Anda di halaman 1dari 6

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)
Nama Sekolah
Kelas/ Semester
Tema
Subtema
Kegiatan Pembelajaran
Alokasi Waktu

: SD Negeri 05 Indralaya
: II/1 (Satu)
: 3. Tugasku Sehari-hari
: 1. Tugasku Sehari-hari di Rumah
: Pembelajaran 4
: 1 x Pertemuan (1 hari)

A. Kompetensi Inti (KI)


1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat,
membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan
Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang
estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi
PPKn
2.1. Menunjukkan perilaku toleransi, kasih sayang, jujur, disiplin, tanggung jawab,
santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru
sebagai perwujudan moral Pancasila.
3.2. Memahami tata tertib dan aturan yang berlaku dalam kehidupan sehari-hari di rumah
dan di sekolah.
Indikator Pencapaian Kompetensi :
3.2.2. Menunjukkan beberapa contoh perilaku yang sesuai dengan aturan yang berlaku
dalam kehidupan sehari-hari di rumah.

Bahasa Indonesia
2.3. Memiliki rasa percaya diri dan tanggung jawab terhadap keberadaan anggota
keluarga dan dokumen milik keluarga melalui pemanfaatan bahasa Indonesia dan/
atau bahasa daerah.

3.3. Mengenal teks buku harian tentang kegiatan anggota keluarga dan dokumen milik
keluarga dengan bantuan guru atau teman dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis
yang dapat diisi dengan kosakata bahasa daerah untuk membantu pemahaman.
Indikator Pencapaian Kompetensi:
3.3.5. Mengidentifikasi dokumen milik keluarga.
SBDP
1.1. Menikmati keindahan alam dan karya seni sebagai salah satu tandatanda kekuasaan
Tuhan.
2.2. Menunjukkan rasa ingin tahu untuk mengenal alam di lingkungan sekitar sebagai
sumber ide dalam berkarya seni.
3.3. Memahami gerak sehari-hari dengan memperhatikan tempo gerak.
4.11. Menirukan gerak bermain, berkebun, bekerja melalui gerak kepala, tangan, kaki,
dan badan dengan mengamati secara langsung atau dengan media rekam.
Indikator Pencapaian Kompetensi:
3.3.2. Mengelompokkan berbagai gerak dengan memperhatikan tempo gerak.
4.11.2. Menirukan gerakan berkebun melalui gerakan kepala, tangan, kaki, dan badan
berdasarkan pengamatan secara langsung atau media yang lain.
C. Tujuan Pembelajaran
1. Dengan membaca teks bacaan, siswa dapat mengidentifikasi dokumen milik keluarga
dengan percaya diri.
2. Dengan tanya jawab, siswa dapat menyebutkan contoh-contoh dokumen milik
keluarga dengan cermat.
3. Dengan tanya jawab, siswa dapat menunjukkan beberapa contoh perilaku yang sesuai
dengan aturan yang berlaku dalam kehidupan sehari-hari di rumah secara percaya diri.
4. Dengan foto kopi dokumen keluarga, siswa dapat menentukan isi dokumen keluarga
dengan cermat.
5. Dengan membaca teks lagu, siswa dapat menyanyikan lagu dengan percaya diri.
D. Materi Pembelajaran
1. Menentukan isi dokumen keluarga.
2. Menyanyikan lagu.
3. Menirukan gerakan mencangkul melalui gerakan kepala, tangan, kaki, dan badan
berdasarkan pengamatan.
E. Metode dan Pendekatan Pembelajaran
Metode
: Pemberian informasi, diskusi kelompok, penugasan dan tanya jawab

Pendekatan

: Scientific (mengamati, menanya, mencoba, mengasosiasi/menalar,


dan mengkomunikasikan).

F. Media, Alat, dan Sumber Pelajaran


1. Media dan Alat/Bahan:
a. Gambar Ayah dan Ibu merapikan dokumen keluarga yang di bantu oleh Siti dan
Ali (adiknya Siti).
b. Teks kegiatan merapikan dokumen keluarga.
c. Gambar dokumen-dokumen keluarga dan pribadi
d. Teks lagu Menanam Jagung.
2. Sumber Belajar:
Buku guru Kurikulum 2013 kelas 2 halaman 28-35
Buku siswa Kurikulum 2013 kelas 2 halaman 27-34

D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran


Kegiatan
Pendahuluan

Alokasi

Deskripsi Kegiatan

Waktu
5 Menit

1. Persiapan
Pada tahap persiapan, guru:
1) Mengucapkan salam.
2) Mengkondisikan kelas.
3) Mengajak siswa berdoa untuk memulai
pembelajaran.
4) Mengisi daftar hadir kelas.
2. Guru

melakukan

komunikasi

guru

apersepsi
sebelum

sebagai

awal

melaksanakan

pembelajaran inti. Apersepsi dilakukan dengan


cara

bertanya

tentang

dokumen

keluarga,

misalnya foto keluarga. Pertanyaannya yaitu :

Pernahkah kalian melihat foto keluarga ?


Adakah yang mempunyai foto keluarga di

rumahnya ?
Bagaimana cara anak-anak merawat foto

tersebut agar tidak kotor ?


Dari jawaban siswa, guru mengaitkan dengan
tema yang akan dipelajari.
3. Guru memberi motivasi kepada siswa agar
semangat dalam mengikuti pembelajaran yang
akan dilaksanakan.
4. Guru menjelaskan apa kegiatan yang akan
mereka lakukan hari ini dan apa tujuan yang
akan dicapai dari kegiatan tersebut dengan
bahasa yang sederhana dan dapat dipahami oleh
siswa.
Kegiatan Inti
Mengamati

110
1. Guru membimbing siswa untuk mengamati

Mengamati

gambar dengan cermat.


2. Siswa mengamati gambar Ayah dan Ibu
merapikan lemari yang dibantu oleh Siti dan Ali
menata rapor dan lembaran-lembaran kertas

Menanya

dengan cermat.
3. Siswa dan guru bertanya jawab tentang gambar

Mengumpulkan

tersebut dengan percaya diri


4. Siswa membaca teks bacaan yang ada di bawah

Informasi
Menanya

gambar yang sudah diamati tadi.


5. Siswa melakukan tanya jawab dengan guru
mengenai

dokumen-dokumen

keluarga

dan

pribadi yang ada pada teks.


Mengkomunikasikan 6. Siswa

menyebutkan

dokumen-dokumen

keluarga dan pribadi yang diketahui dengan


Mengamati

percaya diri
7. Siswa mengamati gambar-gambar dokumen
keluarga dan pribadi yang ditunjukkan oleh
guru.
8. Guru menjelaskan materi dokumen-dokumen
keluarga dan pribadi.

menit

9. Guru menyiapkan Lembar Kerja Peserta Didik


(LKPD) tentang dokumen-dokumen keluarga
dan pribadi.
10. Siswa diminta mengerjakan LKPD secara
Mencoba

berpasangan atau dengan teman sebangku.


11. Pada langkah kerja, siswa diminta untuk
menghubungkan antara gambar dokumen dan

Mencoba

nama dokumen dengan cermat.


12. Siswa berdiskusi mengerjakan Lembar Kerja
Peserta

Didik

(LKPD)

tentang

dokumen-

dokumen keluarga dan pribadi yang telah


dibagikan oleh guru.
13. Siswa mengumpulkan Lembar Kerja Peserta
Didik (LKPD) setelah selesai berdiskusi.
14. Siswa bersama-sama membahas LKPD bersama
Mengamati

guru.
15. Siswa mengamati gambar foto kopi kartu

keluarga
Mengkomunikasikan 16. Siswa

dibimbing

guru

untuk

dapat

menyebutkan anggota-anggota keluarga yang


terdapat pada kartu keluarga.
17. Guru mengaitkan pembahasan tentang kartu
Mengamati

keluarga dengan kegiatan selanjutnya.


18. Siswa mengamati teks lagu Menanam Jagung

Mengasosiasikan

yang ditunjukkan oleh guru


19. Siswa menirukan gerakan tepuk tangan dan
jalan ditempat yang ditunjukkan guru di depan

Mengasosiasikan

kelas.
20. Siswa menirukan gerakan mencangkul yang

Penutup

diintruksikan oleh guru.


1. Guru mengulas kembali kegiatan yang sudah 15 Menit
dilakukan, dimulai dari :
Membaca teks tentang dokumen-dokumen

keluarga dan pribadi


Menyebutkan dokumen-dokumen keluarga

dan pribadi
Menirukan gerakan tepuk tangan dan jalan
di tempat

Menirukan gerakan mencangkul


2. Melakukan refleksi. Guru melakukan refleksi
melalui pertanyaan :
Ada yang ingin ditanyakan ?
Apa masih ada yang belum mengerti dengan
materi yang sudah kita pelajari tadi ?
3. Melakukan evaluasi
Guru memberikan evaluasi berupa soal-soal
(terlampir) yang dikerjakan secara individu
4. Melakukan tindak lanjut
Tindak lanjut dapat berupa :
Pemberian materi selanjutnya, yaitu
meminta siswa membaca materi selanjutnya.
5. Mengucapkan salam.
E. Penilaian
1. Teknik Penilaian
a. Penilaian Sikap : Cermat, Percaya diri dan Bertanggung jawab
b. Penilaian Pengetahuan : Tes Tertulis
c. Keterampilan: Unjuk Kerja
2.

Bentuk Instrumen Penilaian


1)
2)
3)
4)

Unjuk Kerja
Pengamatan/ Observasi
Penilaian sikap
Soal: (Terlampir)
Mengetahui

Indralaya,

November 2014

Guru Pamong

Simulator

Rusdianah, S.Pd. SD

Frensiska Muthiah

NIP. 19650809 198508 2 001

NIM. 06111013029

Anda mungkin juga menyukai