Anda di halaman 1dari 13

KORELASI PEARSON-r

Awit M.Sakinah, S.Si, M.Stat

Kapan digunakan?
Untuk mengetahui kadar asosiasi (derajat
hubungan) antara 2 variabel kuantitatif
berskala ukur interval atau ratio
Contoh:
Tinggi badan vs berat badan
dalam cm

dalam kg

Konsep Korelasi
Bernilai -1 r 1
Y

=-1

=1

X
Y

=0

X
Y

=0

Asumsi lain untuk Pearson r


Sampel diambil secara acak
Distribusi kedua kelompok skor mendekati
distribusi normal
Hubungan kedua variabel harus linier.

Metode
1.

2.

Data disajikan dalam


tabel rawdata
berdasarkan variabel
masing-masing.
Tambahkan kolom-kolom
nilai yang diperlukan
untuk menghitung
koefisien korelasi
Pearson, r.

2
i

Yi 2

Xi

Yi

X i Yi

.
.

.
.

.
.

.
.

.
.

Xi

Yi

X iYi

2
X
i

2
Y
i

Menghitung Korelasi r
Koefisien Pearson, r diperoleh dengan menggunakan
formulasi matematika berikut.

n X iYi X i Yi

n X

2
i

X i n Yi Yi
2

Uji signifikansi
Gunakan uji student-t.

t hitung

r
1 r

N 2

Kriteria uji
H 0 ditolak jika
t hitung t tabel

atau t hitung t tabel


Nilai digunakan untuk memperoleh t tabel dari tabel
distribusi student-t dengan db=n-2.

Nilai

pv

Contoh
Diduga terdapat
hubungan antara
lama terapi (X) dan
kecepatan pemulihan
(Y)
Telitilah apakah
dugaan di atas bisa
diterima
dengan taraf
signifikansi 0,05.

No. Resp

1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15

20
22
23
24
23
24
24
25
25
26
26
25
25
26
26

13
13
14
15
13
15
16
18
19
16
18
15
15
16
16

Penyelesaian
1. Hipotesis :
H0: =0
; (tidak terdapat hubungan antara lama terapi dan
kecepatan pemulihan)
H1: 0
; (terdapat hubungan antara lama terapi dan
kecepatan
pemulihan)
2. Taraf signifikan : =0,05
2. Statistik Uji :
Skala data interval
Uji diperlukan untuk melihat derajat hubungan 2 variabel
Maka digunakan korelasi pearson

Penyelesaian (lanjutan)
No. Resp

XY

X2

Y2

1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15

20
22
23
24
23
24
24
25
25
26
26
25
25
26
26
364

13
13
14
15
13
15
16
18
19
16
18
15
15
16
16
232

260
286
322
360
299
360
384
450
475
416
468
375
375
416
416

400
484
529
576
529
576
576
625
625
676
676
625
625
676
676

169
169
196
225
169
225
256
324
361
256
324
225
225
256
256

5662

8874

3636

Jumlah

Penyelesaian (lanjutan)
r

n XY X Y

n X 2 X

15 5662 364 232

15 8874 364

n Y 2 Y

15 3636 232

482

614 716
482
663

= 0,73

r n2
1 r2
0, 73 15 2
1 0, 732
2, 621
0, 687

= 3,817

Penyelesaian (lanjutan)
4. Kriteria uji : (uji 2 sisi)
Tolak Ho jika thitung ttabel atau thitung ttabel

Dengan kekeliruan 5% dan dk = (n-2) =15-2=13


maka harga t
= 2,16
tabel

5. Kesimpulan
thitung (3,817) ttabel (2,16) maka Ho ditolak
Dengan demikian disimpulkan terdapat hubungan antara lama terapi dan
kecepatan pemulihan

Anda mungkin juga menyukai