Anda di halaman 1dari 8

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN KEGIATAN

ORIENTASI SISWA DAN PENGENALAN KAMPUS (OSPEK)


FAKULTAS MIPA

PANITIA OSPEK
FAKULTAS MATEMATIKA & ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS KRISTEN INDONESIA TOMOHON
2014

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN KEGIATAN


ORIENTASI MAHASISWA DAN PENGENALAN KAMPUS (OSPEK)
FAKULTAS MIPA 2014
UNIVERSITAS KRISTEN INDONESIA TOMOHON
A.

PENDAHULUAN
OSPEK adalah kegiatan yang wajib diikuti oleh setiap calon
mahasiswa baru yang ingin menjadi mahasiswa FMIPA UKIT. Kegiatan
ini

adalah

kegiatan

yang

sangat

penting

dalam

tujuan

memperkenalkan keadaan kampus dan membina mahasiswa menjadi


mahasiswa yang memiliki rasa tanggung jawab dan rasa solidaritas
sesama menjadi generasi muda yang berprestasi baik dalam bidang
akademik maupun di luar akademik sehingga tercipta civitas
akademika yang dapat menjadi panutan bagi masyarakat.
B.

DASAR PELAKSANAAN KEGIATAN


1. SKEPMENDIKBUD No. 155/U/1998 tentang pedoman umum
organisasi kemahasiswaan di perguruan tinggi
2. PP No. 60 tahun 1999 tentang system pendidikan tinggi
3. Surat edaran dirjen dikti tahun 1999 tentang pedoman umum
pelaksanaan OSPEK dan kegiatan sejenis di perguruan tinggi
4. UU No. 22 tahun 2004 tentang SISDIKNAS
5. AD/ART LAM UKIT
6. Peraturan organisasi LAM FMIPA UKIT\
7. GBHK LAM FMIPA UKIT
8. APBK LAM FMIPA UKIT periode 2014 2015
9. SK DEM FMIPA UKIT No. 20/Kep/DEMFMIPA/2014

C.

NAMA KEGIATAN
Kegiatan ini bernama Orientasi Mahasiswa dan Pengenalan
Kampus (OSPEK) FMIPA 2014

D.

TEMA KEGIATAN
Kegiatan ini bertema Yang Muda Yang Berkarya.

E.

BENTUK KEGIATAN
a.

Ceramah dan diskusi ilmiah

b.

Olahraga dan kesenian

c.

Bakti kampus

d.

Perkenalan

e.

Pembinaan mental

F.

TUJUAN KEGIATAN
1.

Tujuan Umum
Menerima mahasiswa baru dan mengarahkan pada lingkungan
perguruan tinggi Universitas Kristen Indonesia Tomohon pada
umumnya, FMIPA pada khususnya serta pengajar dan seluruh
civitas akademida FMIPA UKIT.

2.

Tujuan Operasional
Dengan rasa kebersamaan memiliki UKIT terlebih khusus FMIPA
yang disertai rasa kekeluargaan antar civitas akademika dengan
memanfaatkan segala potensial dan fasilitas yang ada guna
meningkatkan potensi mahasiswa.

G.

PELAKSANAAN
OSPEK dilaksanakan di Kampus FMIPA UKIT dan berlangsung dari
tanggal 23 25 Juli 2014.

H.

PESERTA KEGIATAN
Peserta kegiatan OSPEK FMIPA UKIT 2014 adalah mahasiswa baru
tahun akademik 2014/2015 serta mahasiswa lama yang belum
mengikuti kegiatan ini atau sejenisnya.

I.

SUSUNAN PANITIA
Lampiran 1

J.

ANGGARAN
Lampiran 2

K. HASIL KEGIATAN
L.

HAMBATAN

M.

SARAN

N.

PENUTUP

PANITIA ORIENTASI MAHASISWA DAN PENGENALAN KAMPUS


(OSPEK) FAKULTAS MIPA 2014
UNIVERSITAS KRISTEN INDONESIA TOMOHON
Ketua Panitia,

Sekretaris,

Okvina Sari Sayangbati

Indra Imanuel Tuba

Mengetahui,
PD III. Bidang Kemahasiswaan

Presiden FMIPA UKIT

Reky R. Palandi, S.Si, M.Si

Dermanto Apena

Menyetujui,
Dekan FMIPA UKIT

Sonny D. Untu, S.Si, M.Si

Lampiran 1. SUSUNAN PANITIA ORIENTASI MAHASISWA DAN


PENGENALAN KAMPUS (OSPEK) FAKULTAS MIPA
2014
Pelindung

: Sonny D. Untu, S.Si, M.Si (Dekan FMIPA UKIT)

Penasehat

: Reky R. Palandi, S.Si, M.Si


(PD III. Bidang Kemahasiswaan)

Penanggungjawab : Dermanto Apena (Presiden DEM FMIPA UKIT)


Ketua Panitia

: Okvina Sari Sayangbati

Sekretaris

: Indra Imanuel Tuba

Bendahara

: Evalita Dina Gabriel

Seksi-seksi
Sie. Acara
Koordinator

: Ivan Franly Munde

Anggota

: 1. Marshel P. Sahusiwa
2. Lasty F. Manangkalangi
3. Julia Maria Loa
4. Giovani H. Ume

Sie. Perlengkapan
Koordinator

: Ralfi Ch. Maelisa

Anggota

: 1. Jefri E. Julis
2. Emilia C. Balamu
3. Ribka Mawengkang

Sie. Pubdok
Koordinator

: Asri Lahipe

Anggota

: 1. Johlan Budikase
2. Dessy C. Nasa

Sie Konsumsi
Koordinator

: Jun J. Tongotongo

Anggota

: 1. Yashinta Karaseran
2. Mediaharti Aiba
3. Alfiane P. Tamatompo
4. Junisti Ch. Dadiara

Sie. Kesehatan
Koordinator

: Gladis Bawataa

Anggota

: 1. Olvisari Tamawiwi
2. Alpriani Lobbu
3. Maria A. Naraniele

Sie. Keamanan

: Seluruh mahasiswa serta panitia pelaksana OSPEK


FMIPA UKIT 2014

Lampiran 2. LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN DANA ORIENTASI


MAHASISWA DAN PENGENALAN KAMPUS (OSPEK)
FAKULTAS MIPA 2014

PEMASUKAN:
1. Kontribusi peserta (21 orang @ Rp. 450.000)
TOTAL
PENGELUARAN:
1. Sie. Perlengkapan
2. Sie. Konsumsi
3. Sie. Acara
4. Sie. Kesehatan
5. Dana awal untuk Panitia Malam Inagurasi 2014
6. Pembubaran Panitia OSPEK Fakultas 2014
7. Hadiah untuk Malam Inagurasi
TOTAL
SALDO AKHIR

Rp. 9.450.000
Rp. 9.450.000
Rp. 3.550.000
Rp. 2.900.000
Rp. 950.000
Rp. 100.000
Rp. 500.000
Rp. 1.100.000
Rp. 150.000
RP. 9.250.000
Rp.

200.000

Anda mungkin juga menyukai