Anda di halaman 1dari 18

Kebutuhan DASAR MANUSIA

NAMA:
M. Shaufi Rahmatullah
P07120010024
Meilia Eka Indriani
Wulan Maulida
P07120010037
Zerie Turangga
P07120010042

P07120010028

Pada tindakan ini pemindahan


pasien dilakukan oleh dua sampai tiga
orang perawat. Membicarakan metode
yang akan ditempuh dan kerja sama
yang baik merupakan suatu keharusan,
baik bagi pasien maupun bagi perawat.
Untuk dapat melakukan metode
mengangkat dengan baik berlaku
ungkapan :latihan yang terusmenerus melahirkan seni.
Pemindahan ini dapat dari tempat
tidur ke brankar atau dari satu tempat
tidur ke tampat tidur lain. Pemindahan ini
biasanya dilakukan pada pasien yang

Pada waktu mengangkat


atau memindahkan pasien dari
satu tempat ketempat lainnya
maka kita menggunakan otototot tungkai atas, panggul dan
bahu. Bila kita mengangkat
dengan
kedudukan
tulang
belakang tidak menngunakan
cara yang tepat maka akan
timbul
keluhan-keluhan
mengenai tulang belakang.

TUJUAN
Memindahkan pasien
dari satu ruangan ke
ruangan lain untuk tujuan
tertentu
( pemeriksaan dignostik,
pindah ruangan, dan lainlain)

Ketentuan mengangkat
atau memindahkan pasien

Pada

waktu mengangkat pasien hendaknya


menggunakan otot-otot tungkai atas dan
panggul
Tekukkan kedua lutut sehingga punggung
membuat sebuah lengkungan, pada saat
menempatkan lengan di bawah atau di
belakang tubuh pasien
Untuk mengangkat pasien , perawat harus
meluruskan kedua lutut dan kalu mungkin
pasien diangkat setinggi panggul
Sebelum dan ketika berjalan hendaknya
punggung anda berada dalam keadaan
lurus

Tekukkan

kembali kedua lutut anda

(perawat) ketika membaringkan


atau
mendudukkan
kembali
penerita
Mengangkat pasien dengan 2 atau
3 orang perawat gerakan harus
dilakukan secara serentak
Pada saat
mengangkat pasien
yang berbaring, maka orang yang
paling besar dan kuat harus berada
pada bagian kepala penderita

Alat dan Bahan


Brankar

atau tempat

tidur
Bantal bila perlu

Prosedur Kerja

(Sumber buku KDM saku, oleh: A. Aziz Alimul hidayat, S.Kp dan Musrifatul Uliuyah,)

Cuci

tangan
Dua atau
tiga orang perawat
dengan tinggi badan kurang lebih
sama yang berdiri berdampingan
menghadap tempat tidur pasien
Setiap orang bertanggung jawab
untuk salah satu dari area tubuh
pasien (kepala dan bahu, panggul,
paha, dan pergelangan kaki)

Masing-masing

perawat
membentuk dasar pijakan yang luas
yang mendekat ke tempat tidur di
depan, lutut agak fleksi
Lengan perawat ditempatkan di
bawah kepala dan bahu, panggul,
paha, dan
pergelangan kaki
pasien,dengan jari jemari mereka
menggenggam sisi tubuh pasien
Perawat
menggulingkan
pasien
kearah dada mereka

Pada

hitungan ke-3, pasien diangkat dan


digendong kedada perawat
Pada hitungan ke-3 yang kedua, perawat
melangkah ke belakang dan menumpu
salah satu kaki mengarah ke brankar atau
tempat tidur lain, dengan bergerak ke
depan bila perlu
Perawat dengan perlahan
menurunkan
pasien ke bagian tengah brankar atau
tempat tidur lain dengan memfleksikan
lutut dan panggul mereka sampai siku
mereka pada setinggi tepi brankar atau
tempat tidur

Perawat

mengkaji kesejajaran tubuh


pasien, tempatkan pagar tempat tidur
pada posisi terpasang
Posisikan pasien pada posisi yang dipilih
Observasi pasien untuk menentukan
respons
terhadap
pemindahan.
Observasi terhadap kesejajaran tubuh
yang tepat dan adanya titik tekan
Cuci tangan setelah prosedur dilakukan
Catat
prosedur
dalam
catatan
keperawatan

Cara mengangkat pasien:

(Sumber buku pengantar kebutuhan dasar manusia aplikasi proses dan konsep keperawatan,
oleh A. Aziz Alimul H )

Jelaskan

prosedur yang akan di

lakukan
Atur branchard dalam posisi
terkunci
Bantu pasien dengan 2-3 orang
perawat
Berdiri menghadap pasien
Silangkan tangan di depan dada

Tekuk

lutut anda kemudian masukkan


tangan ke bawah tubuh pasien
Perawat pertama meletakkan tangan di
bawah leher atau bahu dan bawah
pinggang, perawat kedua meletakkan
tangan di bawah pinggang dan panggul
pasien, perawat ketiga meletakkan
tangan di bawah panggul dan kaki
Angkat bersama-sama dan pindahkan
ke branchard
Atur posisi pasien di branchard

Cara memindahkan
pasien ke branchard
dengan 2 orang

Posisi memindahkan
pasien dengan 2 orang

Posisi tangan ketika


memindahkan pasien dengan 3
orang perawat

Anda mungkin juga menyukai