Anda di halaman 1dari 9

SIG CONTINENT:The Future best global Solution On Mapping

Roni F. Sinaga: Praktisi serta orang yang berhasrat mengembangkan GIS Indonesia
email: roni_y2kdragon@yahoo.com,dragonif01@gmail.com
SDO_GEOMETRY
SDO_Geometry adalah tipe data yang dikenal didalam oracle untuk mendefenisikan tipe data spasial.
SDO_Geometry adalah enum type yang dibentuk oleh beberapa komponen seperti yang terlihat pada
querydibawahini:
Cr eat e t ype SDO_GEOMETRY as Obj ect (
SDO_GTYPE NUMBER,
SDO_SRI D NUMBER,
SDO_POI NT SDO_POI NT_TYPE,
SDO_ELEM_I NFO SDO_ELEM_I NFO_ARRAY,
SDO_ORDI NATES SDO_ORDI NATE_ARRAY
) ;
BerikutiniadalahpenjelasanpenjelasanmengenaikomponenkomponendariSDO_GEOMETRY:
1. SDO_GTYPE
SDO_GTYPE merupakan attribute yang menyatakan tipe geometry. Ada banyak tipe geometry yang
dapatdiwakiliolehSDO_TYPEyangsemuanyasecaragarisbesardibagiatas3bagianyaituGeometry
2 dimensi, 3 dimensi dan 4 dimensi. Format dari SDO_GTYPE adalah seperti yang diterangkan
dibawahini:
dl t t di mana:
d menyat akan j uml ah di mennsi ( 2, 3, dan 4)
l menyat akan l i near r ef er enci ng measur e di mensi on unt uk 3D geomet r y
l i near r ef er enci ng syst em di mana di mensi ( 3 at au 4) mengandung suat u
ni l ai
t t menyat akan t ype geomet r y( 00 s/ d 07 di mana 08 sampai 99 unt uk t ype
geomet r y masa depan( bel umt er def eni si ) .
BerikutiniadalahtabelyangmenjelaskansecararincinilaidariSDO_GTYPEyangvalid:
Value GeometryType Description
dl00 UNKNOWN_GEOMETRY Geometritidakdikenal
dl01 POINT GeometryMengandung1Point
dl02 LINEatauCURVE Geometry yang mengandung 1 garis yang bisa berupa garis
lurus atau melengkung(lingkaran atau lengkungan biasa) atau
keduanya.
dl03 POLYGON Geometry mengandung 1 polygon baik tanpa lubang atau
denganlubangditengahnya
dl04 COLLECTION Geometry terdiri dari kumpulan elemen yang heterogen.
COLLECTIONadalahsupersetdariseluruhtipegeometry
dl05 MULTIPOINT Geometry memiliki satu atau lebih titik(Multipoint adalah
supersetdariPoint.
dl06 MULTILINE atau
MULTICURVE
Type Geometry yang memiliki lebih dari 1 garis baik garis
lurus(line) atau melengkung(curve). Multiline dan Multicurve
adalahsupersetdarilinedancurve
dl07 MULTYPOLYGON Type Geometry yang bisa memiliki satu atau lebih polygon
dimana polygonpolygon tersebut bisa berupa disjoint polygon
(memilikilebihdari1exteriorpolygon)
SIG CONTINENT:The Future best global Solution On Mapping
Roni F. Sinaga: Praktisi serta orang yang berhasrat mengembangkan GIS Indonesia
email: roni_y2kdragon@yahoo.com,dragonif01@gmail.com

Sebagai contoh , misalkan SDO_GTYPE memiliki nilai 2003 maka bisa dikatan angka 2 menyatakan 2
dimensi, 0 menyatakan tidak mengandung nilai linear referencing system. 03 menyatakan type
geometrynyaadalahpolygon.Jadi2003menyatakantypegeometrypolygon2dimensi.
Sebagai catatan, nilai dimensi merefleksikan nilainilai ordinat yang digunakan untuk
merepresentasikan setiap vertex, sebagai contoh nilai X,Y adalah nilai 2 dimensi. POINTS dan LINES
adalahcontohdaritipegeometryyang2dimensi.
Sebagai catatan juga bahwa untuk setiap column atau layer yang sama harus mengandung nilai
dimensiyangsama,jikaberbedamakamengakibatkanerrorataukesalahan.
Metodametoda yang dapat digunakan untuk mengembalikan nilai dari setiap komponen dltt
SDO_GTYPEuntuksuatuobjekgeometryadalahGETS_DIMS,GET_LRS_DIM,GET_GTYPE
2. SDO_SRID
Attribute SDO_SRID dapat digunakan untuk menyatakan sistem koordinat(spatial reference system)
darisuatuGeometry.JikaSDO_SRIDadalahnullmakaGeometrytidakmemilikisistemkoordinat.Jika
SDO_SRID bukan null maka nilainya harus merupakan salah satu dari nilai yang dinyatakan pada
kolomSRIDpadatabelMDSYS.CS_SRSdannilaiSDO_SRIDyangsamajugadigunakankedalamkolom
SDO_SRID pada view USER_SDO_GEOM_METADATA. Sebagai catatan, dalam satu tabel yang sama
kolomSDO_GEOMETRYharusmemilikiSDO_SRIDyangsama.
3. SDO_POINT
AttributSDO_POINTdidefenisikanmenggunakantipeSDO_POINT_TYPEdimanaattributnyamemiliki
3nilaiyaituX,Y,Zdimanaketiganilaitersebutmemilikitipedatanumber.NilaiX,Y,Ztersebutadalah
nilai koordinat berupa point dari suatu Geometry. Apabila SDO_ELEM_INFO dan SDO_ORDINATES,
yangmerupakanArray,makaX,Ymerupakankoordinat(latitudedanlongitude)suatuGeometry,Jika
tidak maka SDO_POINT akan diabaikan oleh oracle spatial. Jika Geometry yang kita miliki adalah
bertipepointmakanilaikoordinatdaripointpointtersebutdisimpandidalamSDO_POINT.Selainitu
apabila kita hanya memiliki dalam sebuah layer, maka sebaiknya koordintkoordinat Geometry
ditempatkan didalam SDO_POINT. sebagai catatan khusus adalah jangan menggunakan attribut
SDO_POINTdalampendefenisianLinearReferencingSystem(LRS)untukpoint.
4. SDO_ELEM_INFO
AttributSDO_ELEM_INFOmerupakanattributyangberperanuntukmemberikaninformasimengenai
interpretasiyangdilakukanterhadapnilaidariSDO_ORDINATES.tipeSDO_ELEM_INFOadalaharray.
nilaiSDO_ELEM_INFOterdiridaritripletsepertiyangditunjukkanpadaformatdibawahini:
<SDO_STARTI NG_OFFSET, SDO_ETYPE, SDO_I NTERPRETATI ON>
untuklebihjelasnyadapatdilihatpadapenjelasandibawahini:
4.1.SDO_STARTING_OFFSET
SDO_STARTING_OFFSET menyatakan indeks pertama dari SDO_ORDINATE yang disimpan dalam
tabel. indeks dimulai dari 1 bukan dari 0. dengan kata lain ordinat pertama dari element pertama
akandisimpandiSDO_GEOMETRY.SDO_ORDINATE(1).Jikaadaelementkedua,ordinatepertamanya
akan dimulai dari SDO_GEOMETRY.SDO_ORDINATE(n), dimana n menyatakan indeks ken, misalkan
n=15makaelementkeduadimulaidariordinateke15atauSDO_GEOMETRY.SDO_ORDINATE(15).
4.2.SDO_ETYPE
SIG CONTINENT:The Future best global Solution On Mapping
Roni F. Sinaga: Praktisi serta orang yang berhasrat mengembangkan GIS Indonesia
email: roni_y2kdragon@yahoo.com,dragonif01@gmail.com
AttributeSDO_ETYPEmenyatakantipedarielement.Ada2tipeelementdariSDO_ETYPEyaitusimple
elementsdancompoundelements.berikutpenjelasandarimasingmasingelements.
4.2.1.SimpleElements
Simple Elements direpresentasikan dengan nilai 1,2,1003,2003. Khusus Untuk nilai 1003 dan 2003,
digit pertama bukan menyatakan dimensi tetapi menyatakan exterior ataupun interior. Angka 1
menyatakanexteriordanangka2menyatakaninteriordimana:
1003:exteriorpolygonring(didefenisikansecaracounterclockwise)
2003:interiorpolygonring(didefenisikansecaraclockwise)
4.2.2.CompoundElements
CompoundElementsdirepresentasikandenganangka4,1005,dan2005.Representasidaricompound
elements adalah adanya triplet header diikuti dengan rangkaian triplet lain yang merupakan bagian
dari triplet header. Sama seperti simple elements digit pertama 1005 dan 2005 menyatakan apakah
compoundelementsituadalahexterioratauinterior.
4.3.SDO_INTERPRETATION
SDO_INTERPRETATION mengandung 2 nilai, dimana nilai tersebut bergantung pada nilai dari
SDO_ETYPE apakah merupakan compound elements atau bukan. Jika SDO_ETYPE merupakan
compound elements maka nilai dari SDO_INTERPRETATION merupakan banyaknya triplet yang
merupakan bagian dari element.Jika SDO_INTERPRETATION bukan merupakan compound elements
maka nilai dari SDO_INTERPRETATION menjelaskan bagaiman rangkaian ordinates element di
interpretasikan. Sebagai contoh, apakah rangkaian element itu berupa line atau polygon pembatas
yangdirangkaidarigarislurus(straightline)ataucircular.
Pasangan nilai yang valid antara SDO_INTERPRETATION dan SDO_ETYPE dapat dilihat pada tabel
dibawahini:
SDO_ETYPE SDO_INTERPRETATION Deskripsi
0 Anynumber TypegeometryyangtidakdikenaliolehOracleSpatial
1 1 TypePoint
1 n>1 ClusterPointdengann>1
2 1 Line dimana titiktitik pembentuk line terhubung oleh
garislurus
2 2 Line dimana titiktitik pembentuk line terhubung secara
circular.
1003atau2003 1 Simplepolygon
1003atau2003 2 Polygonyangterhubungsecaraclosedcircular
1003atau2003 3 TypeRectangle
1003atau2003 4 TypeCircle
4 n>1 CompoundLine
1005atau2005 n>1 CompoundPolygon

5. SDO_ORDINATES
AttributSDO_ORDINATESadalahattributedengantypearray(panjangarrayadalahsekitar1.48.576).
attributeinimenyimpannilaidarikoordinatobjekspasial.PanjangArrayiniharussesuaidengannilai
yang ada di SDO_ELEM_INFO. Nilainilai dalam array diurutkan sesuai dengan dimensi, dimulai dari
dimensiyangterkecilsampaidengandimensiyangterbesar.Sebagaicontohapabilanilainyaberupa
SIG CONTINENT:The Future best global Solution On Mapping
Roni F. Sinaga: Praktisi serta orang yang berhasrat mengembangkan GIS Indonesia
email: roni_y2kdragon@yahoo.com,dragonif01@gmail.com
polygon 2 dimensi maka nilainya akan diurutkan seperti ini {X1,Y1,X2,Y2,X3.Y3,X4,Y4,X1,Y1}. Apabila
nilainya berupa polygon 3dimensi maka nilainya akan diurutkan seperti ini {X1,Y1,Z1 ,X2,Y2,Z2
,X3,Y3,Z3,X4,Y4,Z4,X1,Y1,Z1}.NilainilaidalamSDO_ORDINATESadalahnilainilaiyangvalid.Tidakada
nilai khusus yang berfungsi sebagai pembatas element apabila SDO_ORDINATES terdiri dari banyak
element. Metadata dari SDO_ORDINATES ada pada SDO_ELEM_INFO yang telaj dijelaskan
sebelumnya. Seperti yang telah dijelaskan sebelumnya maka index awal dari SDO_ORDINATES
dimulaidari1.
Ada beberapa hal yang dapat membantu kita secara cepat menganalisis nilainilai dalam
SDO_GEOMETRYdiantaranya:
1. UntukSDO_GTYPEdengannilaid001dand005,setiapsubelementyangnilaidariSDO_ETYPEtidak1
akandiabaikan.
2. Untuk SDO_GTYPE dengan nilai d002 dan d006 maka setiap subelement yang nilai dari
SDO_ETYPEnyabukan2atau4diabaikan.
3. Untuk SDO_GTYPE dengan nilai d003 dan d007 maka setiap subelement yang nilai dari
SDO_ETYPEnya bukan 3 atau 5 akan diabaikan (termasuk variant dari SDO_ETYPE lainnya
diantaranya1003,2003,1005atau2005).
Contoh
Setelah kita mempelajari secara mendetail mengenai SDO_GEOMETRY maka tidak akan lengkap kalau
tidak disertakan dengan contohcontohnya. Untuk tools yang digunakan dalam contoh ini adalah
menggunakanToadForOracle11g.Misalkankitamempunyatabeldengannamabentuk_geometry.Kita
akan memperlihatkan bagaimana tabeltabel ini akan diisi dengan berbagai bentuk geometry yang ada
dimulai dari titik, garis, polygon, polygon with hole, compound line, compound polygon, Type 0 atau
geometry yang tidak dikenali oleh oracle spatial. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada penjelasan
langkahlangkahdibawahini:
1. BuatTablebentuk_geometry
Langkahpertamayangdilakukanadalahmembuattablebentuk_geometrydidatabaseoracle.untuk
membuattablebentuk_geometrydapatdilihatpadascriptquerydibawahini:
Cr eat e t abl e bent uk_geomet r y( i ds number pr i mar y key, nama_geomet r y
var char 2( 100) , ket er angan var char 2( 500) , shape SDO_GEOMETRY) ;
Eksekusiquerydiatas.setelahquerydiatasdieksekusimakaakanterbentuktabelbentuk_geometry
sepertiyangterlihatpadagambardibawahini:
SIG CONTINENT:The Future best global Solution On Mapping
Roni F. Sinaga: Praktisi serta orang yang berhasrat mengembangkan GIS Indonesia
email: roni_y2kdragon@yahoo.com,dragonif01@gmail.com

Setelah kita berhasil membuat tabel bentuk_geometry maka langkah berikutnya adalah
memasukkandatadatabentukgeometrykedalamtabel.
2. GeometryTipePoint
type geometry yang ingin kita masukkan terlebih dahulu adalah point. Seperti kita ketahui type
geometry point direpresentasikan dengan sebuah koordinat x dan y. Berdasarkan analisis yang ada
maka SDO_GEOMETRY untuk type geometry point adalah seperti yang terlihat pada penjelasan
dibawahini:
SDO_GTYPE:2001
SDO_SRID:NULL
SDO_POINT:SDO_POINT_TYPE(3,5,NULL)
SDO_ELEM_INFO:NULL
SDO_ORDINATES:NULL
karena tipe geometrynya berupa point maka SDO_ELEM_INFO dan SDO_ORDINATES dibuat null.
SDO_SRIDdibuatnullhanyalahuntukmempermudahcontohquery.setelahkitamemahamiisidari
SDO_GEOMETRY yang akan diisikan pada saat query insert dilakukan. contoh query insert untuk
typegeometrypointdapatdilihatdibawahini:
i nser t i nt o bent uk_geomet r y val ues( 1, ' poi nt ' , ' Bent uk Geomet r y
Poi nt ' , SDO_GEOMETRY( 2001, nul l , SDO_POI NT_TYPE( 3, 5, NULL) , NULL, NULL) ) ;
eksekusiquerydiatassehinggadatatersebutmasukkedalamtabelyangtelahkitabuatsebelumnya.
hasildarieksekusiqueryinsertdapatdilihatpadapadagambardibawahini:

3. GeometryTipeLine(StraightLine)
Tipe Geometry lainnya yang akan kita masukkan kedalam tabel bentuk_geometry kita adalah tipe
geometryline.SepertikitaketahuiLinedibentukdarikumpulantitiktitikyangdihubungkandengan
garisyangmelewatititiktitiktersebut.Untukcontohkaliinikitaakanmemasukkantipelineberupa
SIG CONTINENT:The Future best global Solution On Mapping
Roni F. Sinaga: Praktisi serta orang yang berhasrat mengembangkan GIS Indonesia
email: roni_y2kdragon@yahoo.com,dragonif01@gmail.com
straight line(garis lurus). Analisis yang kita lakukan terhadap SDO_GEOMETRY sebelum kita
membuatqueryinsertdapatdilihatpadapenjelasandibawahini:
SDO_GTYPE:2002
SDO_SRID:NULL
SDO_POINT:NULL
SDO_ELEM_INFO:(1,2,1)
SDO_ORDINATES:(3,5,5,5,7,5,9,5)
Saat ini tipe geometry yang kita masukkan adalah line, straight line, maka yang perlu diperhatikan
adalah SDO_POINT, SDO_ELEM_INFO dan SDO_ORDINATES. karena tipe geometrynya line maka
SDO_POINT dibuat null, SDO_ELEM_INFO berupa triplet 1,2,1. 1 artinya SDO_STARTING_OFFSET
bernilai 1, SDO_ETYPE 2 berarti tipe elementnya adalah simple element dengan tipe geometrynya
adalah line. Selanjutnya SDO_INTERPRETATION nya adalah 1, artinya tipe geometry linenya adalah
straight line. Sedangkan untuk SDO_ORDINATES menyatakan nilai dari titiktitik koordinat yang
digunakanuntukmembentukgarislurus(straightline).
Query yang digunakan untuk memasukkan tipe koordinat line diatas dapat dilihat pada query
dibawahini:
i nser t i nt o bent uk_geomet r y val ues( 2, ' Li ne Geomet r y' , ' Ti pe Geomet r y
Li ne' , SDO_GEOMETRY( 2002, nul l , nul l , SDO_ELEM_I NFO_ARRAY( 1, 2, 1) , SDO_OR
DI NATE_ARRAY( 3, 5, 5, 5, 7, 5, 9, 5) ) ) ;
eksekusiquerydiatassehinggadatatersebutmasukkedalamtabelyangtelahkitabuatsebelumnya.
hasildarieksekusiqueryinsertdapatdilihatpadapadagambardibawahini:

4. Polygon
Ada banyak jenis polygon didalam geometry mulai dari simple polygon sampai dengan kompleks
polygon. Untuk saat ini kita akan coba untuk membuat polygon dalam bentuk kotak. Ada banyak
cara yang dapat dilakukan mulai dari membentuk kotak dari rangkaian garis lurus yang dibuat
sedemikian rupa membentuk kotak atau dengan memanfaatkan salah satu nilai dari SDO_GTYPE
yangbertipepolygon(2003).UntukcontohkaliinikitaakanmemanfaatkanSDO_GTYPE2003.Nilai
nilaidariSDO_GEOMETRYuntukmembentukpolygonadalahsepertiyangdituliskandibawahini:
SDO_GTYPE:2003
SDO_SRID:NULL
SDO_POINT:NULL
SDO_ELEM_INFO:(1,1003,3)
SDO_ORDINATES:(3,5,6,11)
SIG CONTINENT:The Future best global Solution On Mapping
Roni F. Sinaga: Praktisi serta orang yang berhasrat mengembangkan GIS Indonesia
email: roni_y2kdragon@yahoo.com,dragonif01@gmail.com
Yang perlu diperhatikan adalah nilai dari SDO_ELEM_INFO dan SDO_ORDINATES. Untuk
SDO_ELEM_INFO nilainya adalah triplet dari 1,1003 dan 3. ini berarti nilai dari
SDO_STARTING_OFFSET adalah 1, SDO_ETYPE 1003 dan SDO_INTERPRETATION 3.
SDO_STARTING_OFFSET bernilai 1 artinya SDO_ORDINATE dimulai dari indeks 1, kemudian seperti
yang terlihat pada tabel diatas bahwa pasangan nilai SDO_ETYPE 1003 dengan
SDO_INTERPRETATION 3 akan membentuk rectangle atau kotak. Disini kita tahu bahwa polygon
yang akan kita bentuk adalah berbentuk rectangle atau kotak. kemudian pada SDO_ORDINATES
hanyaada2titikyaitutitik3,5dantitik6,11.Karenasudahdipastikanbahwabentukpolygonyang
dibentuk adalah rectangle atau kotak maka hanya dibutuhkan 2 titik saja yaitu titik kiri bawah dan
kananatas.Titik3,5adalahtitikkiribawahdantitik6,11adalahtitikkananatas.
Setelah kita memahami isi dari SDO_GEOMETRY maka langkah berikutnya adalah membuat query
yang akan memasukkan data geometry polygon kita yang berbentuk rectangle atau kotak kedalam
tabelbentuk_geometrysepertiyangterlihatpadaquerydibawahini:
I nser t i nt o bent uk_geomet r y val ues( 3, ' Geomet r y Pol ygon' , ' Geomet r y
Pol ygon bent uk kot ak' , SDO_GEOMETRY ( 2003, nul l , nul l ,
SDO_ELEM_I NFO_ARRAY( 1, 1003, 3) , SDO_ORDI NATES_ARRAY( 3, 5, 6, 11) ) ) ;
eksekusiquerydiatassehinggadatatersebutmasukkedalamtabelyangtelahkitabuatsebelumnya.
hasildarieksekusiqueryinsertdapatdilihatpadapadagambardibawahini:

5. CompoundLine
Pada contohcontoh sebelumnya elemenelemen yang dibentuk adalah simple element. Pada
contoh kaliinikitaakan mencobauntuk membuat geometrydengan tipecompoundline.nilainilai
SDO_GEOMETRYuntukcompoundlineadalahsebagaiberikut:
SDO_GTYPE:2002
SDO_SRID:NULL
SDO_POINT:NULL
SDO_ELEM_INFO:(1,4,2,1,2,1,3,2,2)
SDO_ORDINATES:(10,10,10,14,6,10,14,10)
seperti yang terlihat pada SDO_ELEM_INFO diatas ada 3 triplet yaitu 1,4,2 dan 1,2,1 serta 3,2,2.
Untuk triplet pertama kita lihat SDO_STARTING_OFFSETnya 1, SDO_ETYPE 4 dan
SDO_INTERPRETATION 2. Seperti yang terlihat pada table diatas, pasangan nilai SDO_ETYPE 4 dan
SDO_INTERPRETATION 2 (n>1) akan membentuk compound line. Karena tipe geometrynya adalah
compound maka kita tahu bahwa triplet pertama adalah triplet header sedangkan triplettriplet
berikutnya adalah bagian dari triplet header dalam artian triplettriplet berikutnya adalah triplet
SIG CONTINENT:The Future best global Solution On Mapping
Roni F. Sinaga: Praktisi serta orang yang berhasrat mengembangkan GIS Indonesia
email: roni_y2kdragon@yahoo.com,dragonif01@gmail.com
yang membentuk compound line. Dalam Geometry bertipe compound, nilai dari
SDO_INTERPRETATION menyatakan jumlah subelement, dalam hal ini dinyatakan dalam jumlah
triplet yang mengikuti triplettriplet header sehingga bisa dikatakan bahwa jumlah subelement
pembentukcompoundlineberjumlah2.
Sekarang mari kita analisis bentuk dari compound line. pada triplet pertama disebutkan 1,2,1. dari
triplet tersebut kita ketahui bahwa SDO_STARTING_OFFSET adalah 1, SDO_ETYPE 2 dan
SDO_INTERPRETATION 1. Seperti yang kita lihat pada tabel diatas pasangan nilai SDO_ETYPE 2 dan
SDO_INTERPRETATION 1 merupakan garis lurus (straight line). Dalam Geometry compound
disebutkan bahwa akhir dari satu subelement merupakan awal dari subelement berikutnya. triplet
subelement berikutnya adalah 3,2,2. Dari nilai triplet tersebut bisa dikatakan bahwa
SDO_STARTING_OFFSET 3, SDO_ETYPE 2 dan SDO_INTERPRETATION 2. Dengan karakteristik
geometrycompoundadalahcontigoussubelementmakatitikakhirdaritriplet1,2,1adalahawaldari
triplet3,2,2yaitu10,14.Kemudianpadatriplet3,2,2kitaketahuibahwapasangannilaiSDO_ETYPE
2danSDO_INTERPRETATION2merupakangeometrygarismelengkung.Denganmelihatpenjelasan
yangdiberikanmakabentukdaricompoundlinekitadapatdilihatpadagambardibawahini:

Queryyangdigunakanuntukmemasukkandatadapatdilihatpadaquerydibawahini:
I nser t i nt o bent uk_geomet r y val ues( 4, ' Geomet r y Compound Li ne' ,
' Bent uk Geomet r y dengan t i pe compound l i ne' , SDO_GEOMETRY( 2002,
nul l , nul l , SDO_ELEM_I NFO_ARRAY( 1, 4, 2, 1, 2, 1, 3, 2, 2) ,
SDO_ORDI NATE_ARRAY( 10, 10, 10, 14, 6, 10, 14, 10) ) ) ;
eksekusiquerydiatassehinggadatatersebutmasukkedalamtabelyangtelahkitabuatsebelumnya.
hasildarieksekusiqueryinsertdapatdilihatpadapadagambardibawahini:
SIG CONTINENT:The Future best global Solution On Mapping
Roni F. Sinaga: Praktisi serta orang yang berhasrat mengembangkan GIS Indonesia
email: roni_y2kdragon@yahoo.com,dragonif01@gmail.com

Demikian beberapa sampel yang dapat dilakukan. Dengan analogi yang sama maka kita dapat
mengembangkan sample yang ada untuk memasukkan data lainnya diantaranya multipoints, kotak
dengan menghubungkan 4 garis lurus,polygon yang memiliki lubang didalamnya, lingkaran, compound
polygondanbanyaklagibentukbentukgeometrylainnyayangdapatdibentuk.
Akhir kata saya mengucapkan selamat mencoba dan apabila ada koreksian ataupun komentar yang
membangunsilahkankirimkanemailkeroni_y2kdragon@yahoo.com.
Terimakasih telah membaca tutorial singkat ini dan mari samasama kita kembangkan dunia GIS
Indonesia.

Regards,

RoniF.Sinaga

Anda mungkin juga menyukai