Anda di halaman 1dari 3

1

1
BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Bahasa merupakan salah satu parameter dalam perkembangan anak.
Kemampuan bicara dan bahasa melibatkan perkembangan kognitif, sensori,
motorik, psikologis, emosi dan lingkungan sekiar anak. Kemampuan bahasa
pada umumnya dapat dibedakan atas kemampuan reseptif (mendengar dan
memahami) dan kemampuan ekspresif (berbicara). Kemampuan bicara lebih
dapat dinilai dari kemampuan lainnya sehingga pembahasan mengenai
kemampuan bahasa lebih sering dikaitkan dengan kemampuan berbicara.
Kemahiran dalam bahasa dan berbicara dipengaruhi oleh faktor intrinsik (dari
anak) dan faktor ekstrinsik (dari lingkungan). Faktor intrinsik yaitu kondisi
pembawaan sejak lahir termasuk fisiologi dari organ yang terlibat dalam
kemampuan bahasa dan berbicara. ementara itu faktor ekstrinsik berupa
stimulus yang ada di sekeliling anak terutama perkataan yang didengar atau
ditujukan kepada si anak.
Berdasarkan hal tersebut di atas, maka gangguan bahasa dan bicara
harus menjadi prioritas bagi perawat untuk dideteksi secara dini agar
penyebabnya dapat segera dicari, sehingga pegobatan dan pemulihannya
dapat diberikan sesegera mungkin karena akan sangat mempengaruhi
perkembangan anak di masa depan. fenomena yang ada pada warga !w."
tlogomas juga menganggap gangguan bicara adalah keterlambatan kecerdasan
pada anak. #idak jarang kepribadian anak ikut terpengaruh misalnya anak
$
mulai merasa rendah diri, menjadi peragu dan sering waswas menghadapi
lingkungannya.
1.2 Rumusan Masalah.
Berdasarkan latar belakang diatas, permasalahan penelitian yang
dirumuskan sebagai berikut % bagaimana hubungan pola asuh orang tua
terhadap perkembangan bahasa anak usia toddler %.
1.3 Tujuan.
1.3.1 Tujuan Umum
&enelitian ini dilakukan untuk mengetahui hubungan pola asuh
orang tua terhadap tumbuh kembang bahasa anak usia todler.
1.3.2 Tujuan husus
1. 'engetahui pola asuh yang diterapkan atau dilakukan keluarga
pada anak usia toddler.
$. 'engetahui pemahaman orang tua terhadap perkembangan bahasa
anak usia toddler.
(. 'engetahui hubungan pola asuh orang tua terhadap perkembangan
bahasa anak usia toddler.
(
1.! Man"aat.
1.!.1 Bag# Penel#t#an.
'enambah pengetahuan dan mampu mengaplikasi riset
keperawatan untuk mengetahui pola asuh orang tua terhadap tumbuh
kembang bahasa anak usia todler.
1.!.2 Bag# #nst#tus# Puskesmas.
ebagai data awal dan bahan masukan bagi institusi posyandu
dan puskesmas untuk meningkatan pengetahuan ibu tentang pola asuh
anak sehingga dapat meningkatkan tumbuh kembang bahasa anak.
1.!.3 Bag# #nt#tus# $en%#%#kan.
)asil penelitian ini diharapkan dapat menjadi data dasar dan
kelengkapan literatur bagi pengembangan pada institusi pendidikan
keperawatan khususnya yang berhubungan dengan pola asuh orang tua
terhadap tumbuh kembang bahasa anak usia todler.

Anda mungkin juga menyukai