Anda di halaman 1dari 11

Permasalahan membuat Naskah

Narko-Revisi Feb.2013

PENGANTAR
PERMASALAHAN PEMBUATAN NASKAH
PADA MS-WORD
Sunarko

Permasalahan membuat Naskah


Narko-Revisi Feb.2013

Suatu Naskah bisa berupa :


1. Laporan satu lembar kertas atau lebih
yang
diketik
pada
satu
sisi
halamannya saja.
2. Laporan yang diketik pada kedua sisi
halaman (cetak bolak balik) contoh :
pembuatan Buku.

Naskah akan dicetak diatas kertas, maka perlu menentukan/


memilih :
1. Ukuran kertas yang akan dipakai (Paper Size).
Letter, A4, A5, B5, Folio, Legal, Envelope, Custom size, dll.
2. Jarak tepi kertas terhadap isi naskah (Margins)
Top, Bottom, Left, Right
Gutter (tempat bundel)
3. Posisi kertas (Orientation)
Tegak (Portrait)
Atau Mendatar (Landscape)
4. Model halaman cetak (Pages)
Normal,
Mirror margins,
2 pages per sheet,
Book fold.
5. Pengaturan Layout Kelengkapan naskah Header & Footer
Berbeda pada halaman ganjil genap (different odd and even)
Berbeda pada halaman pertama saja (different First page)
Jarak tepi kertas terhadap Header & Footer (from edge)

Permasalahan membuat Naskah


Narko-Revisi Feb.2013

Gambar : Kotak dialog Page_Layout, Page_setup

Permasalahan membuat Naskah


Narko-Revisi Feb.2013

Pilihan Posisi kertas yang dipakai (Orientation):


1. Posisi kertas Tegak / normal ( Portrait )
2. Posisi kertas Mendatar ( Landscape )

Kertas halaman cetak terdiri dari :


1. Bidang naskah
2. Batas tepi kertas, batas terhadap
bidang naskah sebelah Kiri, Kanan,
Atas, Bawah (margins).
Bagian bagian dalam naskah terdiri dari :
1. Isi Naskah
2. Kelengkapan Naskah.
Isi Naskah terdiri dari :
1) Karakter

Huruf, angka, simbol dan spasi.

2) Kata

Rangkaian karakter huruf dan angka


yang dibatasi oleh spasi dan atau
dibatasi oleh karakter simbol.

3) Kalimat

Rangkaian kata yang diakhiri oleh


tanda titik dan spasi.

4) Paragraph

Rangkaian karakter, kata atau kalimat


yang diakhiri dengan penekanan
tombol Enter.

5) Isi naskah lainnya :

Sisipan gambar; ClipArt, Autoshape,


WordArt, Tabel, Organization Chart,
Equation, Objek Drawing. dsb.

Permasalahan membuat Naskah


Narko-Revisi Feb.2013

Kelengkapan Naskah dapat berupa :


1) Nomor halaman

Page Number

a. Posisi diatas bidang naskah (Header),


b. Posisi dibawah bidang naskah (Footer)
c. Perataannya dapat disebelah kiri, tengah, kanan, atau
Inside ( didalam) , Outside (diluar)

2) Judul kepala

Header, kelengkapan naskah yang


ditulis diatas bidang naskah yang akan
dicetak pada setiap halaman naskah.

3) Judul kaki

Footer, kelengkapan naskah yang


ditulis dibawah bidang naskah yang
akan dicetak pada setiap halaman
naskah
5

Permasalahan membuat Naskah


Narko-Revisi Feb.2013

4) Catatan Kaki : Footnote,


Catatan yang diberikan pada suatu kata atau kalimat,
kemudian diberi tanda (nomor / simbol) dan catatan itu akan
dicetak pada bagian bawah halaman yang mempunyai tanda
tersebut.1)
5) Catatan Akhir : Endnote,
Seperti halnya footnote akan tetapi catatan ini akan dicetak
pada akhir naskah (halaman terakhir).
Format naskah terdiri dari :
1. Format Font

1)

a. Jenis Karakter

Font Text, (model huruf) yang dapat


dipilih.

b. Ukuran Karakter

Font Size, (besar huruf) yang dapat


dipilih.

c. Gaya cetak Karakter :

Font Style, (Tebal, miring, garis


bawah) yang dapat dipilih.

d. Warna Karakter

Font Color, yang dapat dipilih.

e. Efek cetak

Font Effect, naik spasi,


spasi, mode timpa, dsb.

Ini contoh Catatan kaki / Footnote

turun

Permasalahan membuat Naskah


Narko-Revisi Feb.2013

2. Format Paragraph
a. Perataan teks

Alignment, perataan teks terhadap


lebar bidang naskah, rata kiri,
tengah, kanan, justify (rata kiri
kanan).

b. Spasi baris

Line Spacing, spasi baris dalam


paragraph dapat dipilih : 1 spasi,
1.5 spasi , 2 , 3 , dsb.

c. Spasi antar paragraph :

Ada 2 bagian, spasi sebelum


paragraph (Before) dan spasi
sesudah paragraph (After) dalam
satuan pitch (pt), 12 pt = 1 Spasi
baris normal.

d. Bentuk Paragraph

Indentation, ada 3 bentuk indentasi


paragraph;
Indentasi
Lurus,
Indentasi Baris Pertama (First-line
Indent),
Indentasi
Gantung
(Hanging Indent).

Permasalahan membuat Naskah


Narko-Revisi Feb.2013

3. Format Tabs
a. TabStop

Tabstop adalah tempat berhentinya


titik-sisip bila kita menekan tombol
Tab (tabulasi).

b. Tabstop

Tabstop dipasang di Ruler line.

c. TabStop

Topstop mempunyai Perataan teks,


rata Kiri, Tengah, Kanan, dan rata
Titik desimal terhadap posisi
TabStop.

d. TabStop

Juga mempunyai garis penuntun


(Leader), diperlukan pada waktu
membuat daftar isi.

Permasalahan membuat Naskah


Narko-Revisi Feb.2013

4. Format Bullet & Numbering


a. Bullets

untuk memberikan tanda


(bullet) pada awal paragraph
secara otomatis.

b. Numbering

1.

untuk memberikan nomor


paragraph (numbering) pada
awal
paragraph
secara
otomatis.

c. Outline Number

1.a. untuk memberikan (Level)


penomoran bertingkat pada
awal
paragraph
secara
otomatis.

Permasalahan membuat Naskah


Narko-Revisi Feb.2013

5. Format Borders and Shading


a. Borders

: Garis pagar ( Frame ), ada 3 jenis border


Border Teks, Border Paragraph, Border
halaman (Page Borders).
Juga digunakan untuk memberi garis-garis
pada Tabel.

b. Shading

: Warna latar belakang, yang dapat


diberikan pada teks yang diblok dan atau
paragraph.

6. Format Colom
a. Penulisan Gaya koran :

Naskah yang ditulis


berkolom-kolom
seperti penulisan di
koran atau di majalah.

7. Format Drop Cap


a. Capital drop : Huruf pertama dari paragraph akan di drop
beberapa baris sehingga hurufnya menjadi
besar sebesar baris yang didrop. Biasanya
diigunakan pada awal paragraph pertama
sebagai awal penulisan berita.

10

Permasalahan membuat Naskah


Narko-Revisi Feb.2013

Pencetakan Naskah :
Pada waktu pencetakan naskah akan dilakukan, naskah dalam keadaan
dibuka. Setelah perintah pencetakan dilakukan maka akan ada pilihan
perintah yang harus dilakukan :
1. Pemilihan Setting printer yang dipakai.
2. Pelaksanaan Pencetakan :
Semua halaman akan dicetak (All)
Halaman yang aktif saja yang dicetak (Current Page)
Berapa kali naskah akan dicetak (number of copy)

11

Anda mungkin juga menyukai