digunakan untuk menggerakkan turbin di dasar air terjun*
"en)elesaian-
Telah terjadi perubahan kedudukan air terjun, dari ketinggian 477 m menuju ke tanah yang
ketinggiannya 7 m, jadi energi yang dihasilkan adalah .
2 3 m g !h
4
? h
8
"
$ntuk menentukan massa air terjun tiap detik adalah.
J 3 A . v !J 3 debit air melalui pipa , A 3 luas penampang , v 3 laju aliran air"
J 3 7,5 . 8
J 3 4 m
:
Bs
J 3 !F 3 volume, t 3 (aktu, dimana t 3 4 detik"
4 3
F 3 4 m
:
3 ! 3 massa jenis air 3 4777 kgBm
:
, m 3 massa air"
4777 3
m 3 4777 kg
2 3 m g !h
4
? h
8
"
2 3 4777 . 47 . !477 ? 7"
2 3 4.777.777 joule
4:" #ebuah peluru 87 gram ditembakkan dengan sudut elevasi :7H dan kecepatan a(al E7 mBs. 0ika
gaya gesek dengan udara diabaikan, maka tentukan energi potensial peluru pada titik tertinggi*
"en)elesaian-
Tinggi maksimum peluru dicapai saat vy 3 7 sehingga .
v
y
3 v
o
sin ? g .t
7 3 E7 . sin :7H ? 47 . t
t 3 8 s
#ehingga tinggi maksimum peluru adalah .
y 3 v
o
. sin . t ? > . g . t
8
y 3 E7 . sin :7H . 8 ? > . 47 . 8
8
y 3 87 m !y dapat dilambangkan h, yang berarti ketinggian"
0adi energi potensialnya .
E
p
3 m . g . h !87 gram 3 7,78 kg"
E
p
3 7,78 . 47 . 87
E
p
3 E joule
4E" #ebuah benda bermassa 7,4 kg jatuh bebas dari ketinggian 8 m ke hamparan pasir. 0ika benda
masuk sedalam 8 cm ke dalam pasir kemudian berhenti, maka tentukan besar gaya rata-rata yang
dilakukan pasir pada benda tersebut*
"en)elesaian-
Terjadi perubahan kedudukan, sehingga usaha yang dialami benda.
2 3 m g !h
4
? h
8
"
2 3 7,4 . 47 . !8 ? 7"
2 3 8 joule
2 3 ? 1 . s
8 3 ? 1 . 7,78 ! 8 cm 3 7,78 m"
1 3 ? 477 ,
tanda !-" berarti gaya yang diberikan berla(anan dengan arah gerak benda*
45" #ebuah mobil bermassa 4 ton dipacu dari kecepatan :9 kmBjam menjadi berkecepatan 4EE
kmBjam dalam E sekon. 0ika efisiensi mobil 67 G, tentukan daya yang dihasilkan mobil*
"en)elesaian-
Terjadi perubahan kecepatan, maka usaha yang dilakukan adalah.
2 3 > m v
8
8
? > m v
4
8
!4 ton 3 4777 kg, 4EE kmBjam 3 E7 mBs, :9 kmBjam 3 47 mBs"
2 3 > 4.777 .!E7"
8
? > 4.777 . !47 "
8
2 3 @57.777 joule
) 3
) 3
) 3 46@.577 (att
3
67 G 3
)
out
3 457.777 (att
Soal.soal Ulanan /
Soal.soal "ilihan Ganda
"ilihlah ja0a+an )an palin #epa#,
4. #ebuah balok ditarik di atas lantai dengan gaya 85 , mendatar sejauh 6 m. $saha yang dilakukan
pada balok adalah K .
a. 85 joule d. 877 joule
b. 57 joule e. 857 joule
c. 477 joule
8. -aya E7 , digunakan untuk menarik sebuah benda pada lantai datar. 0ika tali yang digunakan
untuk menarik benda membentuk sudut E5H, sehingga benda berpindah sejauh E8 m, maka
besar usaha yang dilakukan adalah K .
a. E7 joule d. 847 8 joule
b. 487 joule e. E57 8 joule
c. 497 joule
:. #ebuah mobil mainan mempunyai kedudukan yang ditunjukkan oleh grafik pada gambar berikut.
$saha yang dilakukan mobil mainan untuk berpindah dari titik asal ke kedudukan sejauh 6
meter adalah K .
a. :7 joule d. E9 joule
b. EE joule e. I6 joule
c. E5 joule
E. #ebuah balok bermassa : kg didorong ke atas bidang miring kasar. 0ika gaya dorong 8E , ke atas
sejajar bidang miring dengan kemiringan :@H dan gaya gesek balok dan bidang miring : ,,
sehingga balok berpindah sejauh 8 m, maka usaha total pada balok adalah K .
a. 9 joule d. I joule
b. @ joule e. 47 joule
c. 6 joule
5. #ebuah bola bemassa 4 kg menggelinding dengan kecepatan tetap E mBs, maka energi kinetik
bola adalah K .
a. 4 joule d. E joule
b. 8 joule e. 6 joule
c. : joule
9. Energi potensial benda bermassa 9 kg pada ketinggian 5 meter adalah K .
a. 457 joule d. E57 joule
b. 877 joule e. 977 joule
c. :77 joule
@. $saha untuk memindahkan balok bermassa 7,85 kg dari ketinggian 4 m ke ketinggian 9 m adalah
K .
a. ? 48,5 joule d. 6,85 joule
b. ? 6,85 joule e. 48,85 joule
c. ? 9 joule
6. $saha untuk menggerakkan sepeda bermassa 477 kg dari keadaan diam menjadi berkecepatan 46
kmBjam adalah K .
a. 48.577 joule d. 4I.577 joule
b. 46.777 joule e. 87.577 joule
c. 46.577 joule
I. &elereng dilempar ke atas dari permukaan tanah dengan kecepatan 6 mBs. &ecepatan kelereng
saat ketinggiannya 8 m saat bergerak ke atas adalah K .
a. :9 mBs d. 6 mBs
b. 89 mBs e. 9 mBs
c. 8 mBs
47. #ebuah balok bermassa E77 gram dijatuhkan dari ketinggian 8 m ke permukaan tanah. 0ika di
permukaan tanah terdapat pegas dengan konstanta 477 ,Bm, maka pegas akan tertekan
sebesar K .
a. 7,4 m d. 7,E m
b. 7,8 m e. 7,5 m
c. 7,: m
44. Agar sebuah motor bermassa :77 kg berhenti dari kecepatan :9 kmBjam sejauh 5 m, maka besar
gaya pengereman yang perlu dilakukan adalah K .
a. 4.777 , d. E.777 ,
b. 8.777 , e. 5.777 ,
c. :.777 ,
48. #ebuah mesin dapat menurunkan benda 47 kg dari ketinggian E m ke permukaan tanah dalam 8
sekon. Daya dari mesin tersebut adalah K .
a. 485 (att d. 8@5 (att
b. 877 (att e. :77 (at
c. 857 (att
4:. #ebuah mobil mempunyai mesin dengan kekuatan 4777 daya kuda. 0ika 4 hp 3 @E9 (att, maka
daya keluaran mesin dengan efisiensi mesin I7 G adalah K .
a. @,E97 . 47
5
(att d. 9,@4E . 47
5
(att
b. @,E97 . 47
E
(att e. 9,@4E . 47
E
(att
c. @,E97 . 47
:
(att
4E. Air terjun pada ketinggian E7 m mengalirkan air sebanyak 457.777 kgBmenit. 0ika efisiensi
generator 57 G, maka daya yang dihasilkan generator adalah K .
a. 585 k2 d. E57 k2
b. 577 k2 e. E77 k2
c. E@5 k2
45. %enda bermassa 6E7 gram jatuh dari ketinggian 47 m. 0ika seluruh energi potensial benda dapat
diubah menjadi kalor !4 kalori 3 E,8 joule", maka energi kalor yang terjadi !dalam kalori"
adalah K .
a. 5 d. 87
b. 47 e. :7
c. 45
49. #ebuah benda jatuh bebas dari ketinggian 485 m. 0ika energi potensial a(alnya 8577 joule,
maka .
!4" massa benda 8,5 kg
!8" benda sampai di tanah setelah 9,85 sekon
!:" kecepatan saat mencapai tanah adalah 57 mBs
!E" tepat saat menyentuh tanah energi kinetiknya 4857 joule
Dari pernyataan di atas yang benar adalah K .
a. !4", !8", dan !:" d. !E" saja
b. !4" dan !:" e. semua benar
c. !8" dan !E"
4@. #ebuah motor dengan kecepatan 46 kmBjam dalam (aktu 5 sekon diberhentikan. 0ika massa
motor 477 kg, maka.
!4" perlambatan motor sebesar 4 mBs
8
!8" usaha yang diperlukan untuk menghentikan motor adalah ? 4.857 joule
!:" gaya rem untuk menghentikan gerak motor sebesar ? 477 ,
!E" motor berhenti setelah menempuh jarak 48,5 m
Dari pernyataan di atas yang benar adalahK.
a. !4", !8" dan !:" d. !E" saja
b. !4" dan !:" e. semua benar
c. !8" dan !E"
46. #ebuah pegas yang digetarkan, maka pada titik setimbangnya berlaku .
!4" Energi kinetik maksimum
!8" Energi potensial minimum
!:" percepatan nol
!E" energi potensial nol
Dari pernyataan di atas yang benar adalahK.
a. !4", !8" dan !:" d. !E" saja
b. !4" dan !:" e. semua benar
c. !8" dan !E"
4I. #aat sebuah peluru ditembakkan vertikal ke atas dari permukaan tanah, maka berlaku K
!4" di permukaan tanah energi kinetik minimum
!8" di permukaan tanah energi potensial maksimum
!:" di titik tertinggi energi kinetik maksimum
!E" di titik tertinggi energi potensial maksimum
Dari pernyataan di atas yang benar adalahK.
a. !4", !8" dan !:" d. !E" saja
b. !4" dan !:" e. semua benar
c. !8" dan !E"
87. #aat sebuah benda mengalami gerak jatuh bebas dari ketinggian h, maka berlaku K
!4" di titik tertinggi energi kinetiknya maksimum
!8" di titik tertinggi energi kinetiknya minimum
!:" di titik terendah energi potensialnya maksimum
!E" di titik terendah energi potensialnya minimum
Dari pernyataan di atas yang benar adalahK.
a. !4", !8" dan !:" d. !E" saja
b. !4" dan !:" e. semua benar
c. !8" dan !E"
1a0a+lah denan sinka# dan jelas,
4. #ebuah balok dengan massa 5 kg ditarik gaya mendatar 9 ,. Tentukan usaha untuk memindahkan
balok sejauh : m*
8. 0ika balok ditarik gaya @ ,, dan gaya gesek yang menghambat gerak balok 8 ,, sehingga balok
berpindah 8 m, maka tentukan usaha yang dilakukan*
:. Tentukan usaha untuk memindahkan buku 877 gram yang terletak di permukaan tanah, agar
dapat diletakkan di atas meja setinggi 4,85 m*
E. %uah apel bermassa 477 gram jatuh dari ketinggian 8 m. Tentukan kecepatan buah apel saat
menyentuh tanah*
5. Tentukan besar usaha yang diperlukan, jika balok bermassa 47 kg di atas lantai licin ditarik gaya
87 , membentuk sudut 9:H terhadap horisontal, sehingga balok berpindah sejauh 5 m*
9. Tentukan energi potensial benda bermassa 8,5 kg pada ketinggian : m*
@. Tentukan energi kinetik benda : kg berkecepatan 46 kmBjam *
6. %enda 4 kg jatuh bebas dari ketinggian 9,85 m. Tentukan kecepatan benda saat mencapai tanah*
I. )ada puncak bidang miring licin dengan kemiringan :@H sebuah balok diam dilepaskan. 0ika
panjang bidang miring 8 m, dan massa balok 7,5 kg, tentukan kecepatan balok di dasar bidang
miring*
47. #ebuah mobil dengan rem blong dan berkecepatan :9 kmBjam menaiki tanjakan dengan
kemiringan :@H. %erapa besar gaya gesek roda dan jalan tanjakan itu sehingga mobil berhenti<
44. Akmal menaiki tangga setinggi E m dalam (aktu 5 sekon. Tentukan daya yang dimiliki Akmal*
48. #ebuah balok 877 gram dengan kecepatan 8 mBs bergerak di atas lantai datar licin. 0ika di depan
balok terdapat pegas dengan konstanta 877 ,Bm, maka tentukan berapa besar pegas akan
tertekan hingga balok tersebut berhenti*
4:. 0ika benda 8 kg yang bergerak dengan kecepatan 8 mBs dile(atkan pada bidang kasar sehingga
berhenti dalam 7,5 m, maka tentukan gaya gesek yang menghentikan balok tersebut*
4E. 0ika kelereng 477 gram dilempar 'afid; dengan kecepatan a(al 47 mBs, maka tentukan energi
potensial kelereng saat ketinggiannya > dari ketinggian maksimalnya*
45. #ebuah peluru bermassa E7 gram ditembakkan &opral 0oko dengan sudut elevasi 5:H dan
kecepatan a(al 87 mBs. Tentukan energi total peluru di titik tertinggi*
Rank'man
4. $saha adalah hasil kali resultan gaya dengan perpindahan, dirumuskan sebagai berikut.
8. Energi kinetik adalah energi yang dimiliki benda bergerak, dirumuskan sebagai berikut.
:. Energi potensial adalah energi yang dimiliki benda karena posisinya, dirumuskan sebagai berikut.
E. Energi mekanik adalah jumlah energi potensial dan energi mekanik, dirumuskan sebagai berikut.
5. $saha pada arah mendatar sama dengan perubahan energi kinetik
9. $saha pada arah vertikal sama dengan perubahan energi potensial
@. 'ukum &ekekalan Energi Mekanik
6. Daya adalah energi tiap satuan (aktu
) 3 2Bt
Glosari'm
Daya 3 energi tiap satuan (aktu
Energi 3 kemampuan untuk melakukan usaha
Energi kinetik 3 energi yang dimiliki benda karena kecepatannya.
Energi mekanik 3 energi total yang dimiliki benda.
Energi potensial 3 energi yang dimiliki benda karena kedudukannya.
Energi potensial gravitasi 3 energi yang dimiliki benda karena ketinggian dari pusat bumi.
Energi potensial pegas 3 energi yang dimiliki oleh pegas
-aya 3 tarikan atau dorongan oleh sumber gaya pada suatu benda.
Efisiensi 3 prosentase perbandingan antara nilai keluaran dengan nilai masukan.
)erubahan energi 3 energi hanya dapat berubah bentuk, tidak bisa hilang dan tidak dapat
diciptakan.
$saha 3 hasil kali antara gaya dan perpindahan.
ener#ian Usaha Dan Eneri, Da)a, R'm's,
"o#ensial, H'k'm Kekekalan Eneri Mekanik,
E2isiensi, (on#oh Soal, K'n*i 1a0a+an
)engertian Usaha Dan Eneri, Daya, Lumus, )otensial, 'ukum &ekekalan Energi Mekanik,
Efisiensi, Aontoh #oal, &unci 0a(aban - )ada bab ini, Anda akan diajak untuk dapat menganalisis
gejala alam dan keteraturannya dalam cakupan mekanika benda titik dengan cara menganalisis
hubungan antara usaha, perubahan energi, dan hukum kekekalan energi mekanik, serta menerapkan
hukum kekekalan energi mekanik untuk menganalisis gerak dalam kehidupan sehari-hari.
&ehidupan manusia tidak pernah lepas dari usaha dan energi. Manusia membutuhkan energi agar
dapat melakukan usaha. Tahukah Anda definisi usaha dalam 1isika< %enarkah suatu hari nanti
energi yang digunakan untuk melakukan usaha tersebut akan habis<
Dalam 1isika, dikenal adanya 'ukum &ekekalan Energi. Menurut hukum tersebut, energi yang
digunakan oleh seorang atlet papan seluncur !skateboard" ketika melakukan peluncuran dari titik
tertinggi hingga titik lain pada bidang luncur, jumlah energinya selalu sama atau konstan. 'anya
saja, energi tersebut berubah dari energi potensial menjadi energi kinetik atau sebaliknya.
%agaimanakah cara menentukan besar energi potensial dan energi kinetik tersebut< %agaimanakah
hubungannya dengan usaha yang dilakukan oleh atlet skateboard untuk meluncur< %agaimana juga
hubungan usaha dan energi tersebut dengan kecepatan atlet skateboard untuk meluncur<
Atlet skateboard. M4N
Agar Anda dapat menja(ab pertanyaan-pertanyaan tersebut, pelajarilah pembahasan materi dalam
%ab ini yang akan menjelaskan tentang usaha, energi, dan daya dalam 1isika.
)ada bab ini, Anda akan diajak untuk dapat menganalisis gejala alam dan keteraturannya dalam
cakupan mekanika benda titik dengan cara menganalisis hubungan antara usaha, perubahan energi,
dan hukum kekekalan energi mekanik, serta menerapkan hukum kekekalan energi mekanik untuk
menganalisis gerak dalam kehidupan sehari-hari.
A. Usaha

&ata usaha dalam kehidupan sehari-hari adalah berbagai aktivitas yang dilakukan manusia.
Aontohnya, Falentino Lossi berusaha meningkatkan kelajuan motornya untuk menjadi juara dunia
Moto -) yang ke delapan kalinya, Lonaldinho berusaha mengecoh penjaga ga(ang agar dapat
mencetak gol, dan 1irdaus berusaha mempelajari 1isika untuk persiapan ulangan harian.
Anda pun dikatakan melakukan usaha saat mendorong sebuah kotak yang terletak di atas lantai.
%esar usaha yang Anda lakukan bergantung pada besar gaya yang Anda berikan untuk mendorong
kotak dan besar perpindahan kotak.
Dalam 1isika, usaha memiliki definisi yang lebih khusus. 0ika Anda memberikan gaya konstan 1
pada suatu benda sehingga menyebabkan benda berpindah sejauh s, usaha 2 yang dilakukan gaya
tersebut dinyatakan dengan .
2 3 1 C s !4-4"
dengan .
1 3 gaya !,",
s 3 perpindahan !m", dan
2 3 usaha !,m 3 joule".
-ambar 4. #ebuah balok yang berpindah sejauh karena gaya memiliki usaha 231s.
Terdapat dua persyaratan khusus mengenai definisi usaha dalam 1isika ini. )ertama, gaya yang
diberikan pada benda haruslah menyebabkan benda tersebut berpindah sejauh jarak tertentu.
)erhatikanlah -ambar 8. 2alaupun orang tersebut mendorong dinding tembok hingga tenaganya
habis, dinding tembok tersebut tidak berpindah. Dalam 1isika, usaha yang dilakukan orang tersebut
terhadap dinding tembok sama dengan nol atau ia dikatakan tidak melakukan usaha pada dinding
tembok karena tidak terjadi perpindahan pada objek kerjaBusaha yaitu dinding tembok. &edua, agar
suatu gaya dapat melakukan usaha pada benda, gaya tersebut harus memiliki komponen arah yang
paralel terhadap arah perpindahan.
-ambar 8. Aontoh gaya yang tidak menimbulkan perpindahan benda sehingga 2 3 7. M8N
)erhatikanlah -ambar :. 0u(ita menarik kereta api mainan dengan menggunakan tali sehingga
gaya tariknya membentuk sudut O terhadap bidang hori;ontal dan kereta api mainan tersebut
berpindah sejauh s.
-ambar :. -aya tarik yang dilakukan 0u(ita membentuk sudut O terhadap arah perpindahannya. M8N
Dengan demikian, gaya yang bekerja pada kereta api mainan membentuk sudut O terhadap arah
perpindahannya. +leh karena itu, besar usaha yang dilakukan gaya tersebut dinyatakan dengan
persamaan .
2 3 1 cosO s !4-8"
dengan O 3 sudut antara gaya dan perpindahan benda !derajat".
Aontoh #oal 4 .
#ebuah benda yang beratnya 47 , berada pada bidang datar. )ada benda tersebut bekerja sebuah
gaya mendatar sebesar 87 , sehingga benda berpindah sejauh 57 cm. %erapakah usaha yang
dilakukan oleh gaya tersebut<
&unci 0a(aban .
Diketahui .
2 3 47 ,,
1 3 87 ,, dan
s 3 57 cm.
2 3 1s
2 3 !87 ,"!7,5 m" 3 47 joule
Aontoh #oal 8 .
#ebuah gaya 1 3 !:i D Ej" , melakukan usaha dengan titik tangkapnya berpindah menurut r 3 !5i D
5j" m dan vektor i dan j berturut-turut adalah vektor satuan yang searah dengan sumbu-C dan
sumbu-y pada koordinat Aartesian. %erapakah usaha yang dilakukan gaya tersebut<
&unci 0a(aban .
Diketahui. 1 3 !:i D Ej", dan r 3 !5i D 5j"m.
2 3 1 C s atau 2 3 1 C r 3 !:i D Ej", C !5i D 5j"m 3 45 D 87 3 :5 joule
Aontoh #oal : .
#ebuah balok bermassa 47 kg ditarik dengan gaya 57 , sehingga berpindah sejauh 6 m. 0ika O 3
97H dan gesekan antara balok dan lantai diabaikan, berapakah usaha yang dilakukan gaya itu<
&unci 0a(aban .
Diketahui. 1 3 57 ,, s 3 6 m, dan O 3 97H.
2 3 1 cosO s
2 3 !57 ,"!cos 97H"!6 m"
2 3 !57 ,"!4B8"!6 m"
2 3 877 joule.
Aontoh #oal E .
#ebuah benda m 3 E kg ditarik dengan gaya 97 , !lihat gambar". $saha yang dilakukan gaya
tersebut untuk memindahkan benda sejauh 5 m adalah ...
a. E7 joule
b. @5 joule
c. 457 joule
d. 877 joule
e. :77 joule
&unci 0a(aban .
2 3 1s
2 3 97 cos !97H". 5
2 3 !97" !4B8 " !5"
2 3 457 joule
0a(ab. c
%. Eneri
4. "ener#ian Eneri
Energi memegang peranan yang sangat penting bagi kehidupan manusia dan kemajuan suatu
negara. #eluruh aktivitas kehidupan manusia bisa dilakukan dengan melibatkan penggunaan energi.
)ada ;aman prasejarah sampai a(al ;aman sejarah, hanya kayu yang digunakan sebagai sumber
energi untuk keperluan memasak dan pemanasan. #ekitar a(al abad ke-4: mulai digunakan
batubara. )enemuan mesin uap yang menggunakan batubara sebagai sumber energinya pada abad
ke-46 memba(a perkembangan baru dalam kehidupan manusia. Mesin uap ini mampu
menghasilkan energi yang cukup besar untuk menggerakkan mesin-mesin industri sehingga
memacu api revolusi industri di Eropa, di mana energi mulai digunakan secara besar-besaran.
)ada a(al abad ke-4I, muncullah minyak bumi yang berperan sebagai sumber energi untuk
pemanasan dan penerangan sehingga mulai menggantikan peran batubara. &emudian, peran minyak
bumi pun mulai digantikan oleh energi listrik pada akhir abad ke-4I.
-ambar E. #kema pembangkit listrik tenaga batubara.
Energi listrik dihasilkan dari proses pengubahan energi gerak putaran generator. )ada umumnya,
sumber energi yang digunakan untuk memutar generator berasal dari minyak bumi, batubara, dan
gas alam. +leh karena energi listrik ini dihasilkan dari proses pengubahan energi lain yang tersedia
di alam, energi listrik disebut juga energi sekunder. Energi listrik terus memegang peranan penting
dalam kehidupan manusia sampai saat ini. )ada abad ke-87 ditemukan lagi alternatif sumber energi
yang dapat dimanfaatkan oleh manusia, di antaranya energi panas bumi, nuklir, dan surya.
Apakah energi itu< #ecara umum, dapat dikatakan bah(a energi adalah kemampuan untuk
melakukan usaha. Anda membutuhkan energi agar dapat berjalan, berlari, bekerja, dan melakukan
berbagai aktivitas lainnya. Dari manakah energi yang Anda butuhkan untuk beraktivitas tersebut<
Makanan dan minuman memberikan Anda energi kimia yang siap dibakar dalam tubuh sehingga
akan dihasilkan energi yang Anda perlukan untuk melakukan usaha atau aktivitas sehari-hari. Mobil
dan sepeda motor dapat bergerak karena adanya sumber energi kimia yang terkandung dalam
bensin. Dapatkah Anda menyebutkan bentuk-bentuk energi lainnya yang Anda ketahui<
Energi baru dapat dirasakan manfaatnya apabila energi tersebut telah berubah bentuk. Aontohnya,
energi kimia dalam bahan bakar berubah menjadi energi gerak untuk memutar roda. Energi listrik
berubah menjadi energi cahaya lampu, menjadi energi kalor pada setrika, rice cooker, magic jar, dan
dispenser, serta menjadi energi gerak pada bor, mesin cuci, miCer, dan kipas angin.
Tokoh 1isika .
1ames "res*o## 1o'le
0ames )rescott 0oule. M:N
0oule dilahirkan di #alford, nggris. a mempelajari pengaruh pemanasan menggunakan aliran listrik
dan menyadari bah(a panas adalah suatu bentuk energi. ,amanya kemudian digunakan sebagai
ukuran satuan energi. !#umber. 0endela ptek, 4II@"
8. Eneri "o#ensial
#uatu benda dapat menyimpan energi karena kedudukan atau posisi benda tersebut. Aontohnya,
suatu beban yang diangkat setinggi h akan memiliki energi potensial, sementara busur panah yang
berada pada posisi normal !saat busur itu tidak diregangkan" tidak memiliki energi potensial.
Dengan demikian, energi potensial adalah energi yang tersimpan dalam suatu benda akibat
kedudukan atau posisi benda tersebut dan suatu saat dapat dimunculkan.
Energi potensial terbagi atas dua, yaitu energi potensial gravitasi dan energi potensial elastis. Energi
potensial gravitasi ini timbul akibat tarikan gaya gravitasi %umi yang bekerja pada benda. Aontoh
energi potensial gravitasi ini adalah seperti pada -ambar 5a.
-ambar 5. !a" %eban yang digantung pada ketinggian tertentu memiliki energi potensial gravitasi.
!b" %usur yang teregang memiliki energi potensial elastis, sedangkan yang tidak teregang tidak
memiliki energi potensial. M8N
0ika massa beban diperbesar, energi potensial gravitasinya juga akan membesar. Demikian juga,
apabila ketinggian benda dari tanah diperbesar, energi potensial gravitasi beban tersebut akan
semakin besar. 'ubungan ini dinyatakan dengan persamaan .
E) 3 mgh !4-:"
dengan.
E) 3 energi potensial !joule",
( 3 berat benda !ne(ton" 3 mg,
m 3 massa benda !kg",
g 3 percepatan gravitasi bumi !mBs
8
", dan
h 3 tinggi benda !m".
#ebuah benda yang berada pada suatu ketinggian tertentu apabila dilepaskan, akan bergerak jatuh
bebas sebab benda tersebut memiliki energi potensial gravitasi. Energi potensial gravitasi benda
yang mengalami jatuh bebas akan berubah karena usaha yang dilakukan oleh gaya berat.
)erhatikanlah -ambar 9.
-ambar 9. $saha yang ditimbulkan oleh gaya berat sebesar ?mg!h8 ? h4".
Apabila tinggi benda mula-mula h
4
usaha yang dilakukan oleh gaya berat untuk mencapai tempat
setinggi h
4
adalah sebesar.
W
w
3 mgh
4
? mgh
8
W
w
3 mg !h
4
? h
8
"
W
w
3 ?mg!h
8
? h
4
" !4-E"
dengan.
W
w
3 usaha oleh gaya berat.
+leh karena mgh 3 E), perubahan energi potensial gravitasinya dapat dinyatakan sebagai PE)
sehingga )ersamaan !4?E" dapat dituliskan .
W
w
3 P E) !4-5"
Aontoh #oal 5 .
Mula-mula, sebuah benda dengan massa 8 kg berada di permukaan tanah. &emudian, benda itu
dipindahkan ke atas meja yang memiliki ketinggian 4,85 m dari tanah. %erapakah perubahan energi
potensial benda tersebut< !g 3 47 mBs
8
".
&unci 0a(aban .
Diketahui. m 3 8 kg, h
8
3 4,85 m, dan g 3 47 mBs
8
.
)erubahan energi potensial benda.
PE) 3 mg !h
8
? h
4
"
PE) 3 !8 kg" !47 mBs
8
" !4,85 m ? 7 m" 3 85 joule
0adi, perubahan energi potensialnya 85 joule.
Aontoh #oal 9 .
#ebuah benda berada pada ketinggian E7 m dari tanah. &emudian, benda itu jatuh bebas. %erapakah
usaha yang dilakukan oleh gaya berat hingga benda sampai ke tanah< Diketahui massa benda adalah
4,5 kg dan percepatan gravitasi bumi 47 mBs
8
.
&unci 0a(aban .
Diketahui. h
4
3 E7 m, h
8
3 7, m 3 4,5 kg, dan g 3 47 mBs8.
2( 3 mgh
4
? mgh
8
2( 3 mg !h
8
? h
4
"
2( 3 !4,5 kg"!47 mBs8"!E7 m ? 7 m"
2( 3 977 joule
Aontoh #oal @ .
#ebuah benda bermassa 7,47 kg jatuh bebas vertikal dari ketinggian 8 m ke hamparan pasir. 0ika
benda itu masuk sedalam 8 cm ke dalam pasir sebelum berhenti, besar gaya rata-rata yang
dilakukan pasir untuk menghambat benda adalah sekitar ....
a. :7 ,
b. 57 ,
c. 97 ,
d. I7 ,
e. 477 ,
&unci 0a(aban .
1s 3 mg Ph
!1 "!8 cm" 3 !7,47 kg"!47 mBs8"
!8,78 m"
1 3 477,4 ,Q477 ,
0a(ab. e
%entuk energi potensial yang kedua adalah energi potensial elastis. Energi potensial adalah energi
yang tersimpan di dalam benda elastis karena adanya gaya tekan dan gaya regang yang bekerja pada
benda. Aontoh energi potensial ini ditunjukkan pada -ambar 5b. %esarnya energi potensial elastis
bergantung pada besarnya gaya tekan atau gaya regang yang diberikan pada benda tersebut.
Anda telah mempelajari sifat elastis pada pegas dan telah mengetahui bah(a gaya pemulih pada
pegas berbanding lurus dengan pertambahan panjangnya. )egas yang berada dalam keadaan
tertekan atau teregang dikatakan memiliki energi potensial elastis karena pegas tidak berada dalam
keadaan posisi setimbang. )erhatikanlah -ambar @.
-ambar @. -rafik hubungan 1!," terhadap PC pada kurva 1 3 kPC.
-rafik tersebut menunjukkan kurva hubungan antara gaya dan pertambahan panjang pegas yang
memenuhi 'ukum 'ooke. 0ika pada saat Anda menarik pegas dengan gaya sebesar F
4
pegas itu
bertambah panjang sebesar Px
4
. Demikian pula, jika Anda menarik pegas dengan gaya sebesar F
8

pegas akan bertambah panjang sebesar Px
8
. %egitu seterusnya. Dengan demikian, usaha total yang
Anda berikan untuk meregangkan pegas adalah .
W 3 F
4
P x
4
D F
8
P x
8
D ...
%esarnya usaha total ini sama dengan luas segitiga di ba(ah kurva 1 terhadap P C sehingga dapat
dituliskan
2 3 > 1 PC
2 3 > !k PC PC"
W = k x
2
!4?9"
+leh karena usaha yang diberikan pada pegas ini akan tersimpan sebagai energi potensial, dapat
dituliskan persamaan energi potensial pegas adalah sebagai berikut.
EP = k x
2
Energi potensial pegas ini juga dapat berubah karena usaha yang dilakukan oleh gaya pegas. %esar
usaha yang dilakukan oleh gaya pegas itu dituliskan dengan persamaan
2 3 ?P E) !4?@"
Aontoh #oal 6 .
#ebuah pegas yang tergantung tanpa beban panjangnya 45 cm. &emudian, ujung ba(ah pegas
diberi beban 5 kg sehingga pegas bertambah panjang menjadi 87 cm.
Tentukanlah.
a. tetapan pegas, dan
b. energi potensial elastis pegas.
&unci 0a(aban .
Diketahui. l
7
3 45 cm, l
1
3 87 cm 3 7,8 m, dan m 3 5 kg.
Aontoh #oal I .
)erhatikan grafik hubungan gaya !1" dan pertambahan panjang pegas !PC" berikut. Tentukan energi
potensial elastis pegas pada saat pegas ditarik dengan gaya 57 ,.
&unci 0a(aban .
Diketahui 1 3 57 ,.
2 3 4B8 !1" !PC" 3 4B8 !57 ," !8 m" 3 57 joule
:. Eneri Kine#ik
Enegi kinetik adalah energi yang dimiliki suatu benda karena gerakannya. 0adi, setiap benda yang
bergerak memiliki energi kinetik. Aontohnya, energi kinetik dimiliki oleh mobil yang sedang
melaju, pesa(at yang sedang terbang, dan anak yang sedang berlari. )erhatikanlah -ambar 6.
-ambar 6. -aya 1 menyebabkan benda bergerak sejauh s sehingga kecepatan benda berubah dari
v4 menjadi v8.
%enda bermassa m4 bergerak dengan kecepatan v4 %enda tersebut bergerak lurus berubah
beraturan sehingga setelah menempuh jarak sebesar s, kecepatan benda berubah menjadi v4 +leh
karena itu, pada benda berlaku persamaan v8 3 v4 D at dan s 3 v4 D > at
8
Anda telah mengetahui
bah(a percepatan yang timbul pada gerak lurus berubah beraturan berhubungan dengan gaya 1
yang bekerja padanya sehingga benda bergerak dengan percepatan a.
%esar usaha yang dilakukan gaya sebesar 1 pada benda dapat dihitung dengan persamaan
2 3 1s 3 mas !4?6"
+leh karena gerak benda adalah gerak lurus berubah beraturan, nilai a dan s pada )ersamaan !E?6"
dapat disubstitusikan dengan persamaan a dan s dari gerak lurus berubah beraturan, yaitu .
sehingga diperoleh .
!4?I"
%esaran > mv
8
merupakan energi kinetik benda karena menyatakan kemampuan benda untuk
melakukan usaha. #ecara umum, persamaan energi kinetik dituliskan sebagai .
E& 3 > mv8 !4?47"
dengan.
E& 3 energi kinetik !joule",
m 3 massa benda !kg", dan
v 3 kecepatan benda !mBs".
Dari )ersamaan !4?47", Anda dapat memahami bah(a energi kinetik benda berbanding lurus
dengan kuadrat kecepatannya. Apabila kecepatan benda meningkat dua kali lipat kecepatan semula,
energi kinetik benda akan naik menjadi empat kali lipat. Dengan demikian, semakin besar
kecepatan suatu benda, energi kinetiknya akan semakin besar pula.
)erubahan energi kinetik benda dari E& 3 > mv
4
8
menjadi E& 3 > mv
8
8
merupakan besar usaha
yang dilakukan oleh resultan gaya yang bekerja pada benda. #ecara matematis, persamaannya dapat
dituliskan sebagai .
2 3 > mv
8
8
? > mv48
2 3 E&
8
? E&
4
3 P E& !4?44"
Aontoh #oal 47 .
#ebuah peluru yang massanya 47 gram, bergerak dengan kecepatan 67 mBs. Tentukanlah energi
kinetik peluru pada saat itu.
&unci 0a(aban .
Diketahui. m 3 47 gram 3 4 R 47
?8
kg dan v 3 67 mBs.
Energi kinetik peluru adalah .
E& 3 > mv
8
3 > !4 R 47
?8
kg"!67 mBs"
8
3 :8 joule.
Aontoh #oal 44 .
#ebuah benda bermassa 8 kg berada dalam keadaan diam pada sebuah bidang datar yang licin.
&emudian, pada benda tersebut bekerja sebuah gaya 1 3 87 , sehingga kecepatannya menjadi 47
mBs.
Tentukanlah.
a. usaha yang dilakukan oleh gaya 1, dan
b. jarak yang telah ditempuh.
&unci 0a(aban .
Diketahui. mula-mula benda dalam keadaan diam, berarti v
4
3 7, v
8
sebesar 47 mBs, dan massa
benda m 3 8 kg.
Dengan mempergunakan )ersamaan !4?47", diperoleh .
a. $saha yang dilakukan oleh gaya 1.
2 3 > mv
8
8
S > mv
4
8
23 !4B8"!8 kg"!47 mBs"
8
? 7
2 3 477 joule.
b. 0arak yang ditempuh.
2 3 1s T 477 0 3 !87 ,"!s"
s 3 4770 B 87, 3 5 meter
Aatatan 1isika .
&etiga mesin utama pesa(at luar angkasa dapat menghasilkan daya sebesar ::.777 M2. Daya
sebesar ini dihasilkan ketiga mesin tersebut dengan membakar :.E77 kg bahan bakar setiap sekon.
'al ini, seperti mengosongkan kolam renang berukuran sedang dalam (aktu 87 sekon. !#umber.
Aonceptual )hysic, 4II6"
E. H'k'm Kekekalan Eneri Mekanik
Dalam proses melakukan usaha, benda yang melakukan usaha itu memindahkan energi yang
dimilikinya ke benda lain. Energi yang dimiliki benda agar benda itu dapat melakukan usaha
dinamakan energi mekanik.
-ambar I. Energi mekanik benda dalam bentuk energi potensial dan energi kinetik dapat diubah
menjadi usaha. M8N
)erhatikanlah -ambar I. %eban yang ditarik sampai di ketinggian h memiliki energi mekanik dalam
bentuk energi potensial. #aat tali yang menahan berat beban digunting, energi berubah menjadi
energi kinetik. #elanjutnya, saat beban menumbuk pasak yang terletak di ba(ahnya, beban tersebut
memberikan gaya yang menyebabkan pasak terbenam ke dalam tanah. %eban itu dikatakan
melakukan usaha pada pasak.
Dengan demikian, energi mekanik dapat didefinisikan sebagai jumlah energi potensial dan energi
kinetik yang dimiliki oleh suatu benda, atau disebut juga energi total. %esarnya energi mekanik
suatu benda selalu tetap, sedangkan energi kinetik dan energi potensialnya dapat berubah-ubah.
)enulisannya secara matematis adalah sebagai berikut.
EM 3 E) D E& !4?48"
%enda yang jatuh bebas akan mengalami perubahan energi kinetik dan energi potensial gravitasi.
)erhatikanlah -ambar 47.
-ambar 47. 'ukum &ekekalan Energi Mekanik suatu bola yang jatuh bebas dari ketinggian h4
dengan kecepatan a(al v4 ke ketinggian h8 dengan kecepatan v8.
#uatu bola dilepaskan dari suatu ketinggian sehingga saat bola berada pada ketinggian h
4
dari
permukaan tanah, bola itu memiliki v
4
#etelah mencapai ketinggian h
8
dari permukaan tanah,
kecepatan benda berubah menjadi v
8
.
#aat bola benda berada di ketinggian h
4
energi potensial gravitasinya adalah E)
4
dan energi
kinetiknya E&
4.
#aat benda mencapai ketinggian h
8
energi potensialnya dinyatakan
sebagai E)
8
dan energi kinetiknya E&
8.
Anda telah mempelajari bah(a perubahan energi kinetik
dan energi potensial benda adalah usaha yang dilakukan gaya pada benda. Dengan demikian, dapat
dituliskan
2 3 PE& 3 PE)
E&
8
? E&
4
3 E)
4
? E)
8
E)
4
D E&
4
3 E)
8
D E&
8
mgh
1
+ mv
1
2
= mgh
2
+ mv
2
2
!4?4:"
)ersamaan !4?4:" ini disebut 'ukum &ekekalan Energi Mekanik.
Aontoh #oal 48 .
#ebuah benda berada dalam keadaan diam pada ketinggian 67 cm dari permukaan tanah. Massa
benda 5 kg dan percepatan gravitasi bumi g 3 47 mBs
8
. Tentukan energi mekanik benda tersebut.
&unci 0a(aban .
Diketahui. v 3 7 mBs, h 3 67 cm 3 7,6 m, dan g 3 47 mBs
8
.
EM 3 E) D E&
EM 3 mgh D > mv
8
EM 3 !5 kg"!47 mBs
8
"!7,6 m" D 7 3 E7 joule
0adi, energi mekanik benda yang diam akan sama dengan energi potensialnya karena energi
kinetiknya nol.
Aontoh #oal 4: .
#ebuah bola yang massanya 8 kg jatuh bebas dari ketinggian :7 meter. 0ika g 3 47 mBs
8
, pada saat
bola tersebut mencapai ketinggian 47 meter dari permukaan tanah, tentukanlah.
a. kecepatannya,
b. energi kinetiknya, dan
c. energi potensialnya.
&unci 0a(aban .
Diketahui. m 3 8 kg, h4 3 :7 m, h8 3 47 m, dan g 3 47 mBs8.
a. &ecepatan pada kedudukan !8".
v
8
8
3 v
4
8
D 8g!h
4
? h
8
" 3 7 D !8 kg"!47 mBs
8
"!87 m"
b. Energi kinetik pada kedudukan !8".
E&
8
3 > mv
8
8
3 > !8 kg"!87 mBs"
8
3 E77 joule
c. Energi potensial pada kedudukan !8".
E)
8
3 mgh
8
3 !8 kg"!47 mBs
8
"!47 m" 3 E77 joule
Aontoh #oal 4E .
#ebuah benda jatuh dari ketinggian 9 meter dari atas tanah. %erapakah kecepatan benda tersebut
pada saat mencapai ketinggian 4 meter dari tanah, jika percepatan gravitasi bumi 47 mBs8<
&unci 0a(aban .
Diketahui. h
4
3 9 m, h
8
3 4 m, dan g 3 47 mBs
8
.
E)
4
D E&
4
3 E)
8
D E&
8
Tokoh 1isika .
Ala# "er*o+aan 1o'le
0ouleUs 'eat Apparatus, 46E5. M:N
Alat tersebut digunakan oleh 0ames 0oule untuk mengukur padanan mekanis dengan panas. Dengan
membandingkan usaha yang dilakukan pemberat yang jatuh dengan panas yang dihasilkan, 0oule
berkesimpulan bah(a jumlah usaha yang sama selalu menghasilkan jumlah panas yang sama.
!#umber. 0endela ptek, 4II@"
(. Da)a
4. "ener#ian Da)a
%esaran usaha menyatakan gaya yang menyebabkan perpindahan benda. ,amun, besaran ini tidak
memperhitungkan lama (aktu gaya itu bekerja pada benda sehingga menyebabkan benda
berpindah. &adang-kadang usaha dilakukan sangat cepat dan di saat lain usaha dilakukan sangat
lambat. Misalnya, Ani mendorong lemari untuk memindahkannya dari pojok kamar ke sisi lain
kamar yang berjarak : m. Dalam melakukan usahanya itu, Ani membutuhkan (aktu 5 menit.
Apabila lemari yang sama dipindahkan oleh Arif, ia membutuhkan (aktu : menit. Ani dan Arif
melakukan usaha yang sama, namun keduanya membutuhkan (aktu yang berbeda. %esaran yang
menyatakan besar usaha yang dilakukan per satuan (aktu dinamakan daya.
Dengan demikian, Anda dapat mengatakan bah(a Arif memiliki daya yang lebih besar daripada
Ani. Daya didefinisikan sebagai kelajuan usaha atau usaha per satuan (aktu. Daya dituliskan secara
matematis sebagai berikut.
) 3 2 B t !4?4E"
dengan.
2 3 usaha !joule",
t 3 (aktu !sekon", dan
) 3 daya !0Bs atau (att".
Mobil, motor, atau mesin-mesin lainnya sering dinyatakan memiliki daya sekian hp !horse po(er"
yang diterjemahkan dalam %ahasa ndonesia sebagai daya kuda dengan 4 hp 3 @E9 (att.
Dalam perhitungan teknik, besarnya 4 hp kadang-kadang dibulatkan, yaitu 4 hp 3 @57 (att.
'ubungan antara daya dan kecepatan diturunkan sebagai berikut.
!4?45"
dengan.
1 3 gaya !,", dan
v 3 kecepatan !mBs".
)ercobaan 1isika #ederhana .
Menghitung Daya #aat Menaiki Tangga
Alat dan %ahan
4. Dua orang !Anda dan salah seorang teman Anda"
8. Tangga
:. #top(atch
E. Timbangan
5. Meteran
)rosedur .
4. Timbanglah berat badan Anda, kemudian konversikan satuannya dalam ,e(ton.
8. $kurlah tinggi tangga !h".
:. 0alankan stop(atch dan larilah ke atas tangga secepat yang Anda mampu. 'itunglah jumlah
anak tangga yang Anda lalui sambil berlari.
E. 'entikan stop(atch saat Anda mencapai puncak tangga.
5. 'itunglah daya yang telah Anda keluarkan saat berlari menaiki tangga menurut persamaan
berikut.
9. $langilah langkah 4 sampai dengan 5, tetapi kegiatannya dilakukan oleh teman Anda.
#amakah daya yang Anda keluarkan dengan teman Anda< Diskusikan.
@. Apakah kesimpulan yang Anda dapatkan dari kegiatan ini<
Aontoh #oal 45 .
#eorang petugas )=, yang massanya 57 kg menaiki tangga sebuah to(er yang tingginya :7 m
dalam (aktu 8 menit. 0ika g 3 47 mBs8, berapakah daya yang dikeluarkan petugas )=, tersebut<
&unci 0a(aban .
Diketahui. m 3 57 kg, h 3 :7 m, t 3 8 menit, dan g 3 47 mBs
8
.
) 3 485 (att
Aontoh #oal 49 .
#ebuah mesin pesa(at terbang mampu memberikan gaya dorong sebesar 87.777 ,. %erapakah daya
yang dihasilkan mesin ketika pesa(at mengangkasa dengan kecepatan 857 mBs<
&unci 0a(aban .
Diketahui. 1 3 87.777 , dan v 3 857 mBs
) 3 1 v 3 !87.777 ,"!857 mBs" 3 5.777.777 (att
8. E2isiensi a#a' Da)a G'na "en'+ah Eneri
Anda telah mempelajari bah(a energi akan terasa manfaatnya ketika energi tersebut berubah bentuk
menjadi energi lain, seperti energi listrik akan terasa manfaatnya jika berubah menjadi cahaya,
gerak, panas, atau bentuk energi yang lainnya. Akan tetapi, alat atau mesin pengubah energi tidak
mungkin mengubah seluruh energi yang diterimanya menjadi energi yang bermanfaat. #ebagian
energi akan berubah menjadi energi yang tidak bermanfaat atau terbuang yang biasanya dalam
bentuk energi kalor atau panas.
)erbandingan antara energi yang bermanfaat !keluaran" dan energi yang diterima oleh alat
pengubah energi !masukan" disebut efisiensi. #ecara matematis dituliskan sebagai berikut.

Aontoh #oal 4@ .
#ebuah motor yang memiliki daya 4.677 (att mampu mengangkat beban sebesar 4.877 , sampai
ketinggian 57 m dalam (aktu 87 sekon. %erapakah efisiensi motor itu<
&unci 0a(aban .
Diketahui. ) 3 4.677 (att, 1 3 4.877 ,, s 3 57 m, dan t 3 87 s.
Aontoh #oal 46 .
%esarnya usaha yang diperlukan untuk menggerakkan mobil !massa mobil dan isinya adalah 4.777
kg" dari keadaan diam hingga mencapai kecepatan @8 kmBjam adalah .... !gesekan diabaikan".
a. 4,85 R 47E 0
b. 8,57 R 47E 0
c. 8,77 R 47E 0
d. 9,85 R 47E 0
e. E,77 R 47E 0
&unci 0a(aban .
$saha 3 )erubahan energi kinetik
2 3 PE&
2 3 > mv
8
3 > !47
:
kg" !87
8
mBs"
karena. v 3 @8 kmBjam 3 87 mBs
2 3 8 R 47
5
joule
0a(ab. c
Langkuman .
4. $saha adalah perkalian antara gaya dan perpindahan benda. #atuannya dalam joule,
2 3 1 C s
8. Energi adalah kemampuan untuk melakukan usaha. Energi tidak dapat dimusnahkan. Energi
hanya dapat
berubah bentuk.
:. Energi potensial adalah energi yang dimiliki benda karena kedudukannya !posisinya", yaitu
E) 3 mgh
E. Energi kinetik adalah energi yang dimiliki oleh benda yang bergerak, yaitu .
E& 3 > mv8
5. Energi mekanik adalah jumlah energi potensial dan energi kinetik yang terdapat pada benda,
yaitu .
EM 3 E) D E&
9. 'ukum &ekekalan Energi Mekanik menyatakan bah(a energi mekanik benda tetap. 'ukum ini
berlaku apabila tidak terdapat gaya luar yang bekerja pada benda.
EM
4
3 EM
8
EK
1
+ EK
1
= EP
2
+ EK
2
@. Daya dinyatakan sebagai usaha per satuan (aktu. #atuannya dalam jouleBsekon atau (att.
) 3 2 B t
6. Efisiensi adalah perbandingan antara energi atau daya keluaran dan masukan .
Anda sekarang sudah mengetahui Usaha Dan Energi, Daya, Hukum Kekekalan Energi
Mekanik dan Energi Potensial. Terima kasih anda sudah berkunjung ke )erpustakaan Ayber.
Leferensi .
#aripudin, A., D. Lustia(an &., dan A. #uganda. 877I. )raktis %elajar 1isika 4 . untuk &elas V
#ekolah Menengah Atas B Madrasah Aliyah )rogram lmu )engetahuan Alam. )usat )erbukuan
Departemen ,asional, Departemen )endidikan ,asional, 0akarta. p. 8:E.
MA A,A=T&
!)emisahan W Elektrokimia"

)E,-A,TAL
Analisis &imia<<<
Analisis kimia merupakan suatu kegiatan pengadaan
informasi berkaitan dengan uji secara kimia, yang
diperlukan untuk suatu penalaran, pengambilan
keputusan serta penetapan kebijakan.
'asil analisis kimia harus Falidasi-- Metode akurat
TA'A)A, A,A=##
4. #ampling
8. )reserving the sample
:. )reparing the sample for analysis
E. #eparating the analyte from interferents
5. Measurement
9. Data analysis W conclusion
#yarat )engukuran.
X #elektif
X )eka terhadap suatu pereaksiBalat ukur
X #pesifik
Diperlukan
)emisahan
Dasar
#ifat 1isik Tipe proses Tipe fasa
<<<<<<<<<<<<<<<<<<<<<<<<<<<<<<&=A#1&A# )EM#A'A, %ELDA#AL&A, #1AT 1#&
,o Aara )emisahan Dasar
4 Destilasi
8 #ublimasi
: Ekstraksi
E &ristalisasi
5 1iltrasi
9 Dialisis
@ &romatografi
permeasi gel
,o Aara )emisahan Dasar
4 Destilasi )erbedaan titik didih
8 #ublimasi )erbedaan tekanan uap
: Ekstraksi )erbedaan kelarutan diantara 8 fasa
E &ristalisasi )erbedaan kelarutan pada suhu
tertentu
5 1iltrasi $kuran solut dibandingkan pori
penyaring
9 Dialisis Aliran ;at melalui membran semi
permeabel
@ &romatografi $kuran analit terhadap pori gel
permeasi gel
&lasifikasi )emisahan
%erdasarkan Tipe )roses
Mekanik 1isik &imia
!)engayakan W Eksklusi" !)artisi W perubahan keadaan" !)erubahan &eadaan"
Dialisis
&rom. Eksklusi
1iltrasi
#entrifugasi
&lasifikasi )emisahan
%erdasarkan Tipe )roses
Mekanik 1isik &imia
!)engayakan W Eksklusi" !)artisi W perubahan keadaan" !)erubahan &eadaan"
Dialisis &-A, &AA, &-) )engendapan
&rom. Eksklusi Elektroforesis ;ona Elektrodeposisi
1iltrasi Destilasi )enopengan
#entrifugasi #ublimasi )ertukaran ion
&ristalisasi
&lasifikasi )emisahan
%erdasarkan Tipe 1asa
1asa 1ase kedua
a(al -as Aair )adat
-as
Aair
)adat
&lasifikasi )emisahan
%erdasarkan Tipe 1asa
1asa 1ase kedua
a(al -as Aair )adat
-as Difusi termal &-A &-)
Aair Destilasi &AA, Dialisis, &A),
$ltra filtrasi )engendapan,
Elektrodeposisi,
kristalisasi,
elektroforesis
)adat #ublimasi &ristalisasi
Dasar )emisahan Teknik )emisahan
$kuran 1iltrasi
Dialisis
&romatografi si;e-eksklusi
Massa dan densitas Aentrifugasi
)embentukkan &ompleks )enopengan
)erubahan fisika Destilasi
#ublimasi
Lekristalisasi
)erubahan kimia )engendapan
)ertukaran ion
Elektrodeposisi
)embagian antar fasa Ekstraksi
&romatografi
Apa kegunaan )emisahan <<<
4. Menghilangkan gangguan matrik
8. solasi
:. )emurnian
%erikan contoh-contoh masalah pemisahan***
4.
8.
:.
E.
5.
TE+L )EM#A'A,
%ila tidak ada ;at pengganggu, hubungan antara sinyal sampel !#samp"
dan konsentrasi !AA" adalah .
#samp 3 kA. AA ........... 4"
kA adalah sensitifitas.
#edangkan bila ada ;at pengganggu persamaan 4" menjadi .
#samp 3 kAAA D kiAi........... 8"
ki dan Ai adalah sensitifitas dan konsentrasi ;at pengganggu.
0adi dengan adanya ;at pengganggu selektifitas metode ditentukan oleh
perbedaan relatif sensitifitas analit dan ;at pengganggu.
#ekalipun metode lebih selektif terhadap ;at pengganggu, #samp bisa
digunakan untuk menentukan konsentrasi analit jika sumbangan ;at
pengganggu terhadap #samp signifikan. &oefisien selektifitas &A,
merupakan ciri dari selektifitas metode.
k4
&A, 3 YY ........ :"
k8
%ila k4 pada persamaan :" di substitusikan ke persamaan
8", maka setelah disederhanakan menjadi
#samp 3 kA MAA D &A, Ai N ........... E"
oleh karena itu ;at penggangu tidak akan menjadi
masalah sepanjang konsentrasi produk dan
koefisien selektifitas secara signifikan lebih kecil
dari konsentrasi analit.
&A, Ai ZZ AA ........... 5"
%ila ;at pengganggu tidak dapat diabaikan maka
akurasi analisis harus dimulai dengan pemisahan
analit dan ;at pengganggu.
Efisiensi )emisahan
Tujuan akhir dari pemisahan dalam analisis kimia
adalah mengeluarkan analit atau pengganggu dari
matriks sampel.
Efisiensi pemisahan dipengaruhi oleh gangguan untuk
mendapatkan semua analit, dan gangguan untuk
menghilangkan semua pengganggu. %ila recovery
!perolehan kembali" analit diberi notasi LA, maka.
AA
LA, 3 YY ........... 9"
!AA"o
Lecovery pengganggu Li adalah .
Ai
Li 3 [[[ ........... @"
!Ai"o
&eefektifan pemisahan disebut dengan faktor pemisahan !#i,a"
adalah perubahan perbandingan penggangu dan analit yang
disebabkan pemisahan.
AiBAA
!#i,a" 3 [[[[[ ........... 6
!Ai "+B !AA"+
Dalam pemisahan yang sempurna nilai LA 3 ........., Li 3 .........
dan #i,A 3 ...........
$ntuk mengeliminasi gangguan matrik, dapat dilakukan
sebelum pengukuran dengan dua cara yaitu.
4. tanpa pemisahan !penopengan 3 masking"
8. pemisahan.
4. Eliminasi gangguan !interference" tanpa pemisahan
!penopengan 3 masking".
Eliminasi penggangu dengan cara penopengan dapat dilakukan
dengan cara spesi pengganggu yang potensial ditutup untuk
mencegah ikut sertanya dalam pengukuran.
Misalnya melalui kompleksasi atau pengaturan kondisi.
Aara kompleksasi, yaitu dengan memasukkan ;at pengkompleks !
masking agent" yang bereaksi selektif dengan pengganggu.
Aontoh penopengan dengan pembentukkan kompleks
penopengan \n8D dalam penentuan Mg8D dengan EDTA.
Mg8D D EDTA Mg-EDTA
\n8D D EDTA \n-EDTA
Mg8D D A,- !berlebih" D EDTA Mg-EDTA
\n8D D A,- !berlebih" \n!A,"E8- D EDTA
Aontoh lain. penggunaan ion fluorida untuk melindungi
gangguan 1e!" dalam penentuan Au!" secara iodometri.
)enentuan Au!" dalam suatu sampel dilakukan dengan
menambahkan kalium iodida dan mentitrasi iod yang dibebaskan
dengan natriumtiosulfat.
0ika dalam larutan sampel terdapat pula ion 1e!" maka ion ini akan
mengganggu karena dapat pula mengoksidasi iodida menjadi iod.
$ntuk menghilangkan gangguan ion 1e!" ini, maka kedalam larutan
ditambahkan natrium fluorida.
on fluorida cenderung lebih kuat membentuk kompleks dengan 1e!"
1e19:- karena terjadi penurunan potensial elektroda sistem 1e!" hingga
hanya ion Au!" dari sampel mengoksidasi iodida menjadi iod
Eliminasi gangguan !interference" dengan
)emisahan.
)ada eliminasi gangguan dengan pemisahan, spesi
yang akan ditetapkan diisolasi dipisahkan dari spesi
penggangu.
)emisahan dapat dilakukan dengan berbagai cara.
Teknik yang dipilih tergantung dari kebutuhan
asalkan memenuhi kriteria yang disyaratkan.
Ada beberapa hal yang harus diperhatikan dalam
pemilihan metode analisis yaitu ]
4. $kuran sampel yang tersedia
8. &eterbatasanBkelebihan suatu metode
:. Tingkat pemisahan yang diinginkan
E. &egunaan metode secara umum
5. &esederhanaan dan selektifitas metode
9. &ompleksitas campuran
@. Apakah digunakan satu atau gabungan metode
6. Metode yang dipilih apakah metode kimia atau
metode fisika <
#E&A, D$=$
Terima &asih
Diposkan oleh alfonsus sidebang di Tidak ada komentar.
&irimkan ni le(at Email %logThis* %erbagi ke T(itter %erbagi ke 1acebook %agikan ke )interest
Object 1

Anda mungkin juga menyukai