Anda di halaman 1dari 25

F amily H ealth N ursing:

History, Roles, and Future

Titih Huriah,
M.Kep.,Sp.Kom
Dept of Mental and Health Nursing
School of Nursing Faculty of Medicine
MUY

family health nursing

References

Bomar, P.J., McNeeley, G., & Palmer, I.S. (1989). Family


health nursing: history and role. Baltimore: Williams
& Wilkins
Friedman, M.M., Bowden, V.R., & Jones, E.G. (2003).
Family nursing: research, theory, and practice.
Pender, N.J., Murdaugh, C.L., & Parson, M.A. Nursing
promotion in nursing practice. 4th ed. New Jersey:
Prentice Hall.

family health nursing

Pendahuluan
Keluarga menjadi fokus pelayanan keperawatan
selama berabad-abad
FHN berkembang thn 1970an ketika perawat mulai
lebih memperhatikan promosi kesehatan, tidak
hanya perawatan bagi yang sakit
FHN, akar kespesialisasian: community health
nursing, maternal-child nursing, psychiatric/mental
health nursing, dan family nurse practitioner
Th. 1970-an family nursing research cenderung
menjadikan keluarga sebagai unit of study lebih
dari individu sebagai anggota keluarga
Sedangkan sejarah keperawatan khususnya keperawatan keluarga di
Indonesia sendiri tidak ada/sedikit terpublikasikan. Hanya saja dalam
kenyataanya seringkali jika disuatu daerah ada perawat dan ada
tetangga atau masyarakat sekitar sakit maka perawat diminta untuk
membantu keluarga tersebut walaupun seringkali terkadang masih
tercampur praktek kedokteran

family health nursing

Faktor Sejarah Berpengaruh Terhadap FHN


- Sejak jaman sejarah
Peran wanita dalam keluarga: merawat
anggota keluarga yang sakit dan
mencari herb atau pertolongan lainnya,
pekerjaan rumah tangga: lingkungan
untuk kesehatan dan kesejahteraan
Pada era pra-industri rumah dan
keluarga adalah unit dasar dari society,
dan..keperawatan informal adalah kerja
dari wanita dengan penekanannya pada
perawatan keluarga secara keseluruhan

family health nursing

The Nightingale Era


Kerja Nightingale mempengaruhi district
nursing: si sakit dan si miskin dan kerja
mengenai health missioners mll healthat-home
Nightingale menyadari bahwa kesehatan
penduduk terutama kewajiban ibu dalam
sebuah keluarga
Ditangan wanitalah kesehatan nasional, agar
rumah tangga dapat berjalan, ...saya tahu tidak
ada pembelajaran yang sistematik untuk ibu,
bagaimana agar bayi-bayinya sehat, akan tetapi
yang paling penting yaitu membuat negara
sehat
family health nursing

Nurses in Colonial America


Ibu rumah tangga berperan
dalam mempertahankan
kesejahteraan keluarga dan
merawat untuk mereka yang
sakit
Camp followers: untrained
nurse, istri para tentara
memberikan: comford, cheer,
and encouregment, membantu
memenuhi kebutuhan dasar,
diantaranya yaitu: Mary Ludwig
family health nursing istri Johs Hays
6
Hays McCauley,

The Civil Wars (1861-1865)


Wanita dipersiapkan untuk merawat yang
prajurit yang terluka
Membuat organisasi: Ladies Aid Societies,
bertemu secara reguler untuk menjahit,
menyiapkan makanan, mengumpulkan baju,
buku, menyiapkan pengobatan, dan lainnya
yang diperlukan oleh tentara
Matejski (1986) ribuan wanita yang suami, anak,
atau kakak laki-lakinya melaporkan mereka
melakukan pekerjaan perawatan. Para wanita
itu diantaranya menerima training keperawatan
dirumah sakit dan lainnya tidak menerima
training dan bekerja di rumah sakit dan juga
didaerah pertempuran
family health nursing

Maternity Nursing and Midwifery


Maternity nursing, nurse midwifery, dan
community health nursing berfokus pada
qualitas kesehatan keluarga
Margeret Higgins menyediakan informasi ttg
KB pada wanita amerika, terutama wanita
miskin yang ingin ber KB
Mary Breckinridge membentuk Frontier
Nursing Service dgn mentraining perawat
agar mampu membantu kebutuhan kesehatan
keluarga didaerah pegunungan

family health nursing

Expansi pelayanan PHN


Th 1929 terjadi keguncangan
perekonomian di Amerika dan pelayanan
kesehatan didaerah rural utamanya
dipenuhi oleh Red Cross Public Health
Nursing Services, yang dikomandani oleh
Lilian Wald. Banyak perawat dibutuhkan
didaerah pedesaan sehingga mereka
yang kehilangan pekerjaan banyak yang
beralih profesi

family health nursing

The nurse practitioner movement


Expansi peran perawat dalam
pelayanan kesehatan anak dan ibuanak selama peran 1960 an
menegaskan terbentuknya pediatric
dan family nurse practitioners
program.
Fokus inisial perawat practitioner
adalah pelayanan untuk keluarga
sebagai unit.
family health nursing

10

Psychiatric/Mental Health Nursing


Keperawatan kesehatan mental keluarga
bermula pada tahun 1970 an.
Seperti dikemukakan bahwa pemulangan
pasien sakit jiwa lebih cepat mendesak
perawat menilai kemampuan mereka untuk
mengatasi masalah keluarga pada situasi ini.
Evolusi konsep dan teori keluarga: sistem
keluarga, stress keluarga mempengaruhi
tergabungnya keluarga sebagai sebuah unit
of care dalam psychiatric nursing
family health nursing

11

Impact of families studies and


family research
Di Amerika sejak tahun 1950 terdapat
paling sedikitnya 19 disiplin ilmu
mempelajarittg keluarga dan mll riset
memproduksi pengkajian keluarga,
conceptual framework, theories. Diantara
disiplin tersbt: sosiologi, psychology,
home economics, educational psychology,
health education, behavioral health,
theology, law, preventive medicine

family health nursing

12

Contemporary factor influencing the


development of family health nursing
Perubahan teori keperawatan, praktek,
pelayanan kesehatan, mempengaruhi
perkembangan keperawatan keluarga
Gbr I melihatkan variabel yang
mempengaruhi FHN
Mulai tahun 1970 ahli teori keperawatan
mulai menekankan orientasi pada
kesehatan dari pada berorientasi
terhadap penyakit. Ini dapat dilihat teori
King, Newman, Orem, Rogers selain
individu, keluarga juga dilihat sebagai
unit of care dari keperawatan
family health nursing

13

Health policies
Societal self-care movement
Public health consciousness
Family science and family theory
Health promotion and protection theory
Health promotion and protection theory
Behavioral health
Sociology
Psychology
National league for nursing accreditation
Nursing theories
Nursing research
Family and community nursing
ANA standards of nursing practice
Nurse practitioner movement
Maternal-child health nursing
ANA social policy statement
Megatrens

Family Health
Nursing

Variables
family health14nursing
familyinfluencing
health nursing

Cont.
Istilah:
Family nursing, family health nursing, family and
community health nursing, family nurse practitioner
sering digunakan tertukar-tukar. Hal ini seringkali
menyebabkan adanya kebimbangan apakah ada
perbedaan peran dari semua term tersebut.
Seringkali adanya perbedaan peran tst kesenangan
dari masing-masing fakultas. Akan tetapi semuanya
berfokus kepada keluarga sebagai unit dan
kesehatannya.

family health nursing

15

Characteristics of FHN
Pendidikan for family nursing memberikan
kesempatan kepada praktitioner untuk
mengaplikasikan multiple ketrampilan yang
membutuhkan kreatifitas dan jalan yang
independen...dengan klien untuk
mempertahankan kesehatan dan mempromosikan
kesejahteraan pada lingkungan natural/asli klien
(Barkauskas, 1986)

family health nursing

16

Perbedaan utama FHN dgn acute care atau


institutional care nursing
Lahan FHN berlokasi pada berbagai setting
dimana individu, keluarga, dan grup
mempunyai konsen: family health promotion
and prevention
Fokus primer praktek: keluarga dan individu
Peran utama: membantu mencapai level
kesehatan yang lebih tinggi daripada konsen
pathofisiologi dari individu
FHN lebih mandiri dan entrepreneurial
Hubungan dgn klg lbh lama terjalin
Pengkajian tidak hanya individu
Keluarga mrpk partner dalam membuat
keputusan dan perencanaan
family health nursing

17

Roles of Family health Nurse


Peran sangat bervariasi tergantung
setting dimana perawat praktek
Sbgn besar perawat memilih area
ketertarikan:
Siklus tertentu dari perkembangan keluarga
Transisi perkembangan, misal: menjadi
orang tua, atau pensiunan
Keluarga dgn acute care atau chronic illness
Management stress
Fitness
Nutrisi
family health nursing

18

Roles.......
Roles of family health nurses
Client (family) advocate
Collaborator
Consultant
Coordinator
Facilitator
Family health educator
Leader
Primary health educator
Leader
Primary caregiver
Researcher
Role Model
Supervisor and health planner
Theory developer

family health nursing

19

Setting for family health nursing


practice
Praktek dimana terdapat keluarga, diantaranta: rumah sakit,
home health care, school, physicians offices, clinics, health
education centers, occupational health centers, marriage
and family counseling clinics, private practice offices,
maternal and child settings, wellness centers, and
hospices. Akhir-akhit mulai berkembang praktek
independent:
1. Day care center for the aging
2. Community health education centers
3. Family and maritas counseling clinics
4. Lactation counseling groups
5. Family life education groups, focusing on areas:
parenting, communication, sexuality
6. Anticipatory guidance groups, addressing major life
events such as pregnancy, grief, and divorce

family health nursing

20

Family nursing research


Penelitian ttg Family-focused research banyak
terjadi kemajuan di USA, sedang untuk di
Indonesia belum banyak terpublikasi
Murphy (1986) menyarankan 5 area penelitian
dibidang FHN:
1. Theoritical perspectives on the family
2. Natural transitions and the family
3. Health and the family
4. Illness and family
5. Health policy and its impact on the family

family health nursing

21

The future and family health nursing


Sekarang dan kedepan terdapat 3 perubahan: institutional,
societal, dan professional.

Institutional: Peningkatan home health care, perubahan pada


manajemen pelayanan kesehatan, termasuk pembiayaan
kesehatan

Societal:
1. Konsumen lebih asertif dan berpengetahuan dalam
promosi kesehatan
2. Perubahan pada gaya hidup individu dan life-styles
3. Perubahan kebijakan kesehatan
4. Konsen terhadap qualitas hidup
5. Perubahan proporsi demografi

Profesional: Peningkatan pendidikan perawat dirs dan


pendidikan, peningkatan kesempatan entrepreneurial .
Dibidang entrepreneurial untuk family health nursing:

running wellness institutes and community health promotion


program

Owning home health agencies and family consulting firms


and a variety of organizational

Preparing for master


and doctoral degree
family health nursing
22

Dibidang entrepreneurial untuk family health


nursing :
Running wellness institutes and
community health promotion program
Owning home health agencies and family
consulting firms and a variety of
organizational
Preparing for master and doctoral degree

family health nursing

23

The future and family health nursing


FHN harus berperan dalam politikal area:
Being informed of the issue relevant to health
promotion, families, and the delivery of care
Networking within nursing organization
Testifying at hearing
Supporting candidates that draft legislation to
improve health of individuals and families
Running the offices
Conducting the research on the effect of public
policy on family health

family health nursing

24

and.....terima kasih

family health nursing

25

Anda mungkin juga menyukai