Anda di halaman 1dari 14

SALAM HANGAT

DARI KOTA WONG KITO


GALO
KELOMPOK 1
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.

Adhitya Sakti Nugraha


Aditya Rachman
Afrionaldi
Alif Arfiansyah Kartono
Dea Martasukama Gita A
Fahmi Syarif
Giska Primadini L
Hernida
Nanda Fitriadi Winata
Septlendy Iqbal
Zion Hepziba

(1102006005)
(1102006008)
(1102006011)
(1102006023)
(1102006067)
(1102006090)
(1102006110)
(1102006113)
(1102006178)
(1102006245)
(1102006283)

PROFIL
Palembang adalah ibu kota provinsi Sumatra selatan.
Luas wilayah 400,61 km2 .
Palembang terbagi atas 16 kecamatan dan 107
kelurahan.
Jumlah penduduk 1.500.000 jiwa.
Batas wilayah Palembang :
Utara
: Desa Pangkalan Banteng,desa Gasing dan desa
Panten kec.Talang Kelapa kab.Dati II Musi
Banyuasin.
Selatan : Desa Bakung kec.Inderalaya kab.Ogan komering
Ilir
dan kec.Gelumbang kab.Dati II Muara Enim.
Timur
: Balai Makmur kec.Banyuasin kab.Musi
Banyuasin.
Barat
: Desa Sukajadi kec.Kelapa kab.Dati II Musi
Banyuasin.

PETA PALEMBANG

VISI
Palembang Kota Internasional, Sejahtera
dan Berbudaya 2013
MISI
1. Meningkatkan kualitas sumber daya manusia
yang cerdas, sehat, bermoral, berbudaya serta
beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha
Esa.
2. Meningkatkan kesejahteraan dan peran serta
masyarakat dalam pembangunan

LAMBANG

BUDAYA
Ragam Tarian Sumatera Selatan

TARI KEBAR

GENDING SRIWIJAYA

TARI SEKAPUR SIRIH

GENDANG MELAYU

KERAJINAN TANGAN

MAKANAN KHAS

ACARA RAKYAT
(Perahu Bidar)

OBJEK WISATA

Jembatan Ampera

Masjid Agung Sultan


Mahmud Badaruddin
II Palembang

Sorot laser Gedung


Kantor Walikota di latar
belakang Benteng Kuto
Besak

Air mancur di Kambang


Iwak

Pagoda
Kemaro

di

Pulau

Kota Palembang telah dicanangkan oleh Presiden


RI Susilo Bambang Yudhoyono sebagai "Kota
Wisata Air" pada tanggal 27 September 2005.
Presiden mengungkapkan bahwa Palembang
dapat dijadikan kota wisata air seperti Bangkok di
Thailand dan Phnom Penh di Kamboja. Tahun
2008 Kota Palembang menyambut kunjungan
wisata dengan nama "Visit Musi 2008".
Saat ini Palembang tengah bersiap untuk mejadi
salah satu kota pelaksana pesta olahraga
olahraga dua tahunan se-Asia Tenggara yaitu SEA
Games XXVII Tahun 2011.

Anda mungkin juga menyukai