Anda di halaman 1dari 1

UNIVERSITAS SERAMBI MEKKAH

FAKULTAS TEKNIK
Program Studi Teknik Informatika
Jl. Tgk. Imum Lueng Bata - Batoh (0651) 26160

TUGAS 3 (INDIVIDU)
Representasi Pengetahuan
( Logika Predikat )
1.

Terdapat pernyataan-pernyataan sebagai berikut :


(1) Ita suka semua jenis makanan.
(2) Pisang adalah makanan.
(3) Pecal adalah makanan.
(4) Segala sesuatu yang dimakan oleh manusia, dan manusia tidak mati karenanya,
dinamakan makanan.
(5) Hendra adalah seorang laki-laki.
(6) Hendra makan jeruk, dan dia masih hidup.
(7) Rini makan apa saja yang dimakan oleh Hendra.
Ubahlah pernyataan-pernyataan diatas ke bentuk logika predikat !

2.

Terdapat bentuk logika predikat sebagai berikut :


(1) (x):dolphin(x) mammal(x)
(2) (x):mammal(x) ^ lays-eggs(x)
(3) (x):AI-student(x)smart(x)
(4) (x):AI-student(x) ^ smart(x)
(5) (x):(y):suka(x,y)
(6) (y):(x):suka(x,y)
(7) (x): tukang kebun(x) suka(x,Sun)
Konversikan bentuk logika prediakt diatas ke dalam pernyataan (klausa)
yang baik dan benar.
NB:
- Dikerjakan di kertas double folio
- Tuliskan nama, npm, kelas
- Dikumpulkan hari senin 5 Januari 2015

Kecerdasan Buatan
Nazaruddin Ahmad (nazar.usm@gmail.com)

Anda mungkin juga menyukai